FILM PENDEK 'OMAH'

preview_player
Показать описание
Film Pendek "Omah" Produksi Paniradya Kaistimewan

Inti dari film yang berjudul "OMAH" menceritakan tentang Tanah Magersari.
"Omah" dalam bahasa Jawa jika diartikan ke bahasa Indonesia artinya adalah rumah. Dalam film ini menceritakan kisah tempat tinggal Joko yang memiliki banyak kenangan semasa kecilnya, juga dapat diasosiasikan sebagai tempat Ia pulang dan tempat berlindung. Namun kenangan tersebut terancam menghilang ketika tanah tanah Magersari tersebut, Joko kira akan diminta kembali ke Keraton.

Song by :

Niki - Every Summertime

Bunga Citra Lestari - Karena Kita Bersama (From "Keluarga Cemara")

Candra Darsuman - Kau
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

film pendek karya anak dr Jogjakarta ini Mengingatkan saya seperti drama atau sinetron tahun 80an dan 90an di TV dulu, pemainnya sangat mendalami karakter, alur ceritanya jelas dan gak ngambang sana sini layaknya stripping, lokasi syutingnya biarpun nggak beragam tp tdk membosankan, pengambilan gambarnya luas dan jarang zoom in yg menyorot wajah pemerannya langsung, tdk menutup kemungkinan selera penonton Indonesia beralih nonton film pendek atau drama seri dgn episode singkat layaknya drama Korea kembali berjaya ketimbang sinetron stripping di TV swasta.

dhamma
Автор

Janzzz jos tenan kakang q seng akting. Sukses selalu dimas joe.

ekawanti
Автор

Maman kembali
Waaahhh setuju sekali itu agar jangan sampai "BERPINDAH TANGAN"
JOZZZ GANDOZZZ
😂😂😂❤❤❤😂😂😂

catatanmasboy
Автор

Wah doni sama joko kompak bgt. joko nangis yg Di tunggu epsd

hoskebaya
Автор

Sukses yo keponakanku @Dhimas Joe... #Semangiiiittt... 👍👍👍

suyatmihardjosuwarno
Автор

Mantul dalam berkarya .Pupuk kembangkan bakat yang ada.

bumamisahda
Автор

Ceritanya bagus, lucu, bahagia, sedih semua ada🔥🔥🔥

celvinciptowijaya
Автор

So amazingly, pemilihan soundtrack yang pass banget 🔥

alv
Автор

Sukses buat semuanya.... Kami tunggu karya2 nya lagi...

jokopriyantoaura
Автор

di 11.23 dialognya pemain "udaranya masih sejuk, tapi belakangnya asap mengepul, seperti bakar sampah.... "

mas-emangdolan-dolan
Автор

Sebagai orang Jowo asli Kulo 🙏👍👍👍Sungguh Mantul filmyaq

mariyatimariyati
Автор

Sukses selalu utk sahabat dan sedulur q @Dhimas jo, ojo lali nek wes sukses ambi konco lawas "Amin"🙏🏻

fendicheneltv
Автор

sebagai org luar Jogjakarta, film ini sangat edukatif which many things I have learned from this short film, besides the character seems well done memerankan peran… keep it up

aimreacts
Автор

Keren.... para pemainnya natural. Semoga mas Joko...eh mas Dimas tambah sukses. Tp ojo lali karo aku lho. Hehehe....

mamasyoga
Автор

Sukses terus dalam berkarir dan berkarya' Yogyakarta Istimewa'👍🏼👍🏼👍🏼

heniwindarti
Автор

Alhamdulillah.. Memang luarrr biasa.. Istimewa spt Yogyakarta yg Istimewa 👍👍🙏🙏

danjenparno
Автор

Cerita nya sangat bagus & alami 👍👍👍
di tunggu lanjutan episode ke 2 ya 😃😊😊
Film pendek bertema Jogja Istimewa seperti ini saya senang sekali nonton nya & yg harus nya ada di televisi
Bukan seperti sinetron2 skrg yg cerita nya amburadul tidak bermanfaat

Chanlst
Автор

Semoga kedepannya semakin lancar berkarya

anggun
Автор

Saran untuk episode 2, , alurnya joko galau mau baca surat dr nada. Trus joko sedih ga ketemu lagi sama nada, , trus tiba tiba ada Gadis baru lagi yg dateng dr kota ke desa nya. Gadis ini keluarga dari salah satu warga yg tinggal tanah nya juga tanah kraton. Tetapi keluarga ini memutuskan untuk pindah rumah karena sudah punya rumah baru di kota.
Nah Joko jatuh cinta lagi sama Gadis ini, tetapi disatu sisi Joko juga takut karena salah paham mengira gadis ini salah petugas yg mau ngusir warga. Padahal gadis ini keluarga dr warga tersebut.
Kurang lebih kayak gt sih usulan. Mungkin bisa jadi referensi cerita.

Terima kasih

kaikianazaria
Автор

Sip Jo, ayo tingkatkan lagi kwalitas aktingmu pokoke joz apik tenan

rakinorakino