Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Ajukan Banding, Ayah Yosua: Itu Hak Terdakwa

preview_player
Показать описание
JAKARTA, KOMPAS.TV - Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi mengajukan banding atas vonis hakim dalam kasus pembunuhan berencana Yosua.

Berdasarkan data dari sistem informasi penelusuran perkara PN Jaksel, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi, telah melayangkan banding ke Pengadilan Tinggi DKI Jakarta sejak tanggal 16 Februari 2023.

Sementara terdakwa Kuat Maruf tercatat telah mengajukan banding sejak 15 Februari 2023.

Dan Richard Eliezer, terdakwa dan Kejaksaan Agung memutuskan untuk tidak melakukan upaya banding, sehingga vonis terhadap Richard Eliezer telah inkracht atau berkekuatan hukum tetap.

Terdakwa pembunuhan berencana Yoshua, Ricky Rizal akan mengajukan banding terhadap vonis hakim yang menjatuhkan hukuman 13 tahun penjara.


Penasihat hukum Ricky menegaskan, Ricky tidak punya peran dalam merancang pembunuhan Yosua, dan ia berani menolak perintah Ferdy Sambo menembak Yosua.

Kuasa hukum Ricky bilang seharusnya vonis Ricky Rizal tak jauh berbeda dengan Eliezer.

Terkait pengajuan banding oleh terdakwa Sambo dan Putri Candrawathi, ayah Brigadir Yosua atau Nofriansyah Yosua Hutabarat, Samuel Hutabarat, pihaknya menghargai keputusan para terdakwa pembunuhan berencana anaknya untuk mengajukan banding.

Dan keputusan banding adalah hak dari setiap warga negara Indonesia.

Sebelumnya, tim penasihat hukum Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, Kuat Ma'ruf, dan Ricky Rizal telah mengajukan banding atas putusan majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, pada 13 dan 14 Februari lalu.

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Semakin terlihat kejahatan Sambo dan PC tdk pernah walopun banding dng kejahatan pasal berlapis serasa hukum mati blum cukup untuk kejahatan seoran pejabat jendral bintang 2 hrs dinakan hukuman 1/3 x kali lipat, yg membuat mereka hukum berat si RR dan Kuat Krn mereka byk bohongnya sedangkan Elizer berjuang melawan Sambo dng berkata jujur jd harga kejujuran itulah yg harap hakim menaikan hukuman bagi mereka yg masih belum sadar dan bertobat dng kesalahannya yaitu membunuh dan memfitnah mereka jera.

nurlailaalwi
Автор

Mafia tetap Gini jadi jendrao kalo susahhh.. Akhirnya gak dewasa dan gak punya pemikiran luas

andriclassmild
Автор

Iya bandingnya memang hak terdakwa, tapi BUKAN berarti yang mendapat tugas sidang bandingnya adalah hakim lulusan S1 hukum perdata dan S2 lulusan hukum bisnis.

Pinangki boleh lah lolos disunat masa hukumannya dari 10 tahun menjadi 4 tahun. Tapi kali ini, Hakim berNYALI "BANCI" jangan pernah harap bisa lolos dari pantauan Netizen.

Mau ngerasain kejamnya jempol netizen yah sampai dengan MOSI TIDAK PERCAYA dari masyarakat luas???

AnakBawang
Автор

Langsung ditembak aja tak usah banding

azzahraahmadryan
Автор

Insya Allah banding nya DITOLAK demi keadilan 😇😇😇

allanaayana
Автор

Sebenarnya yang memberatkan RR itu bukan masalah menembak atau menolak menembak, tapi dia tidak jujur di dalam persidangan itulah yg membuat putusan hakim memberatkan dia.andai dari awal dia jujur atas semuanya dia pasti bisa lolos dari jerat hukum.

quoteskf
Автор

Hukum yang adil sambo dan putri harus dihukum mati biar sama orang itu keneraka

wasiswasis
Автор

Tidak mungkin Ricky Rizal dapat keringanan, sudah dapat uang dari Sambo enak amat, emang keadilan punya neneknya

李燕蒂
Автор

FS, PC, RR dan KM mereka memang sekongkol. mengajukan banding pun kompak ber-4.

mickyaja
Автор

Kata pengacara Ricky Rizal berani menolak perintah menembak Joshua, kalimat ini tdk tepat karena sesuai pernyataan RR dia menolak menembak karena tidak punya nyali alias penakut, masa polisi tidak punya nyali menembak.

yamsirkd
Автор

Setiap makhluk di bawah kolong langit, ada masa mekar ada masa layu, tdk selamanya berjaya atau kekar.

mansursinaga
Автор

Mengajukan banding hak terdakwa/FS dan PC, tidak perlu repot-repot ditolak saja bandingnya.

mickyaja
Автор

Itu hak mereka mau banding. Namun jika hakim adil dan patuh pada keimanan dalam hatinya sqya yakin mereka akan tau yang benar adalah benar dan yang salah adalah salah

sitisarifan
Автор

Mustinya vonis PC juga sama dengan sambo yaitu hukuman mati sah dan adil.

diandi
Автор

Semoga saja di tolak banding fs dan pc, kalo yg lain ya masa bodoh.

ketekshaming
Автор

Banding tambah honor pengacra nya, masih munculkn drama pemerkosaan semuu spya bebas, konon bela diri/orang lain, modus km.50 bebas ..

aliasmadi
Автор

Hakim anti sogok keadilan buat rakyat indonesia

santy
Автор

Bisa2x terdakwa yang meminta banding. Jangan2x hukumannya bisa2x bertambah berat. Oleh karena apa ? Oleh karena disitu sudah terbukti. Bahwa didalam hati mereka itu sama sekali tidak ada penyesalan. Dan mereka ( para terdakwa )masih saja menganggap bahwa mereka itu benar.
Walaupun sebenarnya perbuatan mereka itu sudah terlalu kejam. Karena mereka sudah tega melakukan pembunuhan berencara dengan kompak mempertahankan melakukan sekenario.
# Bravo Buat Bapak Hakim ! Tegakkan Hukum secara adil dan jujur. Pasti Namamu akan dikenang seluruh bangsa Indonesia ( atau bahkan dunia ) disepanjang masa #

poster
Автор

Vonis RR ssuai dengan semua kebohongannya yang tidak masuk akal demi membela atasannya, FS dan PC . Peristiwa in semua terungkap karena kesaksian, keterbukaan dan kejujuran B Eliezer. RR menghendaki tewasnya Brigadir J dan sejumlah peran dia dalam proses rencana pembunuhan terhadap Brigadir J.
Terimakasih team Majelis Hakim Wahyu atas keadilan yang telah ditegakkan dan begitu hebat bisa memutuskan sidang yang berbelit2.

braveg
Автор

Banding juga percuma, , yg ada PC akan menjadi penjara seumur hidup, , mungkin untuk Ferdy Sambo akan tetap hukumannya, , untuk kuat dan riqi Rizal bisa jadi se'umur hidup, , menurut saya Jangan banding, , percuma

agamputrachannel