Buntut Penyitaan HP Hasto, Penyidik KPK Rossa Purbo Bekti Dilaporkan Lagi ke Dewas

preview_player
Показать описание
Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Rossa Purbo Bekti dilaporkan lagi ke Dewan Pengawas (Dewas) terkait penggeledahan terhadap staf Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDI-P Hasto Kristiyanto bernama Kusnadi.

"Kami duga laporan kode etik ini dilanggar oleh salah satu penyidik KPK, satu atau di antaranya biasa dikenal oleh media berinisial R (Rossa)," kata Ketua Aliansi Gerakan Peduli Hukum (AGPH) Prabu Sutisna selaku pihak pelapor saat ditemui di Gedung KPK lama, Rabu (19/6/2024).

Sebagai informasi, sebelum dilaporkan AGPH, Rossa juga dilaporkan oleh pengacara Kusnadi dan Hasto, Ronny Talapessy pada pekan lalu yang juga mempersoalkan penyitaan ponsel dan buku catatan.

Informasi selengkapnya dapat disimak dalam video berikut.

Penulis: Syakirun Ni'am
Video Jurnalis: Syakirun Ni'am
Video Editor: Talitha Yumnaa
Produser: Bagus Santosa

#JernihkanHarapan



Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Hukum semua yg menghalangi penyidikan..jgn coba2 melemahkan kpk.

hobbymancing-cdeu
Автор

Gimana Harun bisa mau ditangkap..kalau selalu ada penjegalan

Johan-gb
Автор

Disita HP hasto semoga membuat terang benderang keberadaan harun masiku dan tangkap jebloskan kepenjara

Uwajojo
Автор

Dulu koar2 hasto ini sekarang, karena hp dilaporkan. Kalau kamu bersih apa salahnya hp mu di sita. Takut ya ketahuan belang nya?

boimo-mozq
Автор

Trimakasi pemerintah pusat lanjutkan kpk

novonovo
Автор

Penyidik itu harus dimutasi dan diganti penyidik yg lebih profesional

dwisetiawan
Автор

Halah ngomong R aja gak bisa....
Nampak masa bayaran....
KPK kok diserang berarti mereka ini pro korupsi...!!!

Dss-rqcy
Автор

Bisa tangkap ini ... ?🙄🙄🙄
Firli Bahuri 'Hilang', Pakar Kepolisian: Kecerobohan atau Kesengajaan Penyidik? Republika

mbahmo
Автор

Mana ada kode etik setelah dua ribu dua puluh tiga kode etik rusak dari hulu sampai hilir

SuwarnoSuwarno-wy
Автор

Kalau orang hukum bicara hukum harus punya bobot, kalau tidak hanya dibikin je tertawaan masyarakat, apalagi jadi penegak hukum blm punya pengalaman hanya modal pd aja, masyarakat mengharap kepada penegak hukum penuhilah kridibilitasmu tentang hukum, jadilah penegak hukum yg propesional agar sekali anda berdayung punya bibit, bobot yg diinginkan masyarakat,

kardiwikarsa
Автор

Sekarang.ini.banyak.bermun
culan.badut.badut.Partai
Mengatasnamakan.Penegakan
Hukum

Ava_robloxme
Автор

Alah blak blek lope lapo4 toi toi endung nyà g adà apa apo tu amn am amn wàe tu

oreoenaktau
Автор

■□《 ANOMALI KPK.
MESTINYA YANGBDILAPORKAN BUKAN PENYIDIK KPK ?
□■ SEMESTINYA ?
■ YANG DILAPORKAN KEPADA DEWAS KPK ADALAH
■ ALEX MARWATA WAKIL KPK, ■ BERALSAN HUKUM ALEX MARWATA DILAPORKAN
■ YANG KARENA UCAPANNYA ALEX MARWATA " MENCLA MENCLE MESKIPUN KEMUDIAN DIRALATNYA SENDIRI
■ ITU PATUT DIDUGA WAKIL PIMPINAN KPK ?
□ DIANGGAP MEMBERIKAN ISYARAT KEPADA HARUN MASIKU, UNTUK LEBIH MENUTUP DIRI,
□■ DAN ATAU SETIDAK TIDAKNYA BERPINDAH DARI PERSEMBUNYAINNYA....SAAT INI KARENA 1 MINGGU AKAN DITANGKAP.
□ APAPUN UCAPAN ALEX MARWATA MERUGIKAN KERJA KPK SECARA KESELURUHAN DAN APARAT PENEGAK HUKUM YANG SAAT INI SEDANG BEKERJA MEMBURU HARUN

hadiyanto