HARI INI, MAKI Laporkan Kepala PPATK, Mahfud MD, & Sri Mulyani ke Bareskrim soal Transaksi Rp 300 T

preview_player
Показать описание
TRIBUN-VIDEO.COM - Perkumpulan Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) akan mendatangi Bareskrim Polri, Selasa (28/3) hari ini.

Tujuannya untuk melaporkan sejumlah pihak terkait hebohnya transaksi Rp 300 triliun di Kementerian Keuangan.

Koordinator MAKI Boyamin Saiman menyebutkan pihak-pihak yang akan dilaporkan ke polisi.

Di antaranya Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) Ivan Yustiavandana, Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD, dan Menteri Keuangan, Sri Mulyani

Menurut Boyamin, ketiganya disangkakan membuka rahasia terkait transaksi Rp 300 triliun di Kementerian Keuangan.

Rencananya, MAKI akan mendatangi SPKT Bareskrim Polri pada pukul 13.00 WIB.

Dalam laporan tersebut, MAKI juga akan mengajukan sejumlah nama untuk diperiksa sebagai saksi.

Mereka adalah Anggota Komisi III DPR yakni Arteria Dahlan, Benny K Harman dan Arsul Sani.

Sebab, dalam rapat sebelumnya, anggota Komisi III menilai ada potensi pidana.

PPATK dianggap telah membocorkan dokumen tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang akhir-akhir ini menjadi perbincangan.

Namun, Boyamin mengklaim tindakannya melaporkan PPATK justru merupakan upaya untuk 'membela' lembaga itu sendiri.

Ia berdalih menggunakan 'logika terbalik' dalam membela PPATK.

Boyamin menjelaskan, MAKI hanya ingin memastikan kepada polisi bahwa tindakan PPATK justru sudah benar.

Penulis : Irfan Kamil
Editor : Dani Prabowo

Host: Agung Laksono
VP: Nur Rohman Urip

#beritaterbaru #beritaterkini #beritaviral #live #breakingnews
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Takut transaksi keuangam anggota DPR, dibongkar😅

rizalydahlan
Автор

Yg membongkar kasus korupsi dilaporkan sungguh aneh bubarkan maki dan DPR

syusep
Автор

Semua badan anti korupsi malah jadi sarang para koruptor, serta tempat perlindungan koruptor...ga heran mereka bersuara paling nyaring..muka2 mereka penikmat yg serba Haram

deannomilano
Автор

Anti korupsi tapi melaporkan orang yang bongkar adanya dugaan korupsi. 𝙒𝙚𝙡𝙘𝙤𝙢𝙚 𝙩𝙤 𝙄𝙣𝙙𝙤𝙣𝙚𝙨𝙞𝙖

kaumrebahan
Автор

Negara mau dibawa kmn..gk boleh bersih2 klo ky gini cara ny mh

kaelaniibdas
Автор

Masy anti korupsi koq malah menghambat pengungkapan mega korupsi, apa apa dg MAKI? Kl gak dibuka mn ada org yg tau dan peduli, sy sbg masy yg bayar pjk berterimakasih kpd ppatk, p mahfud dan ibu sri. Sebaliknya spt biasa dan mmg sering banget terjadi sy kecewa berat sama mrk yg menamakan dirinya wakil rakyat. Rakyat mn yg diwakili? Rakyat yg sama2 kebagian hsl korupsi?

aku
Автор

Semoga uang negara yg digelapkan oleh pihak manapun di negeri ini segera di kembalikan ke negara dan segera diberikan kepada rakyat menengah kebawah supaya tidak semakin miskin.

supardibondowoso
Автор

Presenternya kayak bhrada eliezer wkkwwk

rizalulilmi
Автор

kasus kalau tidak viral tidak akan di tindak lanjuti, jadinya kalau ingin viral harus di bocorkan ke masyarakat.

donihanda
Автор

Lanjutkan perjuanganmu Pak Mahfud MD Rakyat mendukungmu untuk berperang hajar/sikat habis semua Pejabat DPR Sang Pelindung Koruptor dengan berlindung dibawah UU berbau Mafia.

DPR Sarangnya Koruptor dan Mafia iblis.

DPR Para Maling kompak sekali mengelesss. Kata Masinton " Seharusnya Bekerja dalam senyap" agar Korupsi berjamaah tidak ketauan oleh Rakyat.

DPR jika melindungi Koruptor jadi Kompak ya... 😆😆😆😂😂😂.

Anehnya lagi... Tidak ada satupun mahasiswa berdemo ke Gedung DPR atas kejadian ini. Dasar Mahasiswa ecek-ecek.

Semoga aja Ada Rudal/Roket Putin yang nyasar ke Gedung DPR, biar pada gosong semua pejabat maling dan Mafia di DPR.

muhammadyakoovbenjaminibro
Автор

Usut ...! Ada duit kejahatan lingkungan (pertambangan, pembalakan liar, kegiatan ilegal fishing) masuk politisi, persiapan 2024 ? > PPATK: Duit Kejahatan Lingkungan Capai Rp 1 T, Ada yang Ngalir ke Politikus -DetikNews, 19 Jan 2023 ||| > Anggota DPR Harap Mahfud Banyak Waktu Bahas Rp 349 T Sampai Tuntas - detikNews, 26 Mar 2023

mbahmo
Автор

Loo....kok..orang yg mdlaporkan ke janggalan yg di laporkan....
Seharusnya di dukung...

indragunawan
Автор

INGAT.. UUD dan PASAL2 Sudah di Rancang Untuk MELINDUNGI KORUPTOR dan Tidak Boleh Ada TRANSPARANSI KE PUBLIK 🤣🤣🤣

onezein
Автор

Heran sama anggota sampah ingin d bongkar mlh d laporkan....ap mreka ini pnjahat2 ny?

penthazr
Автор

Semoga tidak terjadi apa2 dg pak mahfudz dan ibu sri mulyani

MT-utuc
Автор

heran, orang pingin negri ini bersih kok malah mau dipolisikan, lembaga yudikatif dan eksekutif seharusnya bersatuh, bongkar agar negri ini makmur, pemerinta berkeingin agarpenyitaan aset korupsi gak ada dukungan dari DPR, ada apa ini?...

zulfianihasan
Автор

Kata nya masyarakat anti korupsi kenapa malah melaporkan orang yang menguak tabir terselubung mengenai korupsi di negeri ini

janesoniaong
Автор

Lucu makin bingung rakyat negeri ini, ada pihak yg ingin bersih2 malah mo dipolisikan,
Maki ikut terduga ?
Cepat ato lambat rakyat Indonesia menuju revolusi hukum.

merdusuaramu
Автор

Ini seperti maling teriak maling ya? Kok semakin aneh ya, saya makin percaya orang jujur semakin dikucilkan. 😂🤣🤣🤣

rudi
Автор

Aneh dan konyol orang yg membuka dan membongkar kebobrokan para mafia koruptor yg melakukan pemufakatan jahat malah di laporkan, ini gak bener, berarti mereka ingin melindungi dan juga mereka menjadi bagian pemufakatan jahat yg menggerogoti negeri ini, maju terus pak profesor mahfud Md rakyat yg punya fikiran waras mendukung anda

sarieistiyanto