RENCHMARK HKI SERIES: MEREK Ep 22| Permohonan Pendaftaran Merek Ditolak Tetap? Harus Banding??

preview_player
Показать описание
Halo Sobat Renchmark!
Dalam permohonan pendaftaran Merek, tidak semua permohonan "berujung mulus" sampai terbit Sertifikat Merek. Salah satunya adalah, jika Merek tersebut mendapatkan Usul Tolak. Ketika sudah mengajukan Tanggapan, ternyata ditolak tetap. Wah, apakah artinya harus mengajukan banding? Atau harus mendaftarkan Merek dari awal? Yuk cari tahu melalui video berikut.

FOLLOW US
FB: Renchmark Konsultan HKI
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Gimana kalau merek pembanding tidak kadaluarsa? dan merek pembanding ini hanya mirip dari frasa kata atau hanya penyebutan/ rima mereknya mbak?

Amberdelvicenzko
Автор

Assalamualaikum kalau status menunggu tanggapan suntantif atas usul penolakan gimana itu Bu terimakasih 🙏

afriantoanto
Автор

Berarti jika ditolak biaya yg telah kita bayarkan bakalan hangus ya bu? Kenapa gitu ya? Mohon penjelasannya 😁thanks

rianofficials