Mari Kenali Apa Saja Tugas MPR

preview_player
Показать описание
KOMPAS.TV-Majelis Permusyawaratan Rakyat atau MPR, merupakan lembaga negara dalam sistem ketatanegaraan Indonesia.

Sebelum amandemen Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 (UUD 1945). Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), memiliki kedudukan sebagai lembaga tertinggi negara.

Namun, setelah amandemen ketiga UUD 1945, tak ada lagi lembaga tertinggi negara.

Sehingga kedudukan Majelis Permusyawaratan Rakyat atau MPR sederajat dengan lembaga negara lainnya.

Lantas, apa saja tugas dan wewenang Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR)?


1. Mengubah dan menetapkan Undang-Undang Dasar atau UUD.

2. Melantik Presiden dan Wakil Presiden berdasarkan hasil pemilihan umum dalam sidang paripurna MPR.

3. Memutuskan usul DPR berdasarkan putusan Mahkamah Konstitusi untuk memberhentikan Presiden dan/atau Wakil Presiden dalam masa jabatannya, setelah Presiden dan/atau Wakil Presiden diberi kesempatan untuk menyampaikan penjelasan di dalam sidang paripuma MPR.

4. Melantik Wakil Presiden menjadi Presiden apabila Presiden mangkat, berhenti, diberhentikan, atau tidak dapat melaksanakan kewajibannya dalam masa jabatannya.

5. Memilih Wakil Presiden dari dua calon yang diajukan Presiden apabila terjadi kekosongan jabatan Wakil Presiden dalam masa jabatannya, selambat-lambatnya dalam waktu 60 hari.

6. Memilih Presiden dan Wakil Presiden apabila keduanya berhenti secara bersamaan dalam masa jabatannya, dari dua paket Calon Presiden dan Wakil Presiden yang diusulkan oleh partai politik atau gabungan partai politik yang paket Calon Presiden dan Wakil Presidennya meraih suara terbanyak pertama dan kedua dalam pemilihan sebelumnya, sampai habis masa jabatannya, selambat-lambatnya dalam waktu 30 hari.

7.Menetapkan peraturan tata tertib dan kode etik MPR.


Editor Video & Grafis: Arief Rahman

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Setelah dibaca berkali2 7 tugas MPR terlihat sangat santai ya kerjaannya.. Dan bahkan ada point2 yg sama skali ga kepake.. Atau sangat amat jarang dipake alias 5 tahun skali doang
Tp digaji bulanan sangat besar.. Wow

haluluya
Автор

Tugas penguasa negri adalah ngomong, tanda tangan, turun kelapangan, poto2 bentar, pulang lalu gajian...
Tidak semua tp kebanyakan 😭

galeriliriku
Автор

Pah, jadi jan sia sia saja ternyata....kumpul seluruh semua yah

MrCeo-uo
Автор

Dari tujuh tugas pokok mpr...tak satupun yg secara langsung menyentuh kesejateraan rakyat 😃😃😃

budiharsono
Автор

Klo cuma melantik doang anak SMK mah juga bisa apa gak ada gitu riset/kajian tertentu MPR yg menguntungkan rakyat klo cuma nungguin uud yg bermasalah lalu di uji buat apa buktinya skrang mskipun di uji ttap aja di ketuk palu hadeh negri Konoha

nangkanangkachanel
Автор

WNA : Tawarkan Joko Widodo bertani di perkotaan.
Joko widodo: Tawarkan WNA jadi Anggota DPD RI & DPR RI Pusat Bagaimana

pulangkampung
Автор

Mpr adalah taman kanak kanak yang di gaji negara

RezekiPagi-si
Автор

Tugas e cuma 7
Bayarane MILYARAN
mungkin kl MPR ga ada bayaran nya.pasti orang indonesia ga pada mau

caracariciri
Автор

Lapor semoga di suarakan ini PT timah di Bangka gak berefek buat masyarakat hanya berefek buat pejabat doang 😂

nangkanangkachanel
Автор

Tugas mpr dan dprd ngurus duit rakyat..
Krja 0.
Hasil rkyat d embat.
Sruh ngrus hrga bahan aja g bsa.

sultancastello
Автор

Dulu pas SD di ajari tugas mpr itu apa aja, sekarang kok ga pernah denger lagi

muhamadandrekurniawan
Автор

Mending bubarin aja MPR memperkecil pengeluaran negara

nangkanangkachanel
Автор

Tugasnya ya ngabisin duit negara toooo

TiyoPurwoko
Автор

Gila.. Banyak Pejabat Negara ijazahnya SD..! Yang ijazah SD nya Palsu juga banyak 😂😂😂...

yosGOVmentalBabi
Автор

Itu aja yaa kerjanya? Tapi gajinya besar yaa..

Nurita_
Автор

MPR majelis penghianat rakyat gak ada gunanya mpr .dpr

teguhwidardo
Автор

MPR jgn mandul melihat ijazah palsu yg merusak dasar bernegara dan tatanan negara RI metode cawe cawe pemilu rupanya yg di lakukan pada KPU 2019 MPR melantik pengkhianat negara RI /pengkhianat UU dan Tap Makzulkan jokowidodo negara RI tdkaman siaga buat siaga logika 👍👍👍

rosnenynatzir