6 Orang Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Atur Skor Bola di Liga 2

preview_player
Показать описание
JAKARTA, KOMPAS.TV - Satuan Tugas Antimafia Bola Polri menetapkan 6 orang tersangka dalam kasus dugaan pengaturan pertandingan Liga 2 pada bulan November 2018.

Empat di antara tersangka adalah wasit pertandingan.

Temuan dugaan kecurangan ini sebelumnya dilaporkan oleh tim analis FIFA yang diteruskan ke PSSI.

Pertandingan yang dianalisis adalah sejak tahun 2018 hingga 2022. Namun tak tertutup kemungkinan terjadi di Liga 2 tahun 2023.




Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Tampil ke publik jgn cuma berita doank yg di tampil...kmi para pencinta bola di Indonesia ingin tau siapa saja yg jdi tersangka kasus suap atur skor pda liga-liga yg ad di Indonesia...

rajabay
Автор

Kapan ya indonesia manusianya pd bener!

ujangsupianindmusik
Автор

Jadi curiga jgn2 timnas junior sampai senior Jg diataur mafia bola

ekaharis