Penting !!! Proses Pembentukan Kelompok Tani

preview_player
Показать описание
Proses Pembentukan Kelompok Tani
#kementerianpertanian #cybexpertanian #penyuluhpertanianlapangan #kelompoktani

Berdasarkan : Peraturan Meteri Pertanian RI
No : 67/PERMENTAN/SM.050/12/2016 Tentang Pembinaan Kelembagaan Petani

Bahwa Kelompok Tani yang selanjutnya disebut Poktan adalah : kumpulan petani/peternak/pekebun yang dibentuk oleh para petani atas dasar kesamaan kepentingan, kesamaan kondisi lingkungan sosial, ekonomi, dan sumberdaya, kesamaan komoditas, dan keakraban untuk meningkatkan dan mengembangkan usaha anggota.

Pengurus Poktan terdiri atas Ketua, Sekretaris, Bendahara, dan seksi-seksi sesuai unit usaha yang dimiliki, dengan syarat sebagai berikut:
a) dipilih dari dan oleh perwakilan anggota secara demokratis;
b) berdomisili di wilayah Poktan;
c) mampu membaca dan menulis;
d) tidak berstatus sebagai aparat/ PNS/ pamong desa;
e) memiliki waktu yang cukup untuk memajukan Poktan; dan
f) memiliki semangat, motivasi dan kemampuan memimpin Poktan.

06 Oktober 2020

HASTAG:
#kementerianpertanian
#peraturanmenteripertanian
#kelembagaanpertanian
#dinaspertanian
#perhiptani
#materipenyuluhanpertanian
#kelompoktani
#petaniindonesia
#penyuluhpertaniaanlapangan
#thltbpp
#balaipenyuluhanpertanian

TAG :
kementerianpertanian
peraturanmenteripertanian
kelembagaanpertanian
dinaspertanian
perhiptani
materipenyuluhanpertanian
kelompoktani
petaniindonesia
penyuluhpertaniaanlapangan
thltbpp
balaipenyuluhanpertanian
Рекомендации по теме