Apa Jadinya Jika Suatu Negara Bangkrut?

preview_player
Показать описание
Apakah kalian punya utang yang belum dibayar? Oke, kalau tiba-tiba inget, jangan pusing dulu — karena masih bakal lebih pusing lagi kalau disodorin utang negara-negara ini yang sampe triliunan dolar. Contohnya utang Amerika ini — kalau duit sebanyak itu ditumpuk, tingginya bukan cuma sejerapah, atau setinggi monas, tapi hampir sampe ke bulan! Terus, apa yang terjadi kalo suatu negara nggak bisa bayar utangnya? Apakah negaranya bisa bangkrut? Daaan adakah yang pernah mengalaminya? Enjoy the video!

---

Tanyakan pertanyaan aneh anda disini! NGGA ada pertanyaan yang bodoh! 'Kok Bisa' ngga cuma sekedar mencoba menjawab pertanyaan-pertanyaan yang terlihat bodoh, aneh dan dungu disini, tapi juga mencoba menumbuhkan rasa keingintahuan anda terhadap segala hal di dunia ini. Jadi tunggu apalagi? Ayo subscribe, let's watch the videos and go curiosity!

---

FAQ (Frequently Asked Questions):
Q: Min, upload tiap hari apa?
A: Tiap hari Rabu. Tapi kadang-kadang ada video yang butuh waktu pembuatan lebih lama. So, stay tuned!

Q: Min, animasinya pake software apa?
A: Adobe after effects

Q: MIN, KENAPA DI VIDEONYA ADA BAKSONYA TERUS!?
A: Bakso is inspiration *wink

---

Follow our social media for more updates, stuff and facts!

---

---

References:
---
Credits:
- Kevin MacLeod for awesome music
- And a massive THANK YOU to everyone for watching this and for all of your support!
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Pernah punya pengalaman unik tentang utang yang ga dibayar? Coba ceritain di kolom komentar... 👀

KokBisa
Автор

Kelebihan ini channel:
1. Mendidik
2. Videonya singkat (jadi hemat kuota)
3. Penjelasannya jelas
4.Suaranya khas
5. Penjelasan disertai animasi yang membuat lebih paham
Keunikannya:
1. Ada bakso hampir di setiap video
2. Diselipkannya komedi

muhamadsaefulloh
Автор

Gini ya bro, rasio utang udah diatur dalam UU, maksimal 60%, jadi kalo masih di bawah itu masih aman.

Dan kalo dibandingin presiden2 sebelumnya rasio utang jaman Pak Jokowi masih lebih rendah dari presiden yg lain, kecuali pak Sby. Karena fokus pak Sby emang diefisiensi anggaran, tapi akibatnya pembangunan infrastruktur banyak yg dikorbanin dan berujung mangkrak. Akhirnya malah proyek2 mangkrak jaman pak Sby dilanjut in pak Jokowi dan anggarannya terbebani di masa pak Jokowi.

Sementara jaman pak Jokowi fokusnya di pembangunan infrastruktur dan pemerataan, ya akhirnya yg dikorbanin kenaikan rasio utang. Tapi masih lebih rendah dari jaman pak Harto-bu Mega, dan masih di bawah batas ketentuan UU.

Nih gw kasih datanya,
Pak Harto : rasio utang 57, 7%
Pak Habibie : 85, 4%
Gus Dur : 77, 2%
Bu Mega : 56, 5%
Pak Sby : 24, 7%

Dan pak Jokowi sebelum pandemi ada di 30, 23%, akibat pandemi melonjak sampe pernah di atas 40% (tapi masih lebih rendah dari pak Harto-bu Mega), dan sekarang (q2 2021) ada di 37, 5%. Ya hampir semua negara rasio utangnya naik akibat pandemi, yg turun bisa dihitung jari. Bahkan akibat pandemi rasio utang AS cetak rekor tertinggi dalam sejarah (bahkan lebih tinggi dari saat perang dunia 2), demikian juga dengan Cina dan beberapa negara lain. Dan kalo dibandingin negara tetangga rasio utang Indo termasuk terendah di Asean.

Dan ngomongin utang, sebenernya kalo kita liat rasio utang negara2 maju seperti Jepang, AS, Singapur justru diatas 100%. Karena utang emang perlu untuk pembangunan. Tapi indo termasuk negara konservatif terkait utang, dimana utangnya ga boleh lebih dari 60%.

AS : 133.6%
Singapur : 132.35%
Jepang : 237.54%

Dan saran gw bro, kalo terkait politik jgn percaya pendapat2 orang/pakar di media ntah yg pro maupun yg kontra. Namanya udah menyangkut politik seringkali pendapatnya udah ga objektif, pihak2 yg sekubu pasti komen bagus2, yg beda kubu pasti komen jelek2.

Contohnya aja, anak pak Harto komen "Pak Harto akan sedih kalo liat utang negara saat ini". Padahal Jelas2 rasio utang jaman Pak Harto lebih tinggi, ya karena emang kubu Pak Harto sekarang beda kubu sama yg sedang menjabat, dan harta serta kepentingannya diusik pemerintah, jadi wajar mereka akan vokal komen yg jelek2 buat jatuhin pemerintah. Coba aja kalo sekubu, pasti komennya beda.

Contoh lain, Pak Prabowo dulu termasuk yg paling vokal ngritik pemerintah, tapi begitu sekubu adem2 aja. Ya begitulah politik.

Makanya saran gw sebagai rakyat kita jgn mau dibodohi dan mudah diprovokasi, mending kita cek dan bandingin sendiri datanya, karena data2 yg berkaitan dengan KPI suatu negara kayak rasio utang, tingkat kemiskinan, angka pengangguran, dll itu sifatnya publik dan bisa diakses sapa aja

BhismaBagas
Автор

"Hutang negara kita masih lebih mending daripada negara tetangga"

Pemasok meme hoetank : opini yang bagus kawan, *Sekarang share meme Hoetank ini* !

a_random_W
Автор

Salah satu konten yang mengedukasi bukan sekedar memberitakan hoax dan ketakutan di masyarakat

Krinkers
Автор

2:54 yaa caranya adalah dengan Mencintaimu eh maksudnya mencintai produk dalam negeri, serta pandai-pandai lah memilih pemimpin negeri supaya uang rakyat tidak dikorupsi..dan seperti biasa Terima Kasih 🙏🏻

mzahranyn.
Автор

Apa yg mempengaruhi perubahan sikap pada manusia? Secara agama, itu disebut bertobat. Secara ilmiah bagaimana? Bukannya ilmiah menerapkan konsep 'gen' yg singkatnya menurun dari induk mereka. Namun, terkadang ada orang yg orang tuanya kejam namun anaknya lembut. Ada juga orang yg awalnya jahat bisa jadi baik, dan sebaliknya.

WildanRamzi_
Автор

Cara supaya negara ga berutang: pajak.
Pajak datang dari negara yang produktif. Di Indonesia yang produktif akan ada banyak perusahaan bagus dan taat bayar pajak. Caranya supaya banyak perusahaan bagus: perlu SDM yang cerdas dan berkualitas. Sebagai SDM Indonesia, sudahkah kita berkualitas?

David-hsju
Автор

Yang lebih penting dari rasio utang adalah kemampuan negara untuk bayar hutang dan darimana utang itu berasal. Lebih aman adalah utang dalam negeri, negara ngeluarin SUN dalam bentuk RUPIAH BUKAN DOLLAR

setelanchannel
Автор

hutang di indonesia dibandingkan negara lain yang hutangnya melebihi indo itu masih banyak, tapi yang heran ko bisa negara lain ngutang banyak” dan terlihat dampak nya dengan kemajuan negaranya sedangkan indonesia banyak hutang nya tapi untuk kemajuannya masih sangat kurang apalagi jaman sekarang yang didebatin rata” agama, sedikit sekali negara ini membahas tentang kemajuan negara untuk kedepannya

sosoiof
Автор

Warga Indonesia : "Kenapa sih Indonesia gak bayar-bayar hutang?"

Venezuela, Yunani, dan Zimbabwe : "Lu masih mending, lah gua..."

Hanyamanusiabiasa
Автор

0:00 opening yang sangat membagongkan 🙂

yahyad
Автор

Min, kalo misalnya keadaannya terbalik nih, kalo negara bisa bayar semua utang sampe nol, itu bakalan gimana? Mungkin bakalan menarik buat dibahas

bagasfb
Автор

Channel favoritku nih 1. Sisi Terang : Sering bahas fakta-fakta unik yang menarikk 2. Inspiratips : Animasi nya gampang di cerna, konten sains nya keren & cinematic abis❤ 3. Kok Bisa : Voice over nya keren tapi topic nya bervariasi, fakta-faktanya juga menarik gak boring
Semangat bang!!

_fourier_brandonrafaello
Автор

Bang mau nanya
"Bagaimana terbentuknya matematika pertama kali?"
Semoga dibikin🙏🏻

hillarysilaen
Автор

Kobi: _"Utang negara Indonesia masih mending daripada negara tetangga."_

Koh Jing Ping: *"I see you next time."*
Jokowi: *(Smiling)*

MBSDOwner
Автор

Salah satu animasi yang selalu bikin ketawa. Selain ceritanya lucu, suaranya jg khas :D

LARVAenEspanol
Автор

*Kok Bisa: Utang Indonesia Masih Aman-Aman Aja*

*Rakyat Indonesia: I'm Gonna Pretend I didn't see that*

kenyzayn
Автор

Next:Apakah Tanaman Unlimited, KarenaKan Bisa Di Tanam Lagi

julp_
Автор

Dulu waktu pertama jokowi jadi presiden utang masih di angka 3000an, itupun ngomongx udah jgn banyak ngutang lagi bla bla bla, tp skrg udah 2x lipat, belum 10thn jabatan, meski keliatannya aman, tp ya namanya nambah utang pusing bayarnya. Akhirnya ya ke masyarakat juga dampaknya

liempranajah