Ini Kejanggalan Kasus Vina yang Disampaikan Ahli Hukum Pidana di Sidang

preview_player
Показать описание
CIREBON, KOMPAS.TV – Ahli Hukum Pidana, Azmi Syahputra menyoroti sejumlah kejanggalan keterangan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) dari AEP, Dede, hingga Rudiana dalam sidang PK Sudirman terkait kasus Vina Cirebon di PN Cirebon pada Jumat, (4/10/2024).

Ahli Azmi menunjukkan kepada Majelis Hakim hingga mencocokan dokumen yang dirinya punya dengan Jaksa.

Azmi juga menilai Jaksa lalai pada persidangan 2016 silam hingga menyoroti putusan Hakim banding. (*)

------------------------------------------
Sahabat Kompas TV, jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube Kompas TV Medan, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.

Media sosial Kompas TV Medan

Kompas TV
Independen | Terpercaya
#kompastvmedan
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Hebat sekali ahli hukum ini mantap sekali perlu d contoh seluruh rakyat Indonesia ❤❤❤

heNdarto-pbmc
Автор

Terimakasih Ahli sudah memperdengarkan dan memperlihatkan langsung ke, telinga jpu yg masih buta dan tuli.❤❤❤❤❤

Mulianah-hm
Автор

Borok borok penegak hukum dibuka ahli mantap ❤❤❤ ini hukum Indonesia bobrok nya klu udah sepakat para penegak hukum Merekayasa hukum orang gak bersalah

kerjaonline
Автор

'Salah adalah manusiawi, tp jangan kita pertahankan kesalahan itu'...mantap dr azmi

CacaBilqis-xc
Автор

Gagal kita menyongsong INDONESIA EMAS jika penegak hukum kasus Eky & Vina th 2016 terlanjur melahirkan anak keturunan.

sugengriyadi
Автор

Ini ahli yg hebat sidang pegy pun dia beraksi spa yg suka ahli ini like

AditPratama-ksws
Автор

Novum yg tdk Semoga Allah bls orang2 baik ini dgn kebaikan yg lebih

Slamet-pkgt
Автор

Bang azmi kalau menjelaskan pertanyaan bener2 detail bgt sampai ke akar akarnya, , mantapp

ArfanRizka
Автор

Pinter bgt saksi ini dan peka terhadap undang " beliau jujur dan bersih hatinya.srhat pjg umur pak azmi mudahan dalam lindungan allah swt di mana brada amin" yrb

nurayana
Автор

Peradilan kasus Vina dan Eky di Cirebon, adalah tragedi hukum terburuk di dunia. Mulai dari penyidikan di kepolisian, penuntutan jaksa dan vonis hakim mulai dari PN Cirebon, PT Jabar dan Mahkamah Agung RI.

Ada 8 orang TIDAK bersalah, tanpa bukti dan saksi valid, tetapi dihukum seumur hidupnya.
Akankah KEBIADABAN HUKUM ini dipertahankan?

eddytb
Автор

Ahli inilah contoh ahli yg sarat ilmu dgn segala keahlianya, ini yg di sebut ilmu padi semakun berisi semakin menundu, bahasa halus rendah hati tdk sombong dn arogan dgn segenap ilmunya, sopan dn santun, , semoga Ahli ini dilindungi oleh Alkah dari .segala bentuk dn hal2 yg tdk baik selam dunia akhirat srt panjang umur, Amiiin yaaarobb

RikiSaputra-pi
Автор

Mantaap p azmi pejuang keadilan harus bersifat arif dan bijaksana berdiri tegak ditengah tengah demi tegaknya keadilan....selamat berjuang p Azmi

jarrimpm
Автор

Terimakasih pak prof.dokter azmi atas pembelaan kebenaran utk org yg terzolimi dgn dihukum berat yg tdk melakukan kejhtn.semoga sukses dunia akhirat, teruslah berjuang mmbela keadilan..❤❤❤

阿蜜娜
Автор

Masyaallah ini ahli yg benar2 ahli dan berpegang pada prinsip keadilan yg sebenar bebarnya ..sehat sllu ahli teruslah menyuarakan ke adilan dan kebenaran untuk rakyat Indonesia yang tercinta 🙏🙏

solehsolehariw
Автор

Bapa ahli sangat hebat. Sampai merinding menyimak penjelasan nya... Semoga umur panjang dan dimurahkan rezekynya..

arisonama
Автор

Terima kasih dr.azmi..pemaparan yg anda berikan sangat berpengaruh terhadap kebebasan k7 terpidana..

AisyahAyudia-jjfi
Автор

Alhamdulillah di kupas kejanggalan kejanggalan BAP oleh Ahli DR.Azmi.

lemburbandung
Автор

Mantap

Bongkar kebenaran pak


Salah adalah manusiawi, tapi jangan di pertahankan

Semangat pak

marzukisayid
Автор

Salah adalah sifat manusiawi tapi mempertahankan kesalahan adalah sifat para penegak hukum d Meldeka !!!

agusagus
Автор

Semoga banyal ahli hukum yg jujur, , bermumculan di indonesia, , tercinta

Syahroni