Momen Riuh Pengunjung Sidang Pegi Tertawakan Polisi, Kesaksian Bondol 'Sudutkan' Polda Jabar?

preview_player
Показать описание
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

#pegisetiawan #pegiperong #kasusvina #vinacirebon #ekyvina #cirebon #poldajabar #sidang #tonirm #viral #bondol #suharsono

SURYA.CO.ID - Suharsono alias Bondol memberikan kesaksian dalam sidang Praperadilan Pegi Setiawan di Pengadilan Negeri Bandung, Rabu (3/7/2024).

Ia mengaku Pegi berada di Kota Bandung pada Rabu (27/8/2016) silam.

Bondol mengatakan mulai dari 21 Agustus 2016, dirinya, Pegi Setiawan dan adiknya Robi Setiawan bekerja di Bandung.

Setelah bekerja satu pekan, dia mengaku tidak betah dan meminta pulang ke Cirebon.

Bondol pun mengaku pulang ke Cirebon bersama Robi.

Tim kuasa hukum Polda Jabar pun meyakinkan Bondol hingga menanyakannya sebanyak tiga kali.

"saya tanya bener?" tim pengacara Polda Jabar.

"iya bener" kata Bondol.

Bondol pun terlihat kesal hingga memberikan nada yang berbeda ketika menjawab pertanyaan tim Polda Jabar.

Mendengar hal tersebut, tim Pegi Setiawan protes lantaran tim Polda Jabar mengulang-ulang pertanyaan.

Editor Video : Yogi Putra Anggitatama
Uploader: Aditya Wisnu Wardana

Website:

Instagram:

Facebook:

YOUTUBE

#suryaonline #hariansurya #TribunnewsSURYA
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Tolong pak KAPOLRI. Semua anggota polisi di Jabar dihargai untuk ALIH Profesi menjadi SUTRADARA

mekalektro
Автор

Lihatlah org awam sj bs tertawa ktk mereka jujur, tpi org ahli terlihat ketegangannya ktk mrk menyembunyikan kebnran.

sitinurkhasanah
Автор

Mantap pa bondol aduh polda apakah gk malu di tertawakan sma rakyat se indonesia

M.jcak
Автор

Kepada BP kapolri berikan penghargaan kepada Kapolda Jabar sebagey dagelan yg paling lucuuuu😂😂😂

ademaftuh
Автор

maksud BONDOL, dia BERANGKAT bersama ROBI adik Pegi dari rumah di cirebon ke Bandung yg mulai kerja tg 21 agust 2016 dan tg 27 agust BONDOL seorang diri pulang kembali ke cirebon, Robi, dan PEGI tetap bekerja bersama ayahnya. POLDA JABAR mencoba jatuhkan kesaksian BONDOL SAKSI FAKTA PEGI kuli bangunan yg bekerja di bandung

riowib
Автор

Penangkapan tersangka hanya mengandalkan Saksi dan ijazah 😅
Polda Jabar Polda Jabar 😅😂😂

ariefpandawa
Автор

Polda jabar sama aja teroris gk ngikutin peraturan undang2 mau bikin undang sendiri mau jadi timor leste mau mendirikan negara sendiri, mau ber musuhan sama rakyat indonesia peranglah jawa tengah /jawa timur datang kepolda jabar ayo kalsu pegi gk segera bebas

supriyantokuncung
Автор

Bondol nih bosss, senggol dong😂 😂😂😂
Kuli bermental petarung 🔥🔥🔥🔥🔥

kendo
Автор

terjadi kerugian keuangan negara karena uang negara digunakan membayar petinggi polda jabar yang bertindak sewenang2..

masbudi
Автор

lawakk bener memang tim kuasa hukum Polda Jabar, petinggi2 Jabar dan para penyidik Polda Jabarr. Kalian memang pantas beralih profesi menjadi komedian. Negeri Dagelan ya Aparat Penegak Hukumnya (Wercok) juga Aparat Dagelan.. (INGIN RASANYA AKU MENERTAWAKANMU WAHAI PETINGGI2 BERBAJU DINAS COKLAT DAN PARA PEMBELANYA) HUAHAHAHAHAHAHAHA., ..,

IyanSopian-ff
Автор

Maaf Mas Bondol org kampung ...ya org kampung yg biasanya ceplas ceplos ke mmg seperti itu kejadiannya, tp dari kuasa hukum Polda banyak pertanyaan yg aneh" tuk mas Bondol, Sdh pak jgn nyeleneh" pertanyaan anda kasus pembunuhan bertanya Naik mobil dari mana, mobil apa jam brpah sampai jam berpah dan aneh lg mmg boleh turun dipngir Tol tp mas Bondol menjawab lugas tepat dan tepat boleh sja klu Tdk ada aparat terkait di tol 😂😂😂😂👍👍👍, mau ngejebak pertanyaan tuk saksi, disikat hbis Sama mas Bondol ... Mantab mas 👍👍👍👍

arjunarafa
Автор

Polda Jabar kebanyakan korup!!!malu maluin!!!...

linleyqinyu
Автор

Lihat polisi sekarang jadi bahan tertawaan 😂😂😂

cokro
Автор

Malu akhirnya kaya badut dilampu merah yg ngak laku.

supriyatno
Автор

Petinggi poldanya di suruh sekolah lagi. Biar pada pinter.

syisiwan
Автор

Kualitasnya dapat terlihat dari relfansi pertanyaan seorang pengacara....

Ahmadbasrudin-zojr
Автор

Sutradara terhandal dunia adalah polisi!

junaidi
Автор

sudahlah gx jelas fungsi abdi negara itu..
bukanya mengayomi masyarat.
kenyataan nya malah mencari cari kesalahan dan menyusahkan masyarakat kecil..

tetehpijat
Автор

Polisi sama bondol tukeran propesi aja...
Indonesia butuh orang jujurrrr....

lanijay
Автор

Harus nya ditanya, kenapa kerja seminggu, tentunya ada sesuatu yg penting dan sangat diingat jelas.. Kalau bondol bilang, iya seminggu karena bertengkar hebat dengan Si A.. Jadi kejadian traumatik.. Pasti skak mat

envirochem