Desain Joint Balok-Kolom SRPMK

preview_player
Показать описание
Joint/hubungan balok-kolom pada struktur dengan Sistem Pemikul Momen Khusus (SRPMK) harus didesain lebih kuat dari balok-balok yang merangka. Pada video ini akan dipelajari perhitungan gaya pada joint dan kapasitas joint sesuai SNI 2847:2019 pasal 18.8

00:00 Intro
00:37 Gaya Geser Joint
05:23 Dimensi Joint
09:26 Kapasitas Joint
14:48 Contoh Perhitungan dengan Excel Gratis
24:10 Preview Calculation Sheet

Download excel dan beli calculation sheet:
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

alhamdulillah
terimakasih pak
semoga ilmunya menjadi berkah
aamiin

tukangsipilofficial
Автор

Bermanfaat sekali bang, trimakasih sukses terus ya bang

ekoguritno
Автор

Bagaimana desain joint balok slopp yang langsung dihubungkan langsung ke tiang pancang spun pile bulat bang, dalam kasusnya tiang hanya tiang tunggal, jadi tanpa pile cap

esronsihombing
Автор

trima kasih ilmunya... semoga berkah... (mohon maaf hanya bisa bantu subsscibe)

ahmadfitrisujatmiko
Автор

mau nanyak di lar tema bang modeling gedung struktur baja kalau pakai bondek apakah bodeknya + plat lantai properti modifier ny di ubah juga

haridanft
Автор

selamat siang jika, pada posisi ring balok atau posisi balok atap, apakah diperlukan penulangan joint balok kolom ?

putuwidhikusumayasa
Автор

bang mau tanya.. dimensi pada joint lebih besar dari kolom, bisa? seperti coloum cap gitu

ultramancuy
Автор

permisi kak, untuk nilai v column itu bersumber dari literasi mana ya kak

risalmuzhaffar
Автор

Permisi pak. Izin Bertanya.
Apabila terdapat HBK dengan balok lebih dari 4 dengan arah yang tidak beraturan itu bagaimana ya pak ?
Apakah diuraikan menurut sumbu X dan sumbu Y sesuai sudut ?
Atau jika bisa dibuatkan videonya juga pak 🙏

-YudhaSafrianaWahdi
Автор

bang tidak ada kelas online untuk SRMPK ya..?

YohanisNgabiparihi
Автор

Bang gmna cara ngatasin ka eror shade gtu pada etabs? Soalnya gak nhaman bgt

rivanmaulanaasadidd
Автор

Mohon maaf kak, izin mengkoreksi, pada video di atas dijelaskan pada perhitungan gaya geser joint T kiri + C kanan, tetapi saat di excel T kiri + T kanan

argadjokoputra
Автор

Bang kalo pakai program bisa ngak dan program apa yg bisa digunakan maksh

gilberthcarvalhojojo
Автор

Kak kenapa mass x, mass y, dan mass momen of inersia kok 0 ya ? salah dimana ya kak apa pas bikin diafragmanya ya

Arsdit