Film Pendek - Menoreh Kuning

preview_player
Показать описание
Halo Sahabat Istimewa!

Paniradya Kaistimewan kembali memproduksi film pendek yang berjudul “Menoreh Kuning”. Film ini menceritakan Karyo yang seorang petani berusaha untuk melestarikan durian menoreh kuning khas Kulon Progo di tengah kondisi harus membayar sewa lahan dan di sisi lain Karyo harus memenuhi kebutuhan keluarganya sehari-hari. Ia pun terlibat konflik kepentingan dengan Darso, anaknya ketika sang anak melihat di sekitar lahan durian Lek Har yang sesama petani diselingi tanaman umbi-umbian karena waktu panen lebih singkat sehingga bs menikmati hasilnya lebih cepat.

Suatu hari Darso pun mengeluh kemudian mempengaruhi ayahnya untuk ikut menanam umbi-umbian saja daripada durian yang saat itu belum pasti berhasil ditanamnya. Konflik menjadi semakin tajam ketika berkali-kali Lek Har justru turut campur memprovokasi ketegangan antara ayah dan anak.
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Hebat pemerintah diy yang selalu mensuport dan memfasilitasi potensi yang ada di daerah nya..semoga semakin sukses dan maju..amieenn

tutiandini
Автор

Maman (Mantu SLEMAN)
JOZZZZ GANDOZZZ
😂😂😂❤❤❤😂😂😂

catatanmasboy
Автор

Bagus programnya.. ekonomi warga terbantu.

Timohojaya
Автор

Mantep tenan ekting Mas Faroess. Sukses Selalu...

langgamnusantara
Автор

Paniradya selalu jadi solusi obat kangen kalo lagi kangen omah (Jogja) kok kebetulan radio sama uyon uyone mirip bapakku, wajah pemain bapaknya juga mirip bapakku jogja tambah istimewa

englishclass
Автор

tak doa, ke mas faris maen film layar lebar.. Aminnn....

anitawitono
Автор

Video kok pecah? Padahal sudah di putar dengan resolusi penuh (1080p). Seperti penurunan dari film sebelum2nya yang di produksi paniradya (4k)..
Sama suara ngomong kebanyakan kaya nggak pas.
Contoh di menit 10.30 bapaknya udah mukul kursi tapi 1 detik setelahnya baru keluar suara.

Sama di akhir film gelap lama banget. Tak kira bakal ada scene lanjutan, ternyata gelapppp tok..
Padahal udah nunggu2 banget film paniradya. Karna semakin lama semakin keren :((

cinemacase
Автор

Kualitas filmnya kok malah menurun ya dari film yang sebelumnya?

olnyu
Автор

endingnya kok mas srundeng ga muncul lagi haha.... salam dr innu akuntan channel

innuakuntan
Автор

Nk Ra salh Iki Ng embung Tonogoro/ waduk mini Yo daerahku Iki..

heppysiskamawarti
Автор

MANTABBBB AKHIRNYA FAROOOOESSSS DIJAK COLLABS

andrebk
Автор

Lebih tambahkan durasi dong min, aduhh menit menit terakhir kok cuma gitu aja kek jadi ada yang kurang aja ini nontonnya

gupgup_gaess
Автор

Kangen mbak Sri. Kapan tampil lagii ni

akmalponsel
Автор

Mas faroes GK to iki? Wah dadi artis saiki?

BenEr
Автор

Kok bahasane kalih bpk kok rodo kasar to

wiyonosamani