Mutiara Safar: Muslim Kaya? Part #1 - Khalid Basalamah

preview_player
Показать описание
Dari Abu Hurairah Radhiyallahu ‘anhu beliau berkata,

“Orang-orang fakir Muhajirin datang menemui Rasulullah ﷺ sambil berkata: ‘Orang-orang kaya telah memborong derajat-derajat ketinggian dan kenikmatan yang abadi.’ Rasulullah ﷺ bertanya: ‘Apa maksud kalian?’ Mereka menjawab: ‘Orang-orang kaya shalat sebagaimana kami shalat, dan mereka berpuasa sebagaimana kami berpuasa, namun mereka bersedekah dan kami tidak bisa melakukannya, mereka bisa membebaskan budak dan kami tidak bisa melakukannya.’ Maka Rasulullah ﷺ bersabda, ‘Maukah aku ajarkan kepada kalian sesuatu yang karenanya kalian bisa menyusul orang-orang yang mendahului kebaikan kalian, dan kalian bisa mendahului kebaikan orang-orang sesudah kalian, dan tak seorang pun lebih utama daripada kalian selain yang berbuat seperti yang kalian lakukan?’ Mereka menjawab: ‘Tentu, wahai Rasulullah?’ Beliau bersabda, ‘Kalian bertasbih, bertakbir, dan bertahmid setiap habis shalat sebanyak tiga puluh tiga kali.’ Abu shalih berkata: ‘Tidak lama kemudian para fuqara’ Muhajirin kembali ke Rasulullah ﷺ dan berkata: ‘Ternyata teman-teman kami yang banyak harta telah mendengar yang kami kerjakan, lalu mereka mengerjakan seperti itu.’ Rasulullah ﷺ bersabda: ‘Itu adalah keutamaan yang Allah berikan kepada siapa saja yang dikehendaki-Nya.” (HR. Muslim no. 595)

#khalidbasalamah #khalidbasalamahofficial #ustadzkhalid #ustadzkhalidbasalamah #khalidzeedbasalamah

REKENING DONASI DIGITAL DAKWAH
Bank Muamalat, Kode: 147
No. 3010216666
Yayasan Khalid Basalamah

(Tanpa Kode Unik)

Informasi Donasi:
08111-330-1313

YUK!, Jadi bagian dari dakwah kami,
kepada donatur yang ingin ikut berpartisipasi dalam perkembangan kegiatan dakwah Ustadz Khalid Basalamah bersama media digital Gazwah TV dan Sedekah Kreatif.
Kami membuka kesempatan bagi yang ingin menyumbangkan dana atau alat-alat seperti kamera, laptop, HP, Tripod, dll. Sebagai bentuk sarana amal jariyah serta untuk meningkatkan kualitas gambar dan suara dalam mensyiarkan dakwah sunnah.

Bersama kita kembangkan dakwah yang mulia ini dan panen pahala dari menyebarkan ilmu yang bermanfaat, deraskan pahala jariyah yang mengalir untukmu sampai hari kiamat. Barakallahu Fiikum

Akun-akun resmi Ustadz Khalid Basalamah yang terbaru:

Didukung oleh:

#khalidbasalamah #khalidbasalamahofficial #ustadzkhalid #ustadzkhalidbasalamah #khalidzeedbasalamah #artikelkhb #videokhb #videopendekkhb #ferrari #lexus #mercedesbenz
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Karena yang diajarkan Kanjeng Nabi bukanlah jadi orang miskin, namun cara hidup sederhana.

PeneduhHati
Автор

Semoga keluarga2 muslim Indonesia bisa menjadi keluarga muslim kaya raya yg taat kepada Allah subhanahu wa ta 'ala. Aamiin.

ramadhan
Автор

Inilah motivasi yg sebenernya, terkadang orang menjudge dirinya sendiri, biarin miskin yg penting masuk surga.dan banyak juga yg berfikir solat juga percuma, banyak yg g solat malah kaya, dan akhirnya mereka g solat, Padahal banyak juga yg rajin ibadah kaya juga, insya Allah surga juga.. Jangan sampai kita merugi.. Miskin didunia, miskin di akhirat

grodza_gamingprime
Автор

Subhanallah.. Makin banyak muslim yg kaya, makin banyak sedekah dan zakat utk kaum fakir, miskin, bisa ikut menikmati. 🤲

d.noradaniellunda
Автор

terimakasih ustadz 🤗
dan faktanya saat ini ketika memiliki harta ibadah jauh lebih tenang dan khusu karena tidak lagi pusing pusing memikirkan untuk hari esok, sedangkan kl kita sedang tidak pegang harta pikiran kemana mana gimana anak istri makan apa, malah jadi tidak tenang ibadahnya. itu lebih ke saya sendiri sih yang merasakan hehe 🙏🏻

semoga kita semua diberikan harta melimpah dan berkah amiin yarobbal alamin 🤲

rivan
Автор

Sukron ustad, ini sebuah motifasi buat kami untuk menjadi kaya dan sholeh, doa kan kami semoga setiap anak bisa menolong dan membahagiankan kedua orang tua nya.

sanbadra
Автор

Dulu kami buang harta riba, dan kemudian Allah gantikan dengan yang lebih bahkan dimudahkan meraihnya dengan jalan yang halal, sesungguhnya Allah maha menepati janji

jggjju
Автор

Semoga Indonesia rakyatnya yg muslim, kaya Kaya semua, aamiin

jejerizh_via
Автор

Setelah saya melihat vidio ini. Saya simpulkan bahwa Rasullullah mengajarkan tentang kesederhanaan..

warrrior
Автор

Perintah juga untuk ikhtiar menjadi muslim yg kuat, secara fisik, mental, dan harta atas izin ALLAH.. dan gunakan semua kekuataan yg diberikan oleh ALLAH dijalan ALLAH

alfanialdipratama
Автор

Semoga semakin banyak konglomerat2 muslim sholeh/ sholehah yg lahir di indonesia dan memajukan negeri ini.

radja
Автор

Bagus Ustadz karena dijelaskan dengan dalil dari Al Qur'an dan hadits jadi orang awam bisa memahami dan mencontoh 🌟

hadiyan
Автор

Syukron Ustadz atas motivasi untuk menjadi orang Muslim yang kaya dan dermawan serta Sholeh Aminnn 🤲🤲🤲

Kampunginggrisparecabang
Автор

Menjadi kaya yg beriman, yg beradab dan berakhlak...yg bisa melindungi dan menolong ummat..justru diperlukan untuk kebaikan dunia dan akhirat

eriecinzha
Автор

Semoga dengan melihat ceramah ini semua orang² muslim sadar dan jauh dari sifat malas untuk mencari harta yang halal, semoga Allah menambahkan tawakal dan selalu merendah di hati kita. Aamiin

allzdden
Автор

MasyaAllah, semoga jdi muslim yg kaya dari harta halal bisa bantu orang lain..bisa sedekah kemana-mana..jazakallah khairan Ustadz

shantywong
Автор

Makasih banget Ustad, semoga semua umat muslim bisa menjadi cukup mampu ke depannya dan kita semua dijauhkan dari kesyirikan dan kemudharatan 🙏 aamiin allahumma aaamiiin

Bilsuburbians
Автор

Antum yang komen lebih baik gini lebih baik gitu seakan2 tau amalan orang pemilik mobil tersebut, jgn antum cape ngomentarin orang lain karena kemampuan antum dan orang lain itu berbeda! Masalah Amalan seseorang itu hanya Allah yang tahu.

Orang2 terdahulu pun pada zaman mereka memiliki harta yang banyak, tunggangan terbaik, peralatan perang terbaik, kebun kurma, dll. Bukan berarti mereka ingin pamer atau sebagainya!
ambil hikmahnya dr apa yang disampaikan, Allah memberikan rezeki kepada setiap hambanya, ada yang Allah lebihkan dan itu menjadi amanah bagi mereka.

fish_holic
Автор

Kaya itu bikin bahagia apa lg bisa berbagi nikmat sekali, MasyaALLAH .

cintahony
Автор

Sekedar info aja, di arab sini org2 bisa memiliki barang2 mewah krna
1.bebas pajak
2.bahan bakar di sini lebih murah dari air mineral
3.penduduk asli di sini biarpun tdk krja mereka tetap dapat gaji 3000 dirham skitar 12jtaan dari pmerintah asalkan lulus sarjana, dan yg lahir tidak normal dapat gaji 6000 dirham skitar 24jt
4.biaya rumah sakit gratis untuk warga asli
5. Janda dapat gaji dri pemerintah dan anak2nya dapat biaya sekolah sampai lulus
Dan msih byk lgi. Trimah kasi

Amrime