Kocak Banget Bapak Bapak Pada Ngerumpi [Dunia Terbalik] [8 Feb 2017]

preview_player
Показать описание
RCTI Layar Drama Indonesia Youtube Channel :

Dunia Terbalik adalah program series komedi yang mengangkat cerita tentang para suami yang ditinggalkan istrinya
untuk bekerjadi luar negeri. Dimulai dari kisah Akum, Aceng, Idoy dan satu musuh bebuyutan Aceng, Dadang.
Mereka harus mendidik anak serta mengurus urusan rumah tangga yang biasanya menjadi urusan para wanita.
Sementara istrinya harus menafkahi keluarga.
----------------------------------------------------------------------------------------------------
Official RCTI:
INFOTAINMENT :
LAYAR DRAMA INDONESIA :
----------------------------------------------------------------------------------------------------
RCTI Indonesia Official Page:
----------------------------------------------------------------------------------------------------
Saat ini RCTI merupakan stasiun televisi yang memiliki jangkauan terluas di Indonesia, melalui 48 stasiun relaynya program-program RCTI disaksikan oleh lebih dari 190,4 juta pemirsa yang tersebar di 478 kota di seluruh Nusantara, atau kira-kira 80,1% dari jumlah penduduk Indonesia. Kondisi demografi ini disertai rancangan program-program menarik diikuti rating yang bagus, menarik minat pengiklan untuk menayangkan promo mereka di RCTI.

Di RCTI, kualitas bukanlah kata tanpa makna, melainkan harmonisasi dari mimpi, idealisme, kesungguhan, kerja keras, kebersamaan, dan doa. 6 (enam) aspek tersebut tercermin dan mewarnai program-program RCTI yang mengusung motto "Kebanggaan Bersama Milik Bangsa" namun tampil dalam kemasan yang "oke". Kualitas program-program RCTI pada akhirnya mengantarkan RCTI untuk selalu menjadi yang terdepan dalam industri penyiaran TV di Indonesia.
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Omg bapak2 kok ngerumpi kayak ibu2 tapi kocak banget pokoknya aku itu setiap malam aku nonton dunia terbalik gak sampai kelewatan kocak banget deh pokoknya 😂😂😂😂😂😂😂 l LOVE YOU dunia terbalik

rinaa
Автор

Kangen DT yg dulu, terutama yg awal2, , makanya balik ke sini

MrACTAVIS
Автор

Kangen sama yg beginian ya, natural sekali

aminsholikhah
Автор

Q suka bangetz nton sinetron ini, , selain ngilangin jenuh, , , jg bikin hepy bgtz

dobelvizky
Автор

semogga sukses y. para pemain dunia terbalik. lucu banget idoyyyy.

nurlaelanurlaela
Автор

Kocak banget bapak bapak ini masak sambil ngerumpi lucu hehehe

mitaamelia
Автор

Anaah indri anaah memang betul mereka lucu terutama idoy lucu banget😁😁

kir
Автор

lucu kalou lihat si aceng, akum sama si dadang apa lagi klou udh lihat aceng d marahin mak suha lucu banget bener" dunia terbalik paling top dah 👍👍

raffaalfarizqi
Автор

Nonton sinetron ini ngakak trus apa mlht mraka ber 3 bkin skit prut trutama si idoy .

anaahindrianaah
Автор

BP.." rempong lucu idoyy
sukses semua buat pemain dunia terbalik 😃😃😃
teruuus lanjut..

nadiadeni
Автор

Ini yg di rindu dr 4sekawan tak bosan berkali kali nonton nya

NaniSalim
Автор

Inilah di sebut dunia terbalik, serba terbalik semuanya wkwkwkwk sukses selalu ya utk DT

RomeroSyawal
Автор

aduh idoy-idoy bikin aku sakit perut karena ketawa ngelihat idoy.wkwkwk😂

aditya_arasid
Автор

Siapa yg nonton taun 2019/ 10/tgl6 oktober cung ngacung orang sunda
Eta bp bp mararasak hayang seri ningali nge tp resep pwngganti mjkn.nna k saudi 😂😂😂😂😂😂😂
Sarkum pedut melehoy goceng😁

watiwatiwar
Автор

😂😂😂 baru kali ini gue liat bapak bapak ngerumpi sambi nyiapin masakan

jj-mwhp
Автор

Sahabatan dari kecil ber 4. Terus bersama sampai remaja dewasa dan sekarang ufh jadi bapak2. Sekarang aceng akum besanan. Hebat banget. Aplg klo nntn yg 4 sekawan sebelum dunia terbalik tiap jam 3 sore..lucu bngt mereka....

zazatproplis
Автор

Emang laki2 suka gerumpi sintron lucu b

azzahranaila
Автор

film dunia terbalik kocak abis bikin skit perut ni.ha..ha..ha...terutama sama si edoy orgny polos asal ceplos2x ngomongnny.

zuirrohmat
Автор

Ya allah ngehibur bngt nih sinetron...😅😅

manismanis
Автор

aku pling seneng lihat film ne lucu n kocak banget... bikin ngakak dah ne film pa lg si doy pling lucu

sopyany