Mahfud MD Ungkap Peran Satgas Untuk Supervisi Rp 349 Triliun

preview_player
Показать описание
JAKARTA, KOMPAS.TV Menko Polhukam Mahfud MD menyimpulkan 7 poin hasil pertemuan kelima, bersama Menkeu Sri Mulyani dan PPATK, Senin (10/4/2023).

Salah satunya pada poin ke-enam, Mahfud sampaikan komisi TPPU akhirnya membuat satgas.

Komite membentuk satgas untuk supervisi menindaklanjuti LHA, LHP, agregat lebih dari Rp 349 tiliun dengan case building, membangun kasus dari awal.


"Akan melibatkan PPATK, ditjen pajak, Bareskrim Polri, Ditjen Bea Cukai, BIN, prioritaskan LHP paling besar, yakni Agregat lebih dari Rp 189 triliun. Komite dan tim gabungan akan bekerja secara professional dan akuntabel,"kata Mahfud.

Lebih lanjut Mahfud menegaskan untuk laporan hasil LHP Rp 189 triliun yang disampaikan Menko Polhukam di DPR 29 Maret 2023, dan dijelaskan Kemenkeu pada 27 Maret 2023, pengungkapan dugaan TPA dan TPPU sudah dilakukan langkah hukum terkait TPA atau tindak pidana asal dan putusan pengadilan serta peninjauan kembali.

Video Editor: Bara Bima


Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Terima kasih banyak Pak Mahfud MD... ❤

m_z_s_d_s
Автор

Kemengkeu kementrian terkorup pimpinan srimuliani

mataharidaribarat
Автор

Saya sih percaya dgn pak mahfud dan Bu Sri mulyani. Polisi dan kejaksaan aahhhh....mana tahaaan

mobilbekas
Автор

Dengan satgas sehebat ini
Ga mgkn dong sekedar menangkap satu dua org pejabat eselon 1 ga bisa??

AsepGunawan-nvsj
Автор

Ingat..jgn ada dusta diantara kalian.
Katakan yg benar itu benar .
Katakan yg salah itu salah .
( ungkap saja.., apa ada nya.)
Jgn ada rekayasa2 ..
Jgn ada tepu2..
Maaf .., jgn jadi penghianat bangsa .

rullyarmansyah
Автор

HRS ADA TEAM AHLI INDEPENDENT DI LUAR PEJABAT DARI PEMERINTAH UTK MEMBONGKAR KASUS SGT BESAR INI.
JGN SEPERTI CENTURY, BLBI, JIWAS RAYA YG NGGAK JELAS UJUNG2NYA

ZainalAbidin-fhxr