Cara Atasi File Explorer Yang Tidak Berfungsi di Windows 11 dan 10

preview_player
Показать описание
Video tutorial kita hari ini adalah: Cara Atasi File Explorer Yang Tidak Berfungsi di Windows 11 dan 10.

Ingin buka File / windows explorer dan tiba2 tidak bisa dibuka alias tidak loading?
Ppasti kamu kesel dan dongkol kan?
Mau tahu cara mengatasinya?
Tonton video ini sampai selesi: Cara Atasi File Explorer Yang Tidak Berfungsi di Windows 11 dan 10 agar kamu tahu caranya.

coba ini:
1. Restart File Explorer
ctrl + shift + escp, kemudian pilih Windows/ file explorer dan pilih restart.
2. Clear File Explorer History
press the Windows key (or open the Start menu) and type file explorer options. Select the first (best match) result at the top.
3. Restart Your PC
4. Run System File Checker
5. Run System Maintenance in Control Panel
control panel; Troubleshooting;  System & Security : Run maintanace task, lalu next saja.
6. Scan for Malware
7. Check Windows Update

harry shares,youtube tutorial,video tip dan trik,windows tutorial,windows 11,windows 10,tutorial windows 11,tutorial windows 10,Cara Atasi File Explorer Yang Tidak Berfungsi di Windows 11 dan 10,windows explorer,windows explorer has stopped working,windows explorer tidak bisa dibuka,file explorer,windows explorer not responding,file explorer not responding windows 11,windows explorer error,file explorer tidak bisa dibuka,windows explorer error windows 10

Berikut ini beberapa video yang juga berguna untuk kalian:
1. 10 Penyebab Windows 11 Kamu Lambat dan Cara Mengatasinya
2. Suka Duka 6 Bulan Menggunakan WIndows 11
3. 11 Cara Mempercepat Windows 11 Dijamin Ngebut dan Berhasil || 100 Persen Ngacir

Bagi teman-teman yang baru saja menonton video saya, jangan lupa untuk subscribe, tekan tombol bell atau loncengnya dan jangan lupa juga untuk like, comment dan share video saya kalau teman-teman anggap video saya bermanfaat untuk di share.

#windows11pro
#windows11home
#windows11education
#windows11enterprise
#windows11
#windows10
#tutorialwindows11
#tutorialwindows10
#tipdantrikwindows
#youtubesetting
#youtubetipdantrik
#youtubehacks
#youtubetutorial
#youtubesubscriber
#youtubeviews
#tutorial
#harryshares
#lorpatshare
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Hadir sangmane, nomoro mesa' lagi sangmane....

titustoranosaran
Автор

Terima kasih banyak atas ilmunya yg sangat bermanfaat pak..., sudah berhasil saya praktekkan dan berhasil bekerja kembali Explorer saya 👍🙏👍🙏👍🙏

ars.project
Автор

pusing bang aku udah coba semua tapi tetap nggak berhasil.

1. Windows nggak bisa di klik
2. Pencarian juga nggak bisa
3. File explorer tetap tanda silang
4. Logo wifi nggak muncul
5. Level volume nggak muncul kalau mau naikin turun suara
6. Display setting kalau di klik malah muncul tanda silang
7. Personalize juga muncul tanda silang

😭😭😭😭😭😭😭😭

thefoftheg
Автор

terima kasih banyak.. Alhamdulillah langkah ke tiga sukses dan berhasil..mantap pak

vlwfkcm
Автор

Done. Setelah beberapa opsi yg disarankan, ternyata langakah ketiga berhasil. Mantap, Boss.

minthiwasi
Автор

Min saya mau bertanya. Akhir2 ini setiap 7 hari sekali ketika saya buka file Explorer, beberapa jam kemudian file Explorer saya restart sendiri. Saya sudah update windows saya dr 21h2 ke 22h2, tp masih mengalami hal serupa.

Klo saya pakai cara yg kedua, apakah semua file saya akan hilang? Terutama di data-d?

kianaamelinda
Автор

pak ini saya udah lakuin langkah 1-4 dan 7. langkah 5, 6 belum saya coba karena (1) untuk langkah 5 sudah buka control panel > troubleshoot, namun tidak ada opsi system and security > run maintenance task. (2) untuk langkah 6 belum saya lakukan karna belum nonton vidio tutorial. bingung masih belum bisa dibuka. apakah karna penyimpanan cloud saya mau penuh?

raflimaulanaheryadi
Автор

oya bang saya sudah coba scan seperti yang abang contohkan pada video ini (sfc /scannow), tapi tetap aja file word, excel dan ppt tidak bisa tampil pada preview pane file explorer..

suryononono
Автор

Mohon bantuannya, KALO PUNYA SAYA FILE EXPLOLER TIDAK BISA DIBUKA, MENU SEARCH JUGA TIDAK BISA, MENU START JUGA TIDAK BISA, DAN MENU JARINGAN HILANG, DAN JUGA MENU NVIDIA JG HILANG GMN YA CARA ATASINYA

Clay
Автор

Setelah saya ikutin semua, file explorernya bisa dibuka tetapi lewat task manager dengan run new task. Jika dibuka lewat taskbar tidak mau. Apakah ada solusi ya? Terimakasih

daniaputrinuraini
Автор

Bang, sy punya masalah serupa. Explorernya bisa dibuka bang, tp di bawah THIS PC itu kan ada menu DESKTOP, DOCUMENT, DOWNLOAD, MUSIC, PICTURES, dan VIDEOS, itu tdk bisa diakses bang, tdk bisa masuk gitu, sllu ada kotak dialog muncul yg intinya bilang lokasi tdk trsedia, bla3 panjang dlm bhs inggris, lalu di ujungnya kalimatnya ada kalimat "mungkin lokasi tsb terhapus". Gmn solusinya ini bang? Bantuin dong bang 🙏

ramlanpergis
Автор

Punya saya masalahnya mas, klo mau kirim file atau dokumen melalui apk WA, drive dll, file Explorer selalu not responded.

rayhanmuhammad
Автор

Assalamualaikum wr wb Bang Harry Shares yang baik hati, saya mau bertanya kenapa file word, excel dan powerpoint saya tidak bisa tampil pada preview pane file explorer, tapi file yang lain seperti pdf, jpg, png bisa. saya menggunakan windows 11 yang selalu saya update. mohon pencerahannya bang, terima kasih sebelumnya, semoga sehat selalu dan sukses, Aamiin Ya Robbal Alamin...

suryononono
Автор

Min ada tidak video membahas "cara mengatasi file Explorer not responding sampai close sendiri"?

Setiap saya membuka gambar atau foto yg ada di folder, beberapa jam kemudian file Explorer saya not responding dan ujung-ujungnya close sendiri.

kianaamelinda
Автор

Bang kalo di taks manager keterangan windows explorer nya suspened gtu. Kenapa yah bang

harniaharnia
Автор

Tetep ga bisa dibuka om udh ikuti semua langkah nya. Apa harus di service kali ya?

axcelbernardiputra
Автор

Bang ga ada tulisan windoes seystem adanya usere usere doang setelah buka cmd adminnya

evishegaer
Автор

izin nanya pak. kan laptop saya nggak bisa klik kanan di deskop sama file explorer, jadi kalau klik kanan di deskop, deskopnya kedip satu kali gitu, nah kalau klik kanan di file explorer dia langsung keluarr. ituu gmn iyaaa

wbktckd
Автор

Bang makasih banyak info nya ya jadi bisa kembali hihihihi

farizgafar
Автор

Selama memakai windows 11, ga pernah error windows explore.
^_^

ajs