Innalillahi !! Inilah 5 Tanda Allah Menolak Sholat Kita

preview_player
Показать описание
sahabat beriman Rohimakumullah
mengerjakan salat lima waktu adalah kewajiban yang tidak boleh ditinggalkan oleh umat muslim

Sholat juga merupakan tiang agama dan menjadi amal yang pertama kali di hisab di hari kiamat.

Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu berkata, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Sesungguhnya amal yang pertama kali dihisab pada seorang hamba pada hari kiamat adalah shalatnya. Maka, jika shalatnya baik, sungguh ia telah beruntung dan berhasil. Dan jika shalatnya rusak, sungguh ia telah gagal dan rugi. Jika berkurang sedikit dari shalat wajibnya, maka Allah Ta’ala berfirman, ‘Lihatlah apakah hamba-Ku memiliki shalat sunnah.’ Maka disempurnakanlah apa yang kurang dari shalat wajibnya. Kemudian begitu pula dengan seluruh amalnya.” (HR. Tirmidzi,

ibadah salat yang kita kerjakan haruslah sesuai dengan ajaran yang dicontohkan oleh nabi Muhammad SAW dari mulai bacaan hingga gerakannya karena salat yang tidak sesuai dengan apa yang dicontohkan nabi maka akan ditolak dan tidak diterima oleh Allah subhanahu wa ta'ala

Selain itu ada beberapa golongan orang yang tidak diterima salatnya meskipun Ia rajin sholat tapi malah akan dimasukkan ke dalam neraka

Siapakah Golongan atau orang tersebut

berikut 5 golongan orang atau manusia yang ditolak salatnya oleh Allah dan meski rajin salat akan masuk ke dalam neraka sesuai dengan apa yang di disabdakan nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Jangan malah malas sholat tonton video ini, sholatlah tetap, urusan ditolak ato diterima itu hak Allah SWT. Yang pasti tidak diterima dan ditolak itu adalah orang yang tidak sholat. Ayooo Semangat ibadah sembari bertahap perbaiki kualitas ibadah

ulilamry
Автор

Teruslah sholat...jadikan sholat bukan suatu kewajiban...jadikan suatu kebutuhan

markoyocbpru
Автор

Yang penting niat sambil belajar ilmu agama pelan2 tapi ditekuni..masalah diterima atau tidak itu urusan Alloh semata..sambil terus berdoa supaya segala amal kebajikan kita yg di kerjakan Alloh ridho dan mau menerimanya...Aamiin

jnr
Автор

Yg penting kita tetap sholat ga usah dengerin Akun medsos yg bikin bingung yg tentukan itu Allah SWT

abduljanaidris
Автор

Sesungguhnya Hanya Allah SWT yg maha tau.. manusia hanya bisa pasrah saja..diterima G nya itu urusan Allah semata.. 🙏

yokischanel
Автор

Kajian ini jelas sekali untuk mengingatkan kita agar koreksi dan introspeksi diri untuk dapat menjadi pribadi yang lebih baik lagi dan untuk dapat eliminasi apa yang menjadikan ibadah sholat tidak diterima oleh Allah SWT, sebaliknya janganlah kita merasa terbebani oleh sesuatu hal yang dianggap suatu aturan merasa memberatkan dan membingungkan, namun itulah petunjuk agar kita senantiasa menmbah keyakinan serta menambah ketebalan iman kita kepada Sang Pencipta Allah SWT. Subhanallah... Sesungguhnya kebenaran itu hanyalah milik Allah SWT semata, saya selaku hamba yang lemah tentu saja selalu berbuat kesalahan... Astaghfirullahal Adziim...🤲🤲😭😭😭🙏🙏

darsondarson
Автор

Betul sekali apa yang di sampaikan chanel di atas, bahwa betapa pentingnya kita sebagai seorang muslim belajar ilmu Tauhid. Agar tidak salah kaprah menyekutukan Allah dalam beribadah. Dan salah satu kewajiban seorang muslim adalah mempelajari/mengkaji ilmu agamanya.
Dengan ilmu Allah yang sangat luas.. Semoga kita selalu semangat belajar dan belajar terus ilmu agama sampai ke liang lahat.
Tidak hanya berhenti pada prinsip! Yang penting sholat, soal di terimanya atau tidak, urusan Allah bukan urusan kita.😅 Ini adalah prinsip kebodohan yang akan membatasi kemampuan kita dalam mencari kebenaran menimba ilmu. Sikap pasrah dengan malas berusaha dan belajar.
Memang betul, bahwa soal di terimanya sholat atau tidak itu urusan Allah. Tapi mendirikan sholat dengan mengetahui ilmunya adalah urusan kita. Dalam beragama ada tuntunannya, mengikuti sesuai yang di ajarkan oleh Nabi Baginda Rasulullah Sallallahu Alaihi Wasallam. Bukan menurut hawa nafsu, beribadah mengikuti sesuai dengan keinginan kita sendiri.

ryanokey
Автор

Semoga ummat Islam bertambah cerdas dan semakin kuat iman nya. Jangan berhenti mengaji, mempelajari agama Islam . Jangan malu bertanya kepada para Ulama.

abdulrachim
Автор

Allohuma sholi alla Muhammad wa Alka alihi sayiduna Muhammad

sudariyahriyah
Автор

Jazakallah khairan, benar yg dsampaikan..shalat dkerjakan dg hati yg ikhlas dan Pastinya menjaga shalat Allah akan menjauhkan kita drbperbuatan tercela.

buncisemas-zgwx
Автор

Sesungguhnya sholat itu mencegah perbuatan keji dan munkar.. Orang yang sholatnya ihlas, tdk akan mungkin berdusta, minum minum keras dll...

rudimartisandi
Автор

*Allahumma Sholli Ala Sayyidina Muhammad Wa Ala Ali Sayyidina Muhammad*

*Allahumma Sholli Ala Sayyidina Muhammad Wa Ala Ali Sayyidina Muhammad*

❤❤❤❤

Denyyandri
Автор

Seluas apapun dosa manusia Namun Lebih luas lagi pengampunan Allah yg maha pengasih lagi maha penyayang, .Allah lebih tau apa isi hati manusia, ,

kevinkusuma
Автор

Waalaukum salam wr wb
Alhamdulillah setelah menonton dan mendengarkan nasihat singkat ini bermanpaat amiiin

ChanelDekoratip
Автор

Assalamu Alaikum Warohmatulohi Wabarokatuh Semoga Kita beserta kluarga mantu2 cucu2 dan keturunan2nya senantiasa dikaruniai petunjuk, kemampuan, kemauan oleh ALLOH Subhana WaTa'ala sehingga bisa melaksanakan perintahNYA dan menjauhi laranganNYA dan semoga Insya ALLOH selamat didunia kini dan Selamat Di akherat kelak, Amin3x Ya Robal Alamin, Wassalamu Alaikum Warohmatulohi Wabarokatuh

alexvai
Автор

"Katakanlah (Nabi Muhammad), "Wahai hamba-hamba-Ku yang melampaui batas (dengan menzalimi) dirinya sendiri, janganlah berputus asa dari rahmat Allah. Sesungguhnya Allah mengampuni dosa semuanya. (Qs. Az-Zumar 53)

Laksanakan Sholat Meskipun Dosanya sebesar Buih dilautan karna Sholat hukum nya Wajib tidak ada alasan apapun Terutama seorang Laki-Laki.

_Serajin"nya Ahli Beribadah semua manusia tak luput dari Dosa_

Yang kita harapkan hanyalah Ridho Allah bukan berharap Sesama Manusia.
*Karna Allah maha Menerima Taubat.*

Denyyandri
Автор

Masya Allah semoga selalu merahmati kita semua agar shokat kita ikhlas mengharapa ridhonya dan di jauhkan dari sifat sifat tersebut aamiin

unikslow
Автор

Aku pernah denger dakwah apabila niat - alfatihah kita benar bacaannya insyallah seleruh sholad akan diterima. Semoga Allah selalu memberkahi langkah kita

rusmal
Автор

yang penting sholat kita memenuhi rukun sholat, haqul yaqin sholat kita itu pasti diterima Allah, amin.

afriansyah
Автор

Yang penting kita ikhlas sloat cuma Allah yang tau semoga allah menerimanya

YantoVinna