Terpidana Kasus Vina Ngaku Disiksa Penyidik, Mantan Kapolda Jabar Ungkap Tradisi Tahanan

preview_player
Показать описание
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Mantan Kapolda Jabar Irjen (Purn) Anton Charliyan menyoroti pengakuan keluarga para terpidana kasus Vina bahwa mereka disiksa.

Sebelumnya, hampir seluruh terpidana kasus pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon delapan tahun silam, mengaku disiksa penyidik.

Mereka mengaku dipukul hingga disetrum agar mau mengaku terlibat penghilangan nyawa dua sejoli berusa 16 tahun pada 2016.

Mantan Kapolda Jabar Irjen (Purn) Anton Charliyan tidak menampik soal adanya pemukulan itu.

Editor Video: Diah Pamungkas
Рекомендации по теме