Ini Strategi Pupuk Indonesia Amankan Stok Pupuk Bersubsidi

preview_player
Показать описание
PT Pupuk Indonesia Persero berupaya mengurangi tekanan biaya para petani dengan menyediakan pupuk subsidi. Lantas bagaimanakah gambaran komitmen lebih jauh Pupuk Indonesia untuk menjaga stok dan distribusi pupuk demi ketahanan pangan di Indonesia ke depan?

Follow us on social:
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Semoga tepat sasaran biyar petani kita bisa dapet panen yg maksimal

safanifani
Автор

Di lapangan ntuk mendapatkan pupuk subsidi harus membeli pupuk non subsidi yg harganya 3x lipat pupuk subsidi .

Nama pupuk itu Polivit keluaran PT. Iskandar Muda.
Yg adalah PT yg kerja smaa dengan Pupuk Indonesia.

andhykatampu
Автор

Mantab ini yg diharap para petani 👍👍👍👍👍❤️

suyoto
Автор

Saya harap pupuk mudah di dapat... dan tidak ada oknum yg bermain..

junbarker
Автор

makin mantap teroganisir dgn baik .. system sampe ke pelosok...biar pengusaha ga bisa main2...semoga berjln dgn baik

rianardianto
Автор

Kenyataan di lapangan pupuk subsidi langka....

pakgustiawan
Автор

Di kabupaten Bondowoso Jawa timur pupuk subsidi masih di jual secara bebas oleh para kios2 pengicer pupuk dan harganya gila gila an

supraptosuprapto
Автор

Terkadang ada keterlambatan stok dikios.waktu dibutuhkan petani.mudah mudahan walaupun diatur sedemikian rupa pupuk jangan boleh terlambat.karena mempengaruhi produktifitas hasil panen ok.

wahidinabduljabar
Автор

Alhamdulillah untuk wilayah pegunungan di tempat saya tidak termasuk dari 9 komoditas yang di canangkan oleh pemerintah, semoga harga sayuran bisa tembus 20k perKg nya 😂😂😂

erwinmaulana
Автор

Pupuk subsidi di kab. Simalungun masih susah didapat. Anggota kelompok tani hanya dijatah 1 sak per Anggota. Mirisnya di Pasar Horas dan sbagian toko pertanian dijual dengan harga 300 rb/sak 50 kg

haranitasiahaan
Автор

Semoga tidak hanya dikota tertentu..kami dari kota Jember masih langka

fathurrohman
Автор

Sila kemanusian yang adil dan beradab itu sudah tidak ada lagi...harus bukti secara lapangan dan investigasi masalah pupuk...pupuk di indonesia dikuasai 60-75% dikuasai korporasi sawit..sisanya 30% untuk petani lain ... korporasi memiliki perpanjangan tangan lewat kekuasaan dan pemerintah...karena sawit memiliki leverage menyumbang pendapatan negara besar... jumlah sawit jutaan hektar dan setara 2000 trilyun Apbn kekayaannya...gimana ngk bisa mendikte dengan dana begitu besar...

MATAPEDIATV
Автор

Semoga organik bisa andil dalam program pemerintah tsb.

Mgadier
Автор

Semoga pupuk bersubsidi mudah didapat.

sunardidadi
Автор

Selama pupuk ber subsidi Masi malalui para pengicer yg ada sekarang ini jangan harap penyaluran pupuk ber subsidi ini bisa tepat sasaran karena Ter lalu banyaknya permainan2 yg di lakukan oleh kios2 pengicer pupuk ber subsidi untuk mengamankan penyaluran pupuk ber subsidi ini satu2 nya solusi ya harus di kirim langsung ke desa2 yg punya jata alokasi di bawah kendali pemerintahan desa masing2 mungkin cara itu yg bisa mengamankan pupuk bersubsidi tks

supraptosuprapto
Автор

Bukan Maslah stok klw di Sumatra, masalah pupuk subsidi yg tidak tepat sasaran. Aturan het hrga ECERAN tertinggi dlm Permentan hny di atas kertas

pahrulalrizan
Автор

Diantara pemerintah dengan petani masih ada mafia yang menari nari diatas tumpukan pupuk subsidi, buktinya Data yang ada beda dengan kenyataanya yang dirasakan oleh petani...

wesmasetiyamahelda
Автор

Udah Seharus Nya Indonesia Mandiri Dalam Pembuatan Bahan Baku Pupuk Supaya Gak Tergantung Impor Terus Dan Mencegah Kelangkaan Pupuk, Mahal nya Pupuk Dan Mengancam Ekonomi Negara Krn Daya Beli Rakyat Berkurang.

mrsdelapan
Автор

Bukan pupuk saja yg terus maik.. Obat hama juga setiap habis panen itu naik.. Waktu panen musim kemarin.. Pupuk langka.. Mau tidak mau harus beli pupuk non supsidi.. Dan sekarang memasuki musim tanam pupuk belum ada juga..

odahodah
Автор

Petani mulai dulu selalu di dzolimi pupuk saja dibikin sulit banyak oknum yg bermain

ibnuhajar