#JawabNetizen Edisi Wilayah-wilayah di Indonesia yang Diprediksi Tenggelam

preview_player
Показать описание

Selain Jakarta, ada 112 wilayah lain di Indonesia terancam terendam air laut dalam beberapa tahun ke depan.

Nah di Jawab Netizen episode kali ini, kita akan membahas seputar prediksi tenggelamnya wilayah Indonesia di masa depan bersama ahli geodesi dari Institut Teknologi Bandung (ITB) Heri Andreas.


Video Editor: Adesari Aviningtyas

#shorts #jawabnetizen
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

venesia di itali, sudah lama tenggelam, baik-baik saja, malah jadi objek wisata ... amsterdam, sejak abad ke-12 sudah berada dibawah permukaan laut, agar tidak tenggelam dibangun banyak kanal, diantaranya yang terkenal seperti herengracht, keizersgracht, prinsengracht, zwanenburgwal, brouwersgracht, brantasgracht ... kompas pada pertengahan dekade 1970-an, pernah menulis bahwa separuh kota semarang akan tenggelam di tahun 2000, tapi sampai kini 20 tahun kemudian tetap baik² saja, walau bagian utara dihajar banjir rob bila musim hujan ... jakarta pasti tenggelam kalau ngotot tidak dibangun tanggul laut yang konon katanya merusak lingkungan, padahal yang merusak itu terutama sampahnya warga jakarta sendiri yang sangat jorok, membuang sampah ke selokan, terbawa ke kali, hanyut ke laut, membunuh segalanya yang hidup di laut, cuuuh!

gatotandawanto
Автор

Kenapa ga dicegah ktnya pintar sekolah nya tinggi cari solusi lah byar daratan ga kena abrasi sosialisasi kan terus sama daerah daerah tersebut byar ga tenggelam dengan langkah langkah tersebut

alexitanto
Автор

Tenggelemnya krna apa ya? Seharusnya gimana untuk mencegah? Dan kalau upaya pencegahan itu dilakukan sekarang, udah terlambat belum?

Maya
Автор

Kalo gitu apa mungkin suatu hari nanti indonesia jd negeri dibawah laut??

anaksehatkuat
Автор

Tenggelam itu maksudnya tenggelam sampe berapa meter ya? Apa kayak rob2 di pinggir laut yg airnya sedengkul. Apa beneran tenggelem gabisa ditempati lagi sih prediksinya?

borubora
Автор

Apakah Indonesia tidak bisa meniru Netherland ?

kristinendang
Автор

Kok banyak yang ga tau ya kalo bumi sedang mengalami pemanasan global yang mencairkan es di kutub dan menaikan muka air laut sekitar 4 meter

indorailfans