🔴NYATA KITA SEMUA DIBOHONGI! Ini Penyebab Cyrus Margono, Nathan & Elkan Absen di Piala Asia U23 2024

preview_player
Показать описание
Diketahui, bahwa Cyrus Margono, Nathan Tjoe A On dan Elkan Baggott tak dipanggil Shin Tae yong untuk memperkuat Timnas Indonesia U 23 di Piala Asia U 23 2024 Qatar pada 15 April hingga 3 Mei 2024. Lantas, apa penyebabnya?

Pada 1 April senin pagi, Shin Tae-yong memanggil 27 pemain yang dipersiapkan menjalani pemusatan latihan (TC) di Dubai, Uni Emirat Arab pada 1 sampai 11 April 2024.

Nantinya dari 27 pemain yang dibawa ke Dubai, hanya 23 personel yang didaftarkan untuk mengarungi Piala Asia U 23 2024.

Dari 27 pemain yang dibawa, terdapat lima pesepakbola abroad. Mereka ialah Marselino Ferdinan (KMSK Deinze), Pratama Arhan (Suwon FC), Justin Hubner (Cerezo Osaka), Ivar Jenner (Jong Utrecht) dan Rafael Struick (ADO Den Haag).

Di luar lima nama di atas, pemain-pemain lain merupakan para pesepakbola yang merumput di Liga 1 2023 2024.

Kemudian sejumlah pencinta sepakbola Tanah Air bertanya, kenapa Shin Tae-yong tidak memanggil Cyrus Margono, Nathan Tjoe A On dan Elkan Baggott ke Piala Asia U-23 2024?

Untuk Cyrus Margono, kabarnya kiper Panathianaikos B ini tidak bisa didafarkan karena belum memegang paspor Indonesia pada 15 Maret 2024, atau batas akhir pendaftaran Piala Asia U 23 2024.

Sekadar diketahui, Cyrus Margono baru mengambil sumpah WNI pada Kamis, 26 Maret 2024.

Untuk Nathan, Kemungkinan besar dia tidak dipanggil karena tidak diizinkan sang klub, SC Heerenven.

Ditambah lagi, status Nathan Tjoe di SC Heerenveen hanya berstatus pemain pinjaman dari Swansea City sehingga pemain 22 tahun ini bakal terus mencari menit tampil hingga akhir musim.

Untuk Elkan Baggott, bek 196 sentimeter ini dikonfirmasi mengalami cedera betis. Ia pun absen saat Timnas Indonesia dua kali menang atas Timnas Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Jika pun dalam kondisi bugar, sulit bagi Shin Tae yong untuk memanggil Elkan Baggott. Sebab, Elkan Baggott saat ini berstatus bek andalan di klubnya, Bristol Rovers.

Join to be part of our Memberships, to get access to various benefits:

#timnasindonesia #badminton #bulutangkis

Sources: MNCTV, INewsTV, RCTI, Tribunnews

Contact for Bussiness: 0858-7835-9249
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Percaya kan pada coach nya jangan bikin gaduh jangan bikin mental sepakbola Indonesia down emang kita lebih maju di futsal nya lihat rank nya di futsal 36 dunia boss insyaallah dengan pelatih baru ini saya yakin rank timnas Indonesia sepakbola nya bisa lebih naik lagi semangat garuda

dedyKurnia-nkld
Автор

Kita ini harus nyadari U23 bukan kalinder Viva .sudahlah serahkan saja sama pelatih.dan aku pesan saja seragam merah .lehernya putih mulai sekarang jangan di pakai lagi.itu kaos kutukan.ok.

angelinaaryani
Автор

Elkan tolong di panggil mind biar pertahanan makin kuat dan lemparan arhan disambut manis oleh elkan bagot

LoeYana-xzit
Автор

Apa yang di lakukan STY benar adanya. Karena dia gk bisa memaksakan pemain utk harus ikut bermain. Sedangkan lawan" Yang dihadapi Tim" Kuat. Logikanya gk mungkin STY gak pengen punya Line up terbaik. Tenaga Elkan baqot sangat dibutuhkan oleh STY. Jadi mohon jangan bikin gaduh kita berdoa saja semoga Elkan bisa bermain jika memang tidak bisa kita harus berjiwa besar yakinlah Indonesia bisa menaklukan uzbeskistan. Mereka butuh Doa kita rakyat Indonesia bukan kritikan yang merusak yang membuat pemain kita terbebani.. 👍🙏

nursaidinursaidi
Автор

Nathan di panggil mind..nanti Nathan langsung menyusul ke dubai

suparmadi
Автор

DISIMPAN UNTUK PUTARAN KEDUA MIN, TENANG

HCEEL
Автор

Saatnya Cyrus Margono dipanggil STY ... krn kiper yg ada mrk tinggi badannya dibawah 190 cm. Untuk level dunia tinggi badan Kiper sangat penting.
Toh dia bukanlah kiper kaleng2

suyantosoeradi
Автор

PSSI aturan ulang dng FIfA pemain yg dipanggil oleh negara nx untuk Timnas klub nx melarang/mnghambat pemain harus didenda/hukuman oleh FIfA bayar denda ke negara Timnas (pssi nx), FIfA....

batokayan
Автор

Apapun rencana pelatih Teamnas Indonesia kemungkinan untuk lawan Irak bulan depan.tiga pemain ini.liat aja bulan depan bisa masuk teamnas apa tidak Margono Joy Aon elkan.

setiabudigood
Автор

Elkan tidak usah dipasang lagi, latihan saja dulu

jansensimanjuntak
Автор

Itu, semua strategi seorang pelatih sty

sayuti
Автор

elkan bagot harus di panggil untuk memperkuat bek tim u23, jangan meremehkan lawan, pantas kalah sama qatar

daryoarsa
Автор

u23 berat ...lokal semua ..suasahnyavmembela garuda

moree
Автор

tidak masalah supaya musuh terkecoh dengan skuad timnas

aryasutakuduma
Автор

Iya ini ngacau sj nggak usah digubris .... Ini sedang fokus difinal .... Bikin pendapat yg membangun

vincentiussupriyono
Автор

Sumberdaya alam dikeruk asing sumber daya manusianya juga mau di ganti kapan nama indonesia di ganti....

SaifiAlhakim
Автор

Bagusan Senior Banyak Yang Hadir Lokal Naturalisasi Di U23 Berat Untuk Lolos Piala AsiaKarena Lokal Semua

wijayaselamet
Автор

Bagusan Senior Banyak Yang Hadir Lokal Naturalisasi Di U23 Berat Untuk Lolos Piala AsiaKarena Lokal Semua

wijayaselamet
Автор

Masuk akal alasanya menhentikan tuntutan

MarkumLesmono
Автор

Klo gak percaya sama pelatih, ya ganti pelatih. Senengnya ribut melulu.

Nesy_channel