Konfigurasi Routing OSPF Single Area Menggunakan Cisco Packet Tracer

preview_player
Показать описание
OSPF merupakan salah satu metode routing dinamis yang menerapkan konsep link state. OSPF bisa kita setting multi area dan single area.
Di video ini akan dijelaskan bagaimana konfigurasi OSPF single area, dengan menggunakan interface loopback.
semoga bermanfaat.

#ospf #routingdinamis #ciscopackettracer
'
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

terimakasih sudah berbagi penyampaiannya sangat mudah di fahami

haryantonovi
Автор

MAKASIH BANG LOVE YOU NGEBANTU ABISSSS

naga....
Автор

makasih banyak bang mudah di pahami ilmunya

novalnurmuhammad
Автор

Bang tolong dong buat kan tutorial tentang topologi satu isp dua router dan dua pc

nihusni