Pelita Air Siap Rilis Penerbangan Reguler Perdana Rute Jakarta-Bali

preview_player
Показать описание
Berita lainnya:
Temui Luhut, Elon Musk Investasi di RI, Nih Bocorannya!

Maskapai penerbangan nasional, Pelita Air akan segera merilis penerbangan perdana reguler pesawat Airbus A320-200, rute Jakarta-Bali serta sebaliknya. Penerbangan perdana dari Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta ke bandara I Gusti Ngurah Rai Bali ini mulai disediakan Kamis besok.

Selengkapnya dalam program Power Lunch CNBC Indonesia (Rabu, 27/04/2022) berikut ini.

CNBC Indonesia dapat dinikmati melalui tayangan Transvision channel 805 atau streaming melalui aplikasi CNBC Indonesia yang dapat di download di playstore atau iOS.

Follow us on social:

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Sebenarnya pelita air ini maskapai lama di tahun 2006-2011 maskapai ini sempat membuka penerbangan untuk umum

rendybagusaditya
Автор

GARUDA INDONESIA, CITILINK, PELITA AIR, WOWWWW

Agasa
Автор

Semoga bumn bidang dirgantara selalu saling mendukung

oedent
Автор

itu pertamina punya? soalnya mirip logonya

Ajung_GG
Автор

anak perusahaan Pertamina, jadi Serasa diSPBU

sholichinmuhammad
Автор

BUMN Garuda indonesia Citilink Pelita air..🤑

iqwanaroby
Автор

Lagi-lagi pesawat BUMN bermunculan, tp sayang y ng bertahan lama

rajinsimamora
Автор

Warna nya sih... Agak sedikit norak.. Tapi apa karena baru pertama liat y

miawaandgememiawandgeme