Ayah Eky Iptu Rudiana Diperiksa, Polda Jabar Ungkap Hal Ini

preview_player
Показать описание
BANDUNG, KOMPASTV Polda Jawa Barat menyampaikan bahwa Iptu Rudiana yang adalah ayah Eky, telah diperiksa oleh Propam Mabes Polri di Cirebon beberapa hari lalu.

"Jadi, sejauh ini sudah dilakukan pemeriksaan dan tim yang kemarin datang, khususnya mengasistensi kami juga tentunya mengambil keterangan dari yang bersangkutan (Iptu Rudiana, red)," kata Kabid Humas Polda Jawa Barat Kombes Jules Abraham.

Kabid Humas Polda Jabar menyampaikan masih menunggu hasil pemeriksaan, baik dari tim pengawas internal maupun pengawas eksternal.

"Ya tentu kita tidak tahu hasilnya seperti apa. Nah nanti kita tunggu seperti apa hasil pemeriksaan yang sudah dilakukan," sambungnya.

Video Editor: Vila Randita

#poldajawabarat #ayaheky #ipturudiana #vinacirebon




Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Jangan di tutup tutupi pak .
Ingat, kebohongan takan bisa di tutupi serapih apapun, akan tetap ketahuan .
Jgn kalian tutupi dgn mengkambing hitamkam rakyat kecil yg tak bedosa .

muhammadwalih
Автор

Polda Jabar yakin takut sama Rudiana...

GisellaOktavia-ypqu
Автор

Kenapa mengusut iptu Rudiana dan dpo yg buron itu tdak secepat nenangkap Pegi yg kuli bangunan itu?Jika cuma Pegi yg itu, kenapa 8 thn tdk tertangkap?Rakyat yg mengikuti berita ini, yg mana yg masih bisa dibohongi?

Ismail-xzgl
Автор

Penyidikny yg tegas dong.. Kalau sama warga sipil main pukul.. Eggk salah sampai mengakui bersalah karna eggk tahan karna pukulan...

agungtpi
Автор

Coba periksa HP nya pasti akan terungkap Semua

jeremyjeremychristopher
Автор

Saya sih tak perlu panjang lebar, tangkap lalu hukum mati minim hukum seumur hidup juga

twinklevanderwijck
Автор

Gk blh di percaya Kapolda Jabar ini . Omongannya tdk menurut fakta .

Rubianto-ks
Автор

Hidup cuman sementara. Hidup selamnya ada di akhirat kelak, pasti ada. Perhitungan , Ingat akhirzaman pasti saling fitnah mempitnah, udah mulai.tanda tanda kiamat ... Jujur. Wahai manusia. Dari kebohongan dan sandiwara

nanasuryana-veqr
Автор

Rudiana Bawa ke pak purnomo biar ke ketemu sony pedot polisi belajar baik

Punyassbari
Автор

Bayak bicara tapi GK jalan2 coba laksanakan tangkap truss

Excavator-pm
Автор

Ko .. tersangka...emang bener ada bukti...nya...

oktavia
Автор

BERSIHKAN SEMUA OKNUM POLISI DI NEGRI INI

SisCindy
Автор

Jgn cmn d periksa pak tolong kejujuranya dari pihak bpk sbagai penegak hukum jgn cmn sandiwara ini nyawa, azhab suatu saat akan anda terima

RoniAsiacongo
Автор

copot aja si rudiana jabatannya lalu masukan ke penjara

oengcbs
Автор

Engkau memaksa saya menunjuk diri sebenar nya janji Allah swt disembunyikan diriku melindungi diriku dari segala mara bahaya malaikat jibril as tidak jauh dari ku aku hamba abdi mengabdi kepada Allah swt hamba banyak dosa memuji mengharapkan belas kasihan nya maha kuasa Allah swt amin ya rabbal alamin ☪️

herianshah
Автор

Saya yakin Polda Jabar yang sekarang mampu menyelesaikan kasus ini dengan profesional . Semangat Polda Jabar.

mudthorfaqir
Автор

Siapa2 dalang di dalam kasus Vina dan Eky ini..dapat hukuman setimpal dan tujuh keturun GK tenang hudup ya

Excavator-pm
Автор

Apa ada yg percaya rudiana di periksa?ga mungkin beranilah

oif
Автор

MAU NGOMONG APA JUGA SUDAH TIDAK PERCAYA KEPADA POLISI DARI POLDA JABAR.... PENEGAKAN HUKUM KOQ PAKE TARGET MEMENJARAKAN ORANG YG TDK BERSALAH??

masbudi
Автор

Kalau bicara yaaaa pak yg sebenar nya aja. Jangan sampai rakyat geram dan turun gunung

SardiSardi-gmzr