KENA PRANK! SHIN TAE YONG RESMI TANGANI INDONESIA SAMPAI 2026!

preview_player
Показать описание
Ketua Umum PSSI Erick Thohir menjawab rumor yang menyebutkan Shin Tae Yong akan meninggalkan Timnas Indonesia usai turnamen Piala Asia 2023 yang akan berlangsung Januari sampai Februari 2024.
Setelah acara pelantikan pengurus PSSI oleh Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) di Jakarta, Erick mendapat pernyataan terkait masa depan Shin.

Dalam sebuah wawancara dengan media Korea Selatan Best Eleven baru-baru ini, ada pembicaraan mengenai karier Shin setelah Piala Asia. STY memberi isyarat akan pergi meninggalkan Timnas Indonesia usai Piala Asia 2023.
Menanggapi hal tersebut, Erick tohir menyatakan pembicaraan kerja sama dengan Shin sudah berlangsung, mengingat kontrak pelatih asal Negeri Ginseng akan selesai pada akhir tahun ini.

Shin tae yong telah melatih Timnas Indonesia senior dan kelompok umur sejak akhir 2019 silam. Ketika itu Shin menandatangani kontrak saat PSSI masih berada di bawah nahkoda Mochamad Iriawan.

Bersama coach Shin, skuad garuda nusantara sudah melewati bermacam-macam laga dan turnamen seperti Piala AFF dan SEA Games.

Belum ada gelar juara yang diraih Timnas Indonesia bersama Shin, namun mantan gelandang timnas Korea Selatan itu bisa membawa tim Garuda ke putaran final Piala Asia. Selain itu peringkat Indonesia dalam ranking FIFA juga mengalami perbaikan.

Kesimpulannya , kontrak coach shin akan diperpanjang dengan melihat hasil dari hasil piala Asia mendatang.

Jika hasil dipial asia itu positif, maka coach shin akan diperpanjang, tapi jika hasilnya negatif maka coach shin tidak akan diperpanjang.

#timnasindonesia#shintaeyong#pssi#eriktohir
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Lha ini baru oke!!!, memang hrs diperpanjang!!!

saifulbakri
Автор

Mantul, , bertahan STY sampai th 2026

edidarmadi
Автор

Alhamdulillah kalau berita ini benar pk erik tohir perpanjang kontrak pk sty insaalloh Indonesia semakin maju

M.DarsonoM.Darsono
Автор

STY itu TELAH BERHASIL MENUNJUKKAN HASIL NYATA adanya BUKTI KEBANGKITAN SEPAKBOLA INDONESIA ! STY IS THE BEST ! 👍❤
Apakah tidak punya MATA, KUPING, PERASAAN dan HATI untuk dapat MELIHAT dan MEMAHAMI itu semua perubahan ini ?
Apakah karena KESOMBONGAN, maka ter-KUNCI pendapat orang-lain ?
KERUGIAN dari menggantian dengan PELATIH BARU adalah : MEMULAI DARI AWAL yang belum tentu berhasil, MEMBUANG WAKTU dan KESEMPATAN dan MOMENT yang telah TERBANGUN BAIK sekarang ini ... PERTAHANKAN STY !!!! 👍👍⚽♥

prasssoelarno
Автор

Hola pak erick thohir....jangan pernah shin tae yong....pondasi yg dibangun shin tae yong untuk.timnas sangat kuat...sisa lanjut untuk level yg lebih tinggi..piala dunia

muhammadalfarizi
Автор

Sy Tdk akan bnyk komen, klo PSSi mau ganti STY berarti PSSi Tdk ingin sepak bola Indonesia maju titik smoga nti PSSI rangkingnya terjun bebas

lilis
Автор

Dengarlah suara para netizen dan komen komen ini pak, bahwa STY jasanya buat timnas kita sangatlah besar, maka wajib diperpanjang 🙏🙏🙏🇮🇩🇮🇩

ariefabdurrochman
Автор

Pk..Sty...kontraknya ...wajib di +++ Pk Erik. Thoir...Klu ingin Tim Nas indonesia 🇮🇩🇮🇩 Lebih maju..Besar ke dpnya...Sty..Platih jujur..Tegas ..jls .dn jinius. Dn Rendah pun Sty...👍🏽👍🏽

Mustopan-etyl
Автор

Alkhamdulillah.... Smg sty dn timnas sukses dgn apa yg di harapkan pendukung timnas indonesia

imamsaroni
Автор

Ayo kita komen di chnel pssi mnta sty stay krna sdh tepat untuk mltih timnas

akmiong
Автор

STY sudah membuat perobahan untuk timnas, baik di segi mental maupum di segi pisik dan taktik. Ketiga sektor ini sangat penting untuk membangun sebuaj tim yang tangguh. Kita harus jujur mrngakui kekuatan timnas Korea Selatan di pentas sepak bola dunia.
Timnas Korsel pernah mengkandaskan Jerman di fase grup piala dunia yang dikomandoi STY. Timnas Korsel bermain lugas, alot, tahan, kecepatan, dinamis, semangat yang membaja, pantang menyerah di lapangan.
Prinsip bermain sepak bola yang konplit ini yang ditanamkan STY ke pemain. Ayo, kita jujur....! STY sudah mengadakan revolusi komplit untuk timnas. Visi dan misi serta program jangka pendek dan panjang sudah dimulai, berjalan dan sudah ada nampak hasilnya. Peringkat di FIFA sudah naik, sikap pemain di lapangan jauh berobah. Ya....dulu timnas ciut jika menghadapi timnas Vietnam dan Thailand. Tapi sekarang timnas Indonesia sudah mampu mengalahkan kedua timnas tersebut.
Ďi sektor naturalisasi yang diprogramkan STY sudah mulai, biarkan program ini berjalan sampai ke ajang piala Asia dan pra piala dunia. Setelah itu baru kita dapat menyimpulkan bahwa STY berhasil atau gagal.
Jadi tolong pak Erick untuk memperpanjang kontrak STY untuk satu priode lagi minimal.
Oh ya, belum tentu coach lain dapat meneruskan pondasi timnas yang sudah dibangun STY.
Bravo pak Erick dan

NafrizalChaniago-pzpq
Автор

Juara emang belum ada tapi perubahan ke arah yang bauk ada mental fisik dan juga rengking ada perubahan
Jangan hasil saja yang diharap tapi juga proses
Semoga STY diperpanjang

korneliussantoso
Автор

Pertahankan STY progres nya terbukti kearah kemajuan

gumilangyudhasembada
Автор

Wajib di perpanjang, sdh terlihat kemajuan persebakbolaan Indonesia terutama timnas, itu efect sty

imamspi
Автор

Negara lain byk yg ngantri klu STY dilepas . Sy pribadi yakin dilanjut untuk mempersiapkan piala asia & kualifikasi piala dunia 2026.

totokwisma
Автор

Kami pecinta Timnas Garuda skaligus pecinta STY berharap bangat kontrak beliau di perpanjang sampai tahun ...26
STY is the nest

pangaribuanpintubosi
Автор

ALHAMDULILLAH SAVE STY, , , ,yg TDK mau STy diperpjang hanya orang orang yg TDK mau timnas Garuda maju, , bravo timnas Garuda bravo STy dan IS/indra Safri, , DO'A MASYARAKAT INDONESIA BUAT BELIAU BELIAU, TDK lupa BPK ketum PSSI, , semoga selalu dlm lindungan Alloh SWT dlm memajukan timnas Garuda disegala umur, , AMIN YRA

wandibudianto
Автор

JIKA TIDAK DIPERPANJANG KONTRAK KERJA STY KITA AKAN SAMA"SAKSIKAN BERSAMA JIKA SELEPAS PIALA ASIA NANTI PENAMPILAN TIMNAS🇲🇨TIDAK SETANGGUH & SEGARANG SAAT INI, UTK ITULAH MARI BERSAMA UTK MEMPERSIAPKAN MENTALITAS KITA NANTI JIKA TIMNAS🇲🇨SUDAH TIDAK LAGI DITANGANI COACH STY MAKA YG ADA TIMNAS🇲🇨AKAN KEMBALI KE STELAN PABRIK KEMBALI YAKNI:TAMPIL LOYO, WAJAH PEMAIN"PUCAT SEBELUM BERTANDING, SERING SALAH PASSING/DRIBLING, TERLALU OVER MENGGIRING BOLA, LEMAH PENYELESAIAN AKHIR&KEDODORAN STAMINAN SEBELUM AKHIR PERTANDINGAN....KEMUNGKINAN PENYAKIT"LAMA INI AKAN KITA LIHAT KEMBALI SELEPAS MASA KONTRAK COACH STY DGN PSSI....PENYESALAN AKAN SELALU BERADA DI AKHIR....KECUALI ....ANTRIAN BIOSKOP/SEMBAKO SELALU DIDEPAN....BRAVO COACH STY....MAJU TIMNAS🇲🇨...JANGAN KASIH KENDOOORR... JAYA....JAYA...JAYA...👍👍👍

andikselamet
Автор

Sty buming n jd incaran semua karna warga 62 yg slalu suport n melebelkan namanya d vt2 mereka coba negara lain ada pelatihnya bener2 d hargai n d suport apa lg pelatih n timnya deket bak keluarga jd take n give si saling berterima kasih yg jelas berkat warga 62 sty namanya melambung ampe dpt penghargaan d negaranya andai dia lupa diri ya d situlah awal redup namanya

acaynaura
Автор

Membangun sebuah timnas itu perlu proses, dari fisik mental, skill, postur tubuh semua faktor ini sedang dibangun oleh STY, semoga kedepannya timnas kita bisa bersaing di tingkat asia bukan asean lagi, aamiiin

purbaningpandanarum