filmov
tv
HUT ke-78 RI, 500 Relawan Bentangkan Bendera Merah Putih Sepanjang 1 Km di Terowongan Ijo Kebumen
Показать описание
KEBUMEN, KOMPAS.TV - Pembentangan bendera merah putih sepanjang 1.000 meter dilakukan oleh 500 lebih relawan, yang merupakan warga sekitar dan juga pelajar di Kecamatan Rowokele, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, Jumat (18/08) siang.
Proses pembentangan bendera merah putih sepanjang 1000 meter diawali dengan penyerahan secara simbolis oleh ketua panitia pada bupati.
Selanjutnya, secara estafet bendera merah putih diteruskan kepada relawan yang telah mengisi posisi masing-masing di sepanjang lintasan real kereta api yang sudah tidak terpakai.
Terowongan Ijo merupakan terowongan kereta terpanjang kelima yang menghubungkan antara Stasiun Ijo dengan Stasiun Gombong.
Nama Ijo diambil dari nama sungai yang lokasinya tidak jauh dari terowongan tersebut.
Terowongan ini memiliki panjang 580 meter dan telah beroperasi selama kurang lebih 130 tahun.
#hutri2023 #bendera1km #kebumen
Proses pembentangan bendera merah putih sepanjang 1000 meter diawali dengan penyerahan secara simbolis oleh ketua panitia pada bupati.
Selanjutnya, secara estafet bendera merah putih diteruskan kepada relawan yang telah mengisi posisi masing-masing di sepanjang lintasan real kereta api yang sudah tidak terpakai.
Terowongan Ijo merupakan terowongan kereta terpanjang kelima yang menghubungkan antara Stasiun Ijo dengan Stasiun Gombong.
Nama Ijo diambil dari nama sungai yang lokasinya tidak jauh dari terowongan tersebut.
Terowongan ini memiliki panjang 580 meter dan telah beroperasi selama kurang lebih 130 tahun.
#hutri2023 #bendera1km #kebumen
HUT ke-78 RI, 500 Relawan Bentangkan Bendera Merah Putih Sepanjang 1 Km di Terowongan Ijo Kebumen
Sambut HUT RI, Relawan Arak Bendera Merah Putih Raksasa ke Lautan | Liputan 6
Peringati HUT Ke 78 RI, Bendera Merah Putih Terbentang di Terowongan Ijo
Tunjukan Sikap Militer, Letkol Tituler Deddy Corbuzier Menghadap Kasad
Relawan Bakti BUMN Batch IV untuk HUT RI Ke-78 & 3 Tahun Budaya Insan BUMN - Bank Syariah Indone...
HUT Ke-78 Provinsi Jawa Tengah - Right Angle
Rayakan HUT-RI ke 78, Relawan Sintawati Menggelar Perlombaan Panjat Pinang di Kalibata!
Karena Waktu Begitu Berharga, Sopir Ambulans Tak Sempat Ganti Baju
Ratusan Warga Bentangkan Bendera Merah-Putih Peringati Hari Kemerdekaan ke-78 RI - SIP 17/08
Relawan Dari Jambi Temui Ganjar di Jakarta
Relawan Ganjar Gelar Pelatihan Pembuatan Kemplang | Kabar Pagi tvOne
Gubernur Resmikan Gedung PMI Kalbar, Midji Dorong Kembangkan Bank Donor Darah
Presiden Jokowi Hadiri Rembug Nasional Relawan Merah Putih di Bogor
Parade Bendera Merah Putih Dibawah Laut Morotai
🔴LIVE - Relawan Bintang Garuda Deklarasi Dukung Prabowo
HUT RI 78, WARGA BENTANGKAN BENDERA MERAH PUTIH SEPANJANG 1 000 METER DI GUNUNG
Bakti BUMN untuk Negeri
Bantuan Senilai Rp 408 Juta dari Kemensos untuk Disabilitas di Kebumen
Kala Mahfud MD Temui Warga Indonesia yang 'Dibui Tanpa Jeruji' di Belanda...
Krisis Air, Warga di Dusun Glagah Buat Belik di Sungai yang Mulai Mengering
Rapat Paripurna DPRD Kebumen - Sekda Sampaikan 4 Raperda Inisiatif Eksekutif
Kabar Online | Prabowo Subianto beri Penghargaan Dharma Pertahanan pada Habib Lutfi bin Yahya
KOMPAK😍ARIK SAPUTRA DOUBLE DATE IKUTAN LOMBA MENYAMBUT 17 AGUSTUSAN! | Mikael TubeHD
Tulus Si Sopir Ambulans Viral Ungkap Cerita Lengkap soal Pakai Kebaya Pink tapi Antar Pasien ke Solo
Комментарии