GUNUNG HARUN - Atap Negeri Kalimantan Utara #1

preview_player
Показать описание
Ke Gunung Melewati Perbatasan Malaysia
Atap Negeri episode 30 / part 1

Temukan Fiersa Besari di

#atapnegeri
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Bukan Atap Negeri namanya kalau mudah ditebak. Habis ini ke mana?

fiersabesari
Автор

4 tahun jadi pendaki online, alhamdulillah udah hampir semua gunung di indonesia udah saya daki, cukup dengan bermodal kuota., , wakwakwak hehe haha

EnurFitriani
Автор

Misbah salah 1 pemeran utama terbaik perjalanan atap negeri, peran nya sangat membantu ekspedisi atap negeri, sehat sehat untuk kita semua 🇲🇨

rizqirenaldycito
Автор

Ekspedisi Atap Negri - Fiersa Besari
1. Gunung Pesagi - Lampung
2. Gunung Beriun - Kalimantan Timur
3. Gunung Talamau - Sumatra Barat
4. Gunung Lawu - Jawa Tengah
5. Gunung Ciremai - Jawa Barat
6. Gunung Rinjani - Nusa tenggara Barat
7. Gunung Maras - Bangka Belitung
8. Gunung Klabat - Sulawesi Utara
9. Gunung Latimojong - Sulawesi Selatan
10. Gunung Agung - Bali
11. Gunung Karang - Banten
12. Gunung Bukit Raya - Kalimantan Tengah
13. Gunung Sibuatan - Sumatra Utara
14. Gunung Gawalise - Sulawesi Tengah
15. Gunung Inerie - Nusa tenggara Timur
16. Gunung Binaiya - Maluku
17. Gunung Dempo - Sumatra Selatan
18. Gunung Mekongga - Sulawesi Tenggara
19. Gunung Daik & Sepincan - Kepulauan Riau
20. Gunung Kerinci - Jambi
21. Gunung Saran - Kalimantan Barat
22. Gunung Gamalama - Maluku Utara
23. Gunung Tilongkabila - Gorontalo
24. Gunung Halau Halau - Kalimantan Selatan
25. Gunung Gandang Dewata - Sulawesi Barat
26. Gunung Nglanggeran - DI Yogyakarta
27. Gunung Djadi - Riau
28. Gunung Patah - Bengkulu
29. Gunung Leuser - Aceh
30. Gunung Harun - Kalimantan Utara

novachandrapangestu
Автор

Kalimantan❤ tak boleh makan dan merokok(intinya kegiatan yg tak penting) antara maghrib dan isya. Tujuannya supaya waktu tersebut dipakai mendekatkan diri kepada tuhan. Hebat-hebat orang2nya, terutama ulamanya❤

pujanggacinta
Автор

Terima kasih bung Fiersa akhirnya Ekspedisi atap negeri Kalimantan Utara. Saya tumbuh besar di Nunukan. Selamat datang di Kalimantan Utara!!

jufriadi
Автор

Selamat datang di bumi kaltara..konon kata nya kalau sdh minum air dr tanah kaltara, suatu saat akan kembali lagi ❤ terimakasih sdh menyambangi kaltara tim atap negeri, ❤❤❤

novasa
Автор

05:33 Aku ketawa waktu mendengar Bang Fiersa bilang ini menjadi persiapan pra pendakian terlama. Jadi ingat tahun 2022 kami berangkat KKN dari Jogja ke Sei Menggaris, Kalimantan Utara. Persiapan berangkat sudah berbulan-bulan tapi masih saja mengalami kendala jadwal transportasi sampai 1 minggu lamanya stuck di Samarinda dan Tarakan, sampai tidur di pelabuhan bersama rombongan TNI yang akan bertugas di perbatasan. Waktu mau pulang juga stuck 4 hari di Nunukan menunggu jadwal kapal. Alhamdulillah masih diberi kesempatan mengabdi di wilayah 3T dan melihat kekayaan serta keindahan alam Kalimantan. Alhamdulillah juga selama perjalanan banyak orang-orang baik yang membantu kami. Salam hangat kami untuk warga Kalimantan Utara. Semoga sehat selalu.

tahtanurhuda
Автор

MasyaAllah. Akhirnya tayang juga Atap Negeri. Penantian panjang. Malam ini skip drama Korea Blood Free. Demi nonton Atap Negeri.

ningida
Автор

Terimakasih bung, akhirnya yang ditunggu sudah tayang, untuk ibunda bung fiersa semoga lekas pulih.

siskaamalia
Автор

Atap Negeri 33 Gunung di 33 Provinsi.
1.Gunung Pesagi - Lampung
2.Gunung Beriun - Kalimantan Timur
3.Gunung Talamau -Sumatra Barat
4.Gunung Lawu - Jawa Tengah
5.Gunung Ceremai -Jawa Barat
6.Gunung Rinjani -Nusa Tenggara Barat
7.Gunung Maras - Bangka Belitung
8.Gunung Klabat - Sulawesi Utara
9.Gunung Latimojong -Sulawesi Selatan
10.Gunung Agung -Bali
11.Gunung Karang - Banten
12.Gunung Bukit Raya -Kalimantan Tengah
13.Gunung Sibuatan - Sumatra Utara
14.Gunung Gawalise -Sulawesi Tengah
15.Gunung Inerie - Nusa Tenggara Timur
16.Gunung Binaiya- Maluku
17.Gunung Dempo - Sumatra Selatan
18.Gunung Mekongga - Sulawesi Tenggara
19.Gunung Daik - Sepincan - Kepulauan Riau .
20.Gunung Kerinci -Jambi
21.Gunung Saran - Kalimantan Barat
22.Gunung Gamalama - Maluku Utara
23.Gunung Tilongkabila -Gorontalo
24.Gunung Halau -halau -Kalimantan Selatan
25.Gunung Gandang Dewata -Sulawesi Barat.
26.Gunung Nglanggeran- Yogyakarta.
27.Gunung Djadi- Riau.
28.Gunung Patah-Bengkulu.
29.Gunung Leuser- Aceh.
30.Gunung Harun - Kalimantan Utara.
31.Gunung Yamin - Papua.
32.Gunung Trikora - Papua Barat.
33.Gunung Semeru - Jawa Timur.

Saepul-jgbo
Автор

Akhirnya setelah beberapa minggu enggak ada upload pendakian atap negeri. Menyala bung fiersaku

risameliyani
Автор

tinggal menuggu tayang yg atap negeri papua, jatim dan papua barat....semoga usai sudah ekpedisi 33 atap negeri masih mendaki dn memberikan kami tontonan tentang keindahan indonesia ya bung

LisaNovitaSari-cr
Автор

Fiersa Besari - Atap Negeri

1. Gunung Pesagi - Lampung
2. Gunung Beriun - Kalimantan Timur
3. Gunung Talamau - Sumatra Barat
4. Gunung Lawu - Jawa Tengah
5. Gunung Ciremai - Jawa Barat
6. Gunung Rinjani - Nusa Tenggara Barat
7. Gunung Maras - Bangka Belitung
8. Gunung Klabat - Sulawesi Utara
9. Gunung Latimojong - Sulawesi Selatan
10. Gunung Agung - Bali
11. Gunung Karang - Banten
12. Gunung Bukit Raya - Kalimantan Tengah
13. Gunung Sibuatan - Sumatra Utara
14. Gunung Gawalise - Sulawesi Tengah
15. Gunung Inerie - Nusa Tenggara Timur
16. Gunung Binaiya - Maluku
17. Gunung Dempo - Sumatra Selatan
18. Gunung Mekongga - Sulawesi Tenggara
19. Gunung Daik - Sepincan - Kepulauan Riau
20. Gunung Kerinci - Jambi
21. Gunung Saran - Kalimantan Barat
22. Gunung Gamalama - Maluku Utara
23. Gunung Tilongkabila - Gorontalo
24. Gunung Halau Halau - Kalimantan Selatan
25. Gunung Gandang Dewata - Sulawesi Barat
26. Gunung Nglanggeran - Yogyakarta
27. Gunung Djadi - Riau
28. Gunung Patah - Bengkulu
29. Gunung Leuser - Aceh
30. Gunung Harun - Kalimantan Utara

aansetiawan
Автор

Merakyat sekali Mas fiersa dkk, terima kasih sudah menyambangi bumi kalimantan utara. Sehat2 Mas, Semoga ibu lekas sembuh yaa 🤲

ayufitrianasaekan
Автор

Jangan skip iklan yah guys, karna dengan itu kita ikut turut membantu bung dalam perjalanan ekspedisi ini

tfkefndy
Автор

Pemuda keren Kalimantan Utara, terimakasih bung fiersa besari beserta crew sudah mengeksplor di bumi pagun taka. saudara-saudara saya dan para senior salam hangat untuk semuanya, salam lestari 🎉

ripaldipatonno
Автор

Mas fiersa, saya vakum gak nnton sampean udah 6 tahun. Trakhir saya nnton vdio sampean thun 2018 yll. Tpi hari ini ada kerinduan di hati saya, bak kemarau merindukan basahnya hujan 😁

fransiskusrian
Автор

Sudah tahun lalu tau gunung harun, yg ketinggianya 2100 an, dan trnyata atap negeri sampai ke sana.. mantab, sukses selalu atap negeri

gatotsetyobudi
Автор

Terima kasih bung fiersa Jawa Timur dijadikan penutup atap negeri nanti

elvinprasetyo
visit shbcf.ru