Anies Bandingkan Pembangunan Jalan Era SBY dengan Jokowi, TGB : Sampaikan Data Secara Keseluruhan

preview_player
Показать описание
TRIBUN-VIDEO.COM- Ketua Harian DPP Partai Perindo Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi menyoroti pidato Anies Baswedan.

Yakni, perihal Anies Baswedan yang membandingkan pembangunan jalan era Presiden Joko Widodo dengan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

Adapun respons tersebut diposting melalui akun Tiktok DPW Perindo NTB, Sabtu (20/5/2023).

Bahkan, usai mendengarkan pidato tersebut, Muhammad Zainul Majdi memiliki satu catatan penting.

Yakni, menurutnya dalam pidato tersebut Anuies Baswedan tak menyatakan data jalan desa yang dibangun secara utuh. di era Jokowi.

Video Production : Rizki Asdiarman
Voice Over: Adilla Risna

SUBSCRIBE (AKUN LIVE): Tribun Banten LIVE



#Tribunnews
#tribunbanten
#AkuBantenAkuBangga
#viral
#video
#trending
#beritahariini
#bantenupdate
#beritabantenhariini
#beritaterkini
#beritanasional
#warganet
#hottopic
#beritakriminalhariini
#beritaviral
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Tgb ...terlalu datar dlm hal politik ....
Kurang Kritis terhadap pemerintah .... Biasa2 aja nol
Sosok Fahri Hamzah walaupun berada dlm kekuasaan Dia tetap kritis itu baru top.

isakjuarsa
Автор

di jaman sby lampung aman tdk kaya sekarang ribut karena jalanan rusak hidup anis

abraham
Автор

Anis pidatonya tidak bermutu selalu adudombah

sunardidi
Автор

Anis pidato tidak bermanfaat buat masarakat

sunardidi
welcome to shbcf.ru