[Full] Kuasa Hukum Minta Jessica Wongso Jujur di Kasus Kopi Sianida ARSIP KOMPASTV

preview_player
Показать описание
JAKARTA, KOMPAS.TV - Kasus tewasnya Mirna Salihin dengan terpidana Jessica Wongso dalam kasus Kopi Sianida sempat menggegerkan dunia pada tahun 2016.

Pada 28 September 2016 lalu, Jessica Wongso diperiksa sebagai terdakwa di dalam persidangan di Kasus Kopi Sianida. Kuasa Hukum Jessica Wongso, Otto Hasibuan dan sejumlah kuasa hukum bertanya kepada Jessica dan meminta Jessica untuk jujur di kasus ini.

Simak persidangan selengkapnya di sesi kuasa hukum bertanya kepada Jessica Wongso di Arsip KompasTV.

#jessica #kopivietnam #mirnasalihin

=====

Sahabat KompasTV, jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube KompasTV, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.

Media sosial KompasTV:
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Benar2 luar biasa jawaban Jessica dgn lancar & baik

jamalludin
Автор

Pak oto hasibuan kasus ini saya ikuti sampai sekarang dan uda kembali dipertanyakan para hakim2 !kalau bisa pak otto laporkan semua saski jaksa supaya tidak lari keluar negeri

ignasiusximenes
Автор

Mbak Jessica .pak Otto tetaplah semangat pemperjuangkan keadilan

hadiwibowo
Автор

Ini yg dinamakan orang hukum bicaranya sopan dan jelas di mengerti sehat selalu pak otto #justiceforjessica

mantandragsentul
Автор

Dengar pas di penjara itu sangat2 sadis .semoga yg perlakukan Jesika, cepat mendapat balasan yg lebih buruk, dari apa yg dia rasakan.

YusufFranklin-nh
Автор

Sungguh luar biasa mbak jessica, bayak org yg menjatuhkan kamu tp kamu balas dengan doa & memaafkan mereka. Semangat selalu mbak Jessica TUHAN YESUS msh byk org2 di luar sana yg mendukung mu & mendoakan kamu mbak Jess.

MelsiyanaM
Автор

Benar. Di LN itu klo tetangga berisik aja bisa dilaporin. Dan itu bukan berarti KRIMINAL.

ameymey
Автор

Bebaskan Jessica pak dia tak bersalah kami masyarakat Indonesia memohon kepada bapak Jokowi bebaskan Jessica

Yuli-wp
Автор

hakim dan yg terlibat hukum jesica harus di hukum berat, hukum fisik, sosial, akherat, karma

mulyantoanto
Автор

Gw klo ingat dan lihat sidang ini emosi liat penegak hukum di negara ini, dah jelas kelihatan kasus nya maksa tp msh ngotot. Dr dulu gw do'akan semoga tuhan membalas orang-orang yg tidak jujur terhadap masalah ini. Krna cuma tuhan lah sebaik2 pemberi balasan

ameymey
Автор

Dikala itu apapun pembelaan jessica dn pak otto benr2 gak, ,sabar ya jessssaa insha allah jalan menuju indah akan trbuka

mozzavarel
Автор

semoga lekas bebas dan di beri keadilan, , ,

robertezyload
Автор

Pak Otto itu HALUS bgt org nya❤, bapkkk sehat selalu... terima kasih atas perjuangan bpk sampai saat ini untuk siapapun❤

yupiastriani
Автор

Kiranya Tuhan selalu menyertaimu jesica wongso

WahyuPrihandoyo
Автор

Pelapor'polisi'jaksa n hakim
Waoww...
Kerjasama yg luar biasa mantap.

arumatanari
Автор

Klo di pengadilan mana yg punya doku..itulah yg menang. Saya udah merasakan..😢😢

thinnio
Автор

Harus usut ulang kasus ini, saya yakin jesica tidak bersala

ropok
Автор

Tragedi hukum yg menyedihkan bagi Jessica , tragedi bagi hukum, tertuduh di putus vonis 20 th oleh Hakim tanpa ada bukti tanpa ada saksi ..
" Jika Hukum yg diputuskan tdk berkeadilan maka ini adalah indikator yg menunjukkan betapa RUSAKNYA MENTAL PENEGAK HUKUM KITA ..
" SAFE JESSICA "

rudyhermawan
Автор

#JUSTICEFORJESSICA
#BEBASKANJESSICAWONGSO
#SAVEJESSICA

NailaPutri-bt
Автор

Ini harus di usut ulang, karna ada yg janggal

boyboyboyboy