MELAWAN STIGMA PADA PEREMPUAN KORBAN KEKERASAN #2

preview_player
Показать описание
Seberapa sering kita dengar "Kok kamu masih mau sama dia? Kok gak pergi aja? Kalau aku sih uda aku tinggalin dari dulu.." Atau "Suami memang harus tegas, istri kalau ada salah harus dididik, buat kebaikan dia juga. Kamu coba introspeksi lagi." Kata-kata yang sangat menyakitkan untuk perempuan korban kekerasan dalam rumah tangga (KDRT), seakan-akan mereka layak menerima perlakuan demikian dan semua terjadi karena kesalahan mereka. Ngobrol santai kali ini tentang bagaimana cara beliau bisa bangkit melawan semua stigma-stigma negatif terhadap dirinya. Serta, bagaimana perempuan korban KDRT ini berusaha bangkit dari keterpurukan dan menata hidup baru?

Sobat, kali ini mari kita belajar bersama Ibu Siti Rubaidah (Seorang Penyintas KDRT, Pendampingn Perempuan Korban Kekerasan, dan Dewan Ketua Departemen Pendidikan dan Kaderisasi Aksi Perempuan Indonesia (API) Kartini) dan Dokter Sandra Suryadana (Founder @doktertanpastigma).

Ingin terhubung dengan Perempuan Berkisah atau membaca kisah?

#StigmaJanda #PerempuanBerkisah #PenyintasKDRT
Рекомендации по теме