8 Pekerjaan Anak IT Selain Programmer yang Bisa Kamu Coba

preview_player
Показать описание
Dalam dunia kerja anak IT bisa menekuni berbagai profesi dan tak harus selalu ngoding.

Meskipun coding bisa dikatakan sebagai gerbang masuk dalam dunia IT, namun seiring berkembangnya dunia digital, Anda bisa mencoba alternatif profesi lain yang tak kalah menjanjikan.

Apa saja profesi alternatif anak-anak IT selain menjadi programmer? Berikut delapan diantaranya.

Ikuti juga Pintaar di:

Kakak mau belajar pemrograman, desain, edit video, Excel, freelancer, dan skill skill lainnya?

Dengan:

1. Terstruktur, step by step
2. Ada tempat bertanya
3. Ada sertifikat
4. Insya Allah dibantu untuk belajar bahagia, tenang dan produktif

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

1 bisnis analis
2 data analis
3 graphic design
4 software quality tester
5 SEO specialist
6 technical writing
7 ui designer
8 ux research

pavitachannel
Автор

CV anak programmer itu seperti apa ya kak?

JogloDev
Автор

Jurusan IT apa yg banyak bahas desain grafis? Bukannya itu anak DKV yaa?

bulan