Cara Membuat Website Tour and Travel Menggunakan Wordpress dan WP Travel Engine

preview_player
Показать описание
🏷 Masukan kode kupon YOKOBOMB untuk dapat tambahan DISKON 10%
🎁 Dan dapatkan BONUS Eksklusif dari saya: Rahasia Menghasilkan Jutaan Rupiah Dari Website, khusus pembeli melalui link diatas ya

=================

Untuk yang mau bikin website travel booking, baik untuk keperluan bisnis sendiri atau project klien, bisa pakai WP Travel Engine!

Selain gampang banget dipakai, kelebihan lain plugin WP Travel Engine ini adalah:
+ SEO Friendly
+ Mengelola booking dengan mudah
+ Bisa menerima pembayaran dengan Midtrans (untuk Indonesia)

WP Travel Engine ini cocok untuk:
+ Tour and Travel Website (Muti-day atau single-day)
+ Trekking websites
+ Camping websites
+ Mountaineering websites
+ Surfing websites
+ City tour websites
+ Rafting websites
+ Jungle safari websites
+ Hiking websites
Pokoknya semua situs website travel booking bisa dibuat menggunakan WP Travel Engine!

==============

👋 Cara klaim bonus pembelian hosting:
Subject : Klaim bonus hosting Rahasia Menghasilkan Jutaan Rupiah Dari Website
Isi email: Sertakan screenshot invoice pembelian hosting kalian

==============

==============

#WPTravelEngine, #Travelplugin #travelbookingplugin #travelwebsite

Intro 00:00
Preview website 00:30
Beli hosting dan domain 01:48
Cara install wordpress di cpanel 02:33
Download plugin wp travel engine 05:40
Install tema dan plugin 06:17
Setting homepage 09:19
Setting site identity 10:53
Membuat kategori destinasi 11:14
Membuat kategori aktifitas 12:07
Membuat kategori tipe trip 12:54
Membuat trip 13:41
Setting general tip 14:24
Setting paket harga 15:23
Setting overview 17:08
Rencana perjalanan 18:03
Include & exclude 18:58
Trip info 19:41
Galeri trip 23:01
Memasukkan peta 23:34
Membuat FAQ 24:12
Mempublish trip 24:39
Cara cloning trip 26:53
Hirarki posting trip 27:25
Setting header hero 28:31
Setting Popular package 29:40
Setting call to action 30:59
Setting featured section 32:07
Setting deal & diskon 33:25
Setting popular destinasi 34:14
Setting browse aktifitas 34:58
Setting section blog 36:09
Serting blog post 36:33
Settin footer 38:37
Setting menu navigasi 40:30
Final website 41:27
Penutup 43:06
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

🏷 Masukan kode kupon YOKOBOMB untuk dapat tambahan DISKON 10%
🎁 Dan dapatkan BONUS Eksklusif dari saya: Rahasia Menghasilkan Jutaan Rupiah Dari Website, khusus pembeli melalui link diatas ya
👉Cara klaim bonus lihat di deskripsi

YokoBomb
Автор

Terimakasih banyak Bang ilmunya sangat Bermanfaat buat aku jadi Makin Nambah Orderan Jasa Web+SEO nya aku. Allah SWT Pasti memberikan Hidup yg Berkah dan Mulia buat Abang.

AlvansSuqyan
Автор

Luar biasa....! Sangat.. Sangat bermanfaat. Suskses selalu. Tx ya gan.

gunanto
Автор

bermanfaat sekali hidupmu bang...semoga diberkahi Allah

Albukhari_ArabicCourse
Автор

Ada buat video website Tour and Travel Haji, Umrah dan plus paket Tour wisata Timur Tengah mas

evendrisinergy
Автор

Bang semoga lu rezekinya berkah bang ❤ toppp

ahlunnazar
Автор

bang tutotial mendeteksi lokasi penggunjung website gimana ? jadi dibagian homepage itu muncul nih, kalau yang buka di inggris, bagian home nya muncul tulisan inggris dan konten otomatis jadi inggris, kalau indonesia, muncul nama daerah dan bahasanya indonesia

Teguhsiteg
Автор

Mas misalkan ada orang booking, trus masuknya kemana, ke all booking? tapi kok gada ya

septiannurrohim
Автор

Kalau intinerery nya yang hatian bisa di ganti ga dari day 1 ke jam?? Atau tanpa di isi day 1 nya

gedesandy
Автор

Mau tanya kalo sebelumnya themes default mau pake themes dari wp travel ini gimana caranya ya ? Apa langsung sj instal themes wp travel ini ?

Tapeokou
Автор

bang kok nggak muncul info tripnya di sampin sisi kanan srpt tutorialnya kak, itu penagruhnya apa yah kak

afdhaelpf
Автор

mas kok di setting paket harga di menit 15:53 kok gak keluar yg dewasa dan anak cuman ada tulisan label aja

shikitoki
Автор

buat tutorial kaya gini tapi rental mobilnya dong kak

srimulyani
Автор

Pagi bang.. kalau bikinnya pakai ipad bisa? atau harus pakai laptop? Kalau bisa dan perlu trik tersendiri mungkin ada baiknya dibuatkan tutorial bikin dan kelola website dengan ipad... kan lagi booming lg nih ipad gara2 ada yang baru.. terima kasih sebelumnya

WhatsUpBali
Автор

mas kalo plugins travel agent yang ada jual tiket pesawat gimana ya mas ?

muhamadshopy
Автор

mas selain plug in wp travel, mau cek pixel tracking, apakah perlu theme tambahan seperti landing press ?

noviariantika
Автор

Bang.. itinerarynya mau hilangin tulisan "day 1" nya gimana ya? Biar icon aja.. soalnya mau buat tour harian, jadi ga perlu "day 1" dst nya.. makasi bang

achunlie
Автор

Halo bang mau tanya, kalau theme nya gagal install kenapa ya, keterangannya the theme is missing the style.css stylesheet

Sundafha.reaction
Автор

Bang, punyaku trip facts sm harganya kok gk muncul? Contoh kayak menit 26:35
Mohon bantuannya bang untuk skripsi ku🙏

cellocelli
Автор

bang ko saya ga bisa install themanya ya, keterangannya
"The package could not be installed. The theme is missing the style.css stylesheet."
help

terimakasih

busdevkpp