Farah Quinn - 10 Things That Changed My Life (They Can Do The Same For You!)

preview_player
Показать описание
Pada kesempatan kali ini, saya berbagi mengenai 10 hal yang membantu merubah hidup saya menjadi lebih baik lagi ❤️ #FQYouTube #personalgrowth

-------------------------------

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

10 hal yg mengubah hidup

1). Green Juice
manfaat terlihat muda, glowing.
jus sayuran + buah agar lebih enak diminum. Menggunakan blender krn serat nya ikut dikonsumsi, jd lbh kencang berat badan jadi lbh terkontrol.

2). 30 menit cardio
lakukan tiap hari, bisa treadmil atau jalan/lari.

3. meditasi
lakukan tiap hari
Manfaat : lbh mindfull dan lbh aware, punya kontrol lbh banyak dg emosi. lbh rasional dlm mengambil tindakan.
Bisa coba mulai dari 5 menit lalu naikan jadi 10menit, dan seterusnya.

4. Bisa berbahasa inggris atau lebih dari 1 bahasa
Membantu membuka pintu kita utk lbh berkembang

5. Having good teeth
Penting punya gigi yang bagus, hal pertama saat bertemu orang yg dilihat gigi saat kita tersenyum. hal pertama yang dilakukan bisa flossing.
Bleaching, gigi diputihkan.

6. kurangi konsumsi kafein
tidur jd lbh berkualitas & lbh nyenyak.

7. waking up early
Bangun lebih awal dipagi hari setiap hari

8. HP di silent dan matikan semua notifikasi

membuat lebih fokus dalam melakukan sesuatu.

9. Tidak memendam perasaan
Terutama perasaan yg tidak enak.

10. Menulis 3 hal yang perlu disyukuri tiap harinya.

sheevagallery
Автор

kelihatan ya dari cara ngomongnya orangnya berkelas tapi juga punya empati tinggi, jadi semua yg disampaikan bisa diterima dan dilakukan oleh setiap orang dari kalangan manapun. Singkatnya cerdaslah pokoknya. Doakan saya di umur 40 bisa seperti chef juga ya, awet muda, sehat dan bahagia 😊😊😊

icha
Автор

1. Green juice
2. 30-minute-cardio
3. Meditation
4. Bisa berbahasa Inggris atau lebih dari 1 bahasa
5. Having good teeth, floss
6. Cut down caffeine
7. Waking up early
8. Putting phone on mute & turn off notification
9. Tidak memendam perasaan
10. Writing 3 things you are grateful everyday

rossita
Автор

"jangan memendam perasaan."

Aku yang susah ngungkapin perasaan 👁️👄👁️

LeviAckerman-meyk
Автор

Bener banget Chef... bangun pagi, bikin makin produktif. Buat yg muslim jadi bisa sholat subuh tepat waktu, trus bisa olahraga ringan, masak, dan menyiapkan apa saja untuk kerjaan hari ini. Thanks Chef Farah.

DEBIBERAKSI
Автор

I love when she laugh and smile.
So elegant.

winter
Автор

Dear chef, would you like to share your skincare and make up tips one day?

anisanurfaidah
Автор

Thank you for sharing chef❤️ Mo menerapkan, semoga jd lbh bersemangat😁

MellianaHardiyackikuka
Автор

Smua yg dbilang auntie farah itu smua goals gw trutama pengen bisa bhasa inggris

augusth
Автор

Thanks chef, semua yg disampaikan isinya daging semua, semoga saya bisa merubah hidup saya menjadi lebih baik lagi Aamiin... :)

rahmatilahiseptian
Автор

Akhirnya ada tips seperti ini lagi. Saya paling suka nih Vlog Tips Penting begini 👍
Saya mau lihat Chef Farah Quinn collab berdua Chef Yuda Bustara untuk masak berdua juga menjelaskan Etiquette Series 😀

finny_erika
Автор

Mbak farah quinn emang aslinya cantik dan baik aku pernah minta foto dia sambut dengan ramah elegan banget pokoknya ...

dianhadiansyah
Автор

yess, saya pun juga begitu, sangat sangat mencintai gigi. gigi saya sudah bagus dari lahir dan saya selalu berusaha merawatnya dengan baik.

yantihan
Автор

Chef, thank you for sharing this content. I love how positive the vibes you always give. And you perfectly nailed the public speaking as well which not easy, at least for me. Sending my love to you and your fam💖💖💖

Ummihandayani
Автор

Rihanna nya Indonesia cantik, pinter, berkelas . Sehat slalu ya chef, thanks for sharing ❤️

keziacadra
Автор

Thank you my role model. For the tips! Menurut ku yg paling susah adalah memendam perasaan ini. Yes its toxic because illness comes at first from mindset. But I will try my best buat jadi orang yg lebih pemaaf dan do not much overthink at everything. Anyway, we have the same dream childhood. Beda nya chef sudah kenyataan, and im strill struggle in it

citrahartadi
Автор

Cheff tolong dungss perbanyak konten edukasi yg kek gini

rafikaintanputri
Автор

Point 3. Meditasi Mungkin bisa diganti solat sunah dhuha atau tahajud

waal
Автор

Sumpah chef Farah quinn ini "kelas" banget.. semoga saya bisa seperti chef sehat dan cantiknya suatu hari nnti 🌸🌸

lenka
Автор

Selain pintar masak ternyta Farah Quin cantik hatinya.saya sangat setuju apa yg share kan.

ekayantiaprilia