9 MAKANAN YANG BAIK DIKONSUMSI SETELAH MELAHIRKAN

preview_player
Показать описание
Ibu yang baru melahirkan memerlukan nutrisi dan energi ekstra untuk bisa menjalani proses pemulihan. Selain itu ibu perlu menjaga energi mereka dengan makanan bergizi untuk keperluan menyusui. Pada masa ini, ibu membutuhkan asupan energi sebanyak 2.300–2.500 kalori. Selain kalori, ibu juga perlu mencukupi kebutuhan nutrisi, seperti protein, karbohidrat, lemak, serta vitamin dan mineral.

Selain makanan, ibu juga dianjurkan untuk memenuhi asupan cairan dengan minum air putih setidaknya 8 gelas per hari agar tidak mengalami dehidrasi. Jika bosan minum air tawar, ibu bisa mencukupi kebutuhan cairan dengan minum jus, susu, teh, atau mengonsumsi makanan yang berkuah. Selain itu, ibu juga harus cukup istirahat dan hindari stres.
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

SEMOGA PERSALINANKU LANCAR DAN NORMAL ... INSYA ALLAH BABYBOY❤ Aamiin

RahimPangestu-mn
Автор

1.telur
2.jeruk
3.apel
4.kurma
5.susu
6.sayuran hijau
7.kacang_kacangan
8.sup ayam
9.daging sapi

farzafarzanaofficial
Автор

Trimskaih ibu atas ilmunya, semoga ibu sehat selalu dan mendapat Berkah dari Allah swt..Aamiin YRA.

fagharilewas
Автор

Tidak berlaku untuk q, yg hidup dikampung 7hr lepas melahirkan hnya boleh mkn nsi daun singkong ikan asin hrs dibkar, , itu merupakan kepercayaan org kuno agar cepat pulihh, sampai q stres dan depresi Asi tidak kluar dan tidak mendapatkan pengobatan medis karena duitnya dikuras orang tua untuk membayar hutang2nya, , saat itu rasanya sedih untung q masih hidup sampai sekarang, ,

virgoGirl
Автор

Apakah gpp dimakan sama dalamnya.. mohon di jawab ya🙏

bambanghermanto
Автор

Suara nya bikin gemes.... ibu pasti cantik yah. Minta no wa nya dong😁😁😁

buycekthemovymovy