Diperiksa 9 Jam, Yosef Dicecar 56 Pertanyaan oleh Penyidik di Polres Subang

preview_player
Показать описание
SUBANG, KOMPAS.TV - Yosef dan Mimin kembali menjalani pemeriksaan di gedung Reserse Kriminal (Reskrim) Polres Subang, Jawa Barat, Kamis (23/9/2021).

Yosef dan Mimin menjalani pemeriksaan sebagai saksi dalam kasus pembunuhan ibu dan anak.

Setelah diperiksa selama 9 jam oleh penyidik, Yosef dan Mimin keluar dari gedung Reskrim sekitar pukul 00:15 WIB, Jumat (24/9/2021).Keduanya langsung menuju mobil yang berbeda.


Ketika ditanyai wartawan mengenai materi pemeriksaan, Yosef hanya mengangkat tangan dan menyerahkan semuanya ke kuasa hukum.

Pemeriksaan kali ini turut dihadiri oleh tim dari Polda Jawa Barat dan Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri.

Kuasa Hukum Yosef dan Mimin, Rohman Hidayat menyebut kliennya diberi 56 pertanyaan oleh penyidik.


Rohman mengatakan, kliennya masih ditanyai seputar peristiwa pembunuhan ibu dan anak, yakni korban Tuti dan Amel, serta pertanyaan tambahan penegasan.

Pasca peristiwa pembunuhan ibu dan anak yang jenazahnya ditemukan pada Rabu (18/8/2021) lalu, Yosef suami sekaligus ayah korban telah dimintai keterangan sebanyak 12 kali.

Sedangkan Mimin, istri mudanya, sudah menjalani 10 kali pemeriksaan.

Video Editor: Vila Randita

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

sudah pasti, seorang pengacara, membela yang membayar...bukan membela yang benar...

emarliah
Автор

Polisi hanya.memanggil yosef dan mimin... Berarti ada kecurigaan polisi. Maaf pengacaranya hati hati kalau pak yosef pelakunya ....jab at an anda dipertaruhkan

sitisamsiyah
Автор

Terussss berkomentar pk pengacaraa ..lanjutkaaaannn smpiii hbis kta2

nurulnew
Автор

Semoga pengacaranya masih punya hati nurani....klu ketahuan yosef n mimin berbohong kpd mereka maka mereka segera mengundurkan diri.

dhiensdhiens
Автор

Hebat nich pelakunya, baru kali ini ada kejadian yg memakan waktu lama untuk tahu tersangkanya

ucikrajendra
Автор

sistem pengacara hanya 1 motonya, ,

"MAJU TAK GENTAR MEMEBELA YANG BAYAR"
jadi tak peduli salah atau benar kalo bayar ya d bela, , , , peduli itu mau benar mau salah juga, , ,
karena akal sehat berbicara kalo benar kenapa harus pake pengacara, ,

joeyciater
Автор

Harusnya polisi subang tahu kekejaman yo

sitiyuniahsitiyuniah
Автор

Selama keluarga yang ditinggalkan dan kedua mendiang belum ikhlas siapapun yang bersangkutan didalam pembunuhan tidak akan tenang baik tingkah lakunya dan kejiwaanya.

rudiasantimone
Автор

Selalu megang perut ..coba periksa siapa tau ada luka karena perlawanan korban...siapa tau yaaah

titarositaa
Автор

Sebagai bapak dan suami harusnya mempermudah penyidikan agar cepat terungkap kasusnya, ini malah mempersulit dengan banyak alibi dia bearti merasa bersalah apa lg pakai pengacara banyak untuk bela dirinya sendiri yah

liliwaty
Автор

Pengacarahnya terlihat gak nyaman saat diwawancara, sprti ada yg disembunyikan

pejuangfcr
Автор

Hey pengacara cariin pelaku dong kalau Yosep merasa g salah

dudihsupriyadi
Автор

Buat pak yosep luarbiasa ektingnya seolah taktau apa apa

rudirudi
Автор

" Ini yang lagi di kritisi semoga bisa dicermati para penyidik polri

1.nah lihat diberita.itu jaket ada bercak darah. Nah darah itu menandakan apa ayo.. itu katanya darah mens istri muda nya.oh alibi alibi
2. Pertama kali melapor ke polisi bilang ada penculikan " belum melihat ada pembunuhan" masa tetesan darah mengarah ke mobil tidak melihat ada di mobil .alibi oh alibi..janggal
3. Menuduh mister x yang sering masuk akses ke rumah.koq nuduh orang lain.
4. Kenapa si "danu " suruh dateng ke tkp sebelum polisi dateng.oh alibi alibi..coba di teliti lebih lanjut .
5.ada banyak sidik jari dirmh nya.
6. Kenapa kalau tidak bersalah tapi pakai "pengacara"
7. Ada yang nyulik..masa tidak melihat mobil parkir kan kalau pagi sudah ada sinar matahari masa tidak melihat ada korban di mobil.aneh oh aneh.tetesan darah ke arah mobil.
8. Kaget posisi mobil sudah berubah.masa tidak melihat di mobil ada korban.alibi oh alibi.
9. Teliti masalah harta tahta dan asmara.hingga tuntas.
10. Tidak ada pintu yang rusak.menandakan orang terdekat."
11.pakar ekspresi melihat dan menilai saat di wawancarai wartawan ada " keanehan"
12.banyak sidik jari di tkp.mengarah ke siapa ayoo.ingat sidik jari cuma bertahan 5 jam .
13.tidak ikut doa tahlilan itu kemapa
14.pengen buru buru kembali urus yayasan.bukan nya fokus cari tersangka dulu "
15. Pak ujang melihat si pak Y membersihkan lantai di TKP..ayo cek lagi antara pak ujang dan saksi yg membersihkan lantai.ketemukan mereka berdua"
16. Periksa itu helem segera
17. " Ujang tidak terima dibilang yosep bagi tugas saya lapor polisi ujang lapor pak RT.kendati kata ujang tidak bicara seperti itu si yosep".
Mohon teliti awal keterangan saksi ke.penyidik pada awal 18 agustus

srisiwi
Автор

Mencurigakan, pengacara sampai empat biji buat apa?

isengaja
Автор

Coba si Yosep suruh njawab sendiri klo di wawancara berani gak!!

fkcenat
Автор

Sekarang gk pernah pake jaket gara gara disita polisi jaketnya

jupitaherawati
Автор

Oia, kalo bayar pengacara, pembunuh bayaran, dan DUKUN, itu bisa puluhan Bhkan ratusan jt.. Yosep kemana2 pake peci, tp kok gak pantes ya. Malah kliatan aura mistis n bengis n liciknya gak bs ditutupi..

maharanibeita
Автор

Sebaiknya pengacara lebih mendukung polisi mengungkap kebenaran sebab pengacara tdk dibolehkn menututupi kebenaran yg sesungguhnya Pahit atau Manis

pasosogit
Автор

Bukannya cari pengacara buat korban biar ketemu pelakunya
Malah cari pengacara buat pager diri sendiri ..Abah osef emg josss lah

finaputriaudri