Tutorial Analisis Regresi Linear Berganda Lengkap Dengan Uji Asumsi Klasik Menggunakan SPSS 26

preview_player
Показать описание
*Trik analisis regresi linear berganda (uji t parsial dan uji F simultan) secara sekaligus Uji Asumsi Klasik (normalitas, multikolinearitas, heteroskedastisitas, autokorelasi) dengan program SPSS lengkap dengan interpretasi atau penjelasan.

Silahkan kunjungi penjelasan tertulis di

Untuk mendukung channel ini silahkan subscrib channel skripsi bisa dan beberapa akun medsos kami :)

Join grup WA Skripsi Bisa

#tutorialSPSS #tipsskripsi #tutorialregresi
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Terimakasih pak atas sharing melalui video ini, bahasa yang digunakan cukup sederhana dan mampu dipahami bagi saya yang dari 0 alhasil bisa sidang dalam waktu dekat😂

riskyalvian
Автор

Terima kasih untuk rekap uji spss nya. Dengan video ini saya jadi lebih mudah dan lebih cepat dapat mengolah data. Sebelumnya, setiap uji, sy lakukan satu2 sehingga membingungkan saya. Semoga ilmunya semakin barokah ya pak...

ariraharjo
Автор

Ijin bertanya pak, kalau muncul warning "For the final model with dependent variable Y, influence statistics cannot be computed because the fit is perfect" harus bagaimana ya? Salahnya dmn? Datanya salah atau bagaimana? Terimakasih

aprilgud
Автор

izin pak, untuk menentukan variabel mana yang paling dominan mempengaruhi bagaimana caranya pak?

nxljffu
Автор

Pak izin bertanya kalau semisal uji normalitas datanya tidak normal itu solusi nya bagaimana ya pak?

atmharinataaa
Автор

Ijin bertanya, apakah uji regresi linear berganda dpt digunakan untuk mengetahui faktor (variabel bebas) ma yang paling mempengaruhi variabel terikat? Jika ya, dilihat bagian mana? apakah di kolom T atau kolom Sig? Terima kasih.

drewchristianjr
Автор

izin bertanya pak🙏 Penelitian saya uji t nya ada yg signifikan tapi uji f nya ga signifikan . Maaf pak itu kenapaya?

peoplefun
Автор

pak kira-kira apa ya yang menjadi faktor penyebab salah satu variabel tidak signifikan

delevingne
Автор

Pak Coba buat untuk paradigma satu var independen dan 2 var dependen dong. Apa harus di uji satu2 ? Atau gimana ? Mohon pencerahannya ya..

X1
Y1
Y2

dwikacindy
Автор

izin bertanya pak
kalau pas di uji asumsi klasik datanya dikuadratkan apakah saat uji validitas dan reliabilitas data juga di kuadrat kan?

princesbb
Автор

Mau tanya pak. Nilai X nya itu maksudnya nilai X total ya? Di video sebelum nya kan ada tabulasi data yang disimbolkan X1.1, X1.2 dst ..Mohon penjelasannya. Terimakasih.

herimahyuzar
Автор

Permisi pak, izin bertanya. Apakah untuk uji asumsi klasik regresi linier ganda itu tidak memerlukan uji linieritas? Terima kasih

noviaagustina
Автор

Pak apa nilai dalam tabel variabel itu adalah penjumlahan dari skor tabulasi data?

thersday
Автор

Izin bertanya Pak. Kalau data dari kuesionernya satu variabel (misal X1) terdiri dr beberapa soal, lha untuk data X1 nya dari beberapa soal itu jawabannya di rata2 (average) atau dijumlah (sum) Pak?

Terimakasih semoga dibalas

millatinafikriyah
Автор

Ijin bertanya pak, jika penelitiannya terdapat variabel X, Y dan variabel moderasi apakah cara analisisnya sama dengan tutorial di atas?

lusylusy.
Автор

Assalamualaikum Pak, mohon maaf sebelumnya, izin bertanya Pak untuk data tersebut pakai nilai total apa rata rata ya Pak sebaiknya?

dheajunita
Автор

Permisi pak, mau tanya.
Apa saja langkah2/tahap2 yg harus dilakukan dlm SPSS? Trmks pak....🙏

marlinanasrani
Автор

Pak kenapa hasil tolerance dan vif saya beda yah??

bang_bon
Автор

untuk uji heteroskedastisitas.. apakah menggunakan hasil output yang sama pada uji T?

litbangpuskesad
Автор

Izin bertanya Pak, kalau datanya tersebar tidak normal bagaimana ya?

aufafathya