BREAKING NEWS - KOMISI X DPR RI RAKER DENGAN MENPORA RI

preview_player
Показать описание
Komisi X DPR RI Rapat Kerja dengan Menteri Pemuda dan Olahraga RI dengan agenda:
1. Pertimbangan pemberian Kewarganegaraan Republik Indonesia kepada atlet sepak bola atas nama Sdr. Eliano Johannes Rejinders, dan Sdr. Mees Victor Joseph Hilgers.
2. Lain-lain.
Selasa, 17 September 2024. #Komisi10 #Naturalisasi.
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------

SUBSCRIBE, LIKE, FOLLOW AND SHARE MEDIA SOSIAL DPR RI

Youtube Channel:

Twitter:

Facebook Fan Page:

Instagram:

TV Parlemen:

Radio Parlemen:

Homepage :

DPR RI berkomitmen untuk terus memberikan informasi yang seluas-luasnya kepada masyarakat antara lain melalui Media Sosial DPR RI. Sekarang, cukup mengakses Akun Resmi Media Sosial DPR RI, kita sudah bisa melihat berbagai kegiatan DPR RI.

#KenalDPR
#edupolDPR
#ParipurnaDPR
#DPRRI
#FungsiLegislasi
#FungsiPengawasan
#FungsiAnggaran
#KunkerDPR
#MilenialDPR
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Ibu pimpinan cerdas dan pandai melihat situasi, yg kami butuh adalah Timnas yg kuat mau dari manapun asal pemainnya kalau sudah jadi WNI

hermansenia
Автор

NUROJI, apa karya anda yg bisa membuat BANGGA RAKYAT INDONESIA, tolong tunjukkan 😮

cakfiq
Автор

Baru ini DPR di komentari positif sama netizen, kalau ada yang agak lain dalam hal menaturalisasi pemain diaspora kita pasti akan di serbu netizen, tapi ya terimakasih untuk semuanya dari pemerintah, PSSI, imigrasi, dpr dll... Inilah momen saatnya kita bersatu dan punya kebanggaan dalam sepak bola. ❤❤❤

PEGAWAIJALANAN
Автор

TERIMAKASIH DPR RI ❤, Menyala Timnas Indonesia

alisawabi
Автор

Trimkasih ibu bapak DPR RI komisi X yg telah menyetujui 2 pemain keturunan untuk menjadi warga negara Indonesia.. 🙏🏻

adhibertha
Автор

Pimpinan komisi X luar biasa Ibu, makasih ya Bu👍☺

eryadiedoy
Автор

Mantap wakil kami...kalian selalu dihati kami seluruh Suporter Timnas....Kalian Terbaik....Mantap👍🇮🇩🇮🇩🇮🇩👍

OteLLo_Channel
Автор

Orang yg ngomong di menit 32 : 00 dr fraksi mana tuh. Dia bilang gak bangga lah ya terserah bapak, tp bagi kita pecinta timnas sangat bangga sama mereka yg sudah rela meninggalkan paspor lama mereka demi Indonesia, mereka sudah mati-matian bermain untuk Indonesia & yg sudah menaikan prestasi Indonesia yg dulu Indonesia selalu di remehkan negara-negara tetangga, selalu jd bahan tertawaan mereka krna kita sering di kalahkan mereka, sangat disayangkan ada yg bilang kita lebih baik kalah dgn pemain lokal dr pd menang dgn pemain keturunan kan aneh masa lebih suka di tertawakan negara saingan di asean pula, nah tp sekarang beda mereka mulai segan dgn Indonesia & bahkan iri dgn pencapaian Indonesia.

hidayatsaepul
Автор

Terimakasih Ibu2 & Bapak2 DPR ... ❤❤❤

PutriPanalus
Автор

MVP rapat ini GOAT lord Yunus nusi dan mas menpora serta Bu hetifah 😂😂

alexpoti
Автор

Bgni ini yg kta suka, sat set sat set weees rampung.

reyhangunawan
Автор

Trima kasih para Anggota Dewan yg terhormat, sdah ikut berpartisipasi dlam pengembangan sepak bola 🇮🇩🇮🇩, semoga timnas kita bisa sgra maju & bsa llos kualifikasi piala dunia

sukarnobudianto
Автор

DPR RI Seperti ini Mantul... Top Markotop... DPR RI yang mendengaar suara rakyat dan memenuhi harapan rakyat .... 🤩👍👋👋👋🔥

dylfardpandey
Автор

Alhamdulillah terimakasih bpk/ibu anggota DPR yg telah mendukung penuh krj PSSI, semoga TIMNAS kita semakin berprestasi

mr.pengkyformosa
Автор

Terimakasih teruntuk para Anggota Komisi 10 Atas Di Izinkan nya Naturalisasi Mees Dan Eliano....

الفقير-عذ
Автор

Baru kali ini saya suka sekali nonton rapat DPR 😊😊 makasih . love u buu😊😊

abdullohlilikprayitno
Автор

Gue yakin atas bnyak pemain abroad/diaspora/kturunan akan smakin bagus timnas kita, mreka2 smua bakal tetap setia sperti jay idzes, jordi amat, calvin verdonk, nathan joe-a-on, ivar jenner, rafael struick, ragnar oratmangoen, sandy wals, shane pattynama, thom haye, marteens paes, justin hubner, elkan baggot, kini masuk ada eliano reijnders dan mees hilgers, msih bnyak lagi pemain abroad/kturunan lainnya sperti kevin diks, jairo riedewald, ole romany, dll. Agar para pemain lokal dpet pelajaran dari para pemain abroad/kturunan tsb.

risqifebriyanto
Автор

Alhamdulillah. Terimakasih Ibu pimpinan komisi X 🔥

andikadwisaputra
Автор

Untuk masalah pengajuan proses naturalisasi saya cukup bangga dengan DPR krn cepat merespon khususnya komisi 10 ini, pokoknya mantaaap sesuai harapan masayarakat pecinta sepak bola timnas. Mees hilgers & eliano sangat di butuhkan untuk timnas pada round 3 demi lolosnya timnas ke world cup 2026. Mudah"n ketua DPR (puan maharani) tdk memperlambat tanda tangannya, krn sepak bola jngn di campur adukan dngn politik dlm negri.

Nurhasan-rqnm
Автор

Semoga di pimpin lgi sama ibu cerdas ini

AndriMugelar-mquw