Komnas HAM Ungkap Isi Obrolan Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi di Sofa Saat Rekonstruksi

preview_player
Показать описание
Komnas HAM mengungkap isi pembicaraan di sofa rumah pribadi antara Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi saat rekonstruksi kasus pembunuhan Brigadir J, Selasa (30/8/2022).

Komisioner Komnas HAM Beka Ulung Hapsara mengatakan, pembicaraan antara kedua tersangka tersebut murni soal peristiwa yang terjadi di Magelang.

Beka juga menyebut, Putri saat itu membeberkan peristiwa pelecehan seksual yang dialaminya yang diduga dilakukan oleh Brigadir J.

"Iya ngobrol, artinya kan Bu Putri menceritakan kejadiannya, apa yang di Magelang itu dianggap merendahkan harkat dan martabat, ujar Beka, Kamis (1/9/2022).

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: Syalutan Ilham, Pramulya Sadewa, Firda Rahmawan
Penulis Naskah: Syalutan Ilham
Video Editor: Bernard Siahaan
Produser: Rose Komala Dewi
Music: Anarchy by Ross Lara

#brigadirJ #JernihkanHarapan #ferdysambo #putrichandrawathi #kompascom
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

masih ada saja peluang yg diberikan untuk nyusun strategi selanjutnya...bravo polri

danielleroseal
Автор

Meski sdg disorot se-Indonesia, Komnas HAM tetap Maju Tak Gentar Membela yg Bayar.

Mantab Komnas HAM👍 Mohon Papa SAMBO/SATGASSUS MP agar ditambahin tuh Amplop Coklat-nya.

rosulsihotang
Автор

Rakyat ingin komisioner komnas HAM dan komnas perempuan di selidiki, rakyat ingin tahu kenapa kedua komnas ini seakan akan mati matian membela PC, ada apa dgn ini semua.dan rakyat sdh tidak percaya dgn apa yg disampaikan oleh komnas HAM dan komnas perempuan.

creativet
Автор

Gelagatnya KOMNAS HAM ingin membangun opini publik kalau benar Yosua melecehkan si Putri tak tahu malu. Emang sebodoh itu kah kita warga negara Indonesia bisa dikibulin gitu?
Kenapa hasil penyelidikan selalu Komnas ham yang ngomong ke publik atau apakah Komnasham melakukan penyidikan sendiri??

MrYyyyy
Автор

Ketakutan PC terbesar adalah bercerita yang sebenarnya kepada FS.

kartinosurodipo
Автор

Tujuan pelukkan hanya meracang strategi bukan sebab kesedihan tapi ada racangan baru bagi mereka jln cereta seperti yg diracang sblm ini, lihat muka sambo disebelah kiri supaya senang berbicara sesuatu pekara bukan sebab rindu @ sayang dalam keadaan tegang begitu jeneral bukan kaleng2 bijak nya

sukardisukardiaziz
Автор

Doa kami untuk POLRI agar badai cepat berlalu dan saatnya ada perombakan total😇 juga untuk bpk dan ibu Sambo sujud dan terus berdoa mohon ampunan dari Tuhan Yesus agar dapat melewati masa sulit ini doa kami terus bersama kalian juga anak2 kalian😇🙏..
Doa kami juga untuk keluarga alm Yosua agar tetap sabar dan tabah melewati duka ini😇🙏..
# Tuhanku Yesusku berilah hikmat buat POLRI, juga para tersangka, dan semua yg berhubungan dgn masalah ini Engkau berkati
Dalam namaMu Tuhan Yesus kami berdoa amin🙏

ellengrace
Автор

Komnasham itu hebat ya....gak ada suara tapi bisa menebak, ...dapat ilmu dari samsudin kayaknya

aguspriandaru
Автор

TANGKAP DAN PENJARAKAN PENGACARA PC DAN PC, KRN MEREKA BERSEKONGKOL DGN BUAT LAPORAN PALSU TERJADI TEMBAK MENEMBAK DI DUREN 3 DAN PC MENGAKU TERJADI PELECEHAN ASUSILA, PADAHAL ITU HOAX BELAKA!

MENGAPA HUKUM DI NEGRI INI HANYA BERLAKU UNTUK RAKYAT BIASA, TP TDK BERLAKU UNTUK ISTRI JENDRAL YG SUAMINYA SDH DIPECAT DGN TDK HORMAT?

SUNGGUH MENYEDIHKAN HUKUM DI NEGRI DONGENG INI DAN TIDAK BERKEADILAN BAGI SEMUA RAKYAT INDONESIA PADA SAAT BERADA DIPOSISI YG SAMA DGN PC!!!

KAPOLRI HARUS BERANI BERTINDAK TEGAS DAN MENGAMBIL TINDAKAN NYATA DGN MEMECAT BAWAHANNYA YG TDK BECUS MENJALANKAN HUKUM YG ADIL BAGI SEMUA WARGA NEGARA INDONESIA!

karmadechenlhamo
Автор

Tdk merencanakan pembunuhan tapi janji ngasih imbalan 2 miliar pd para pelaku...wkwkwkwk

semut
Автор

KomNasHam kenapa tidak menanyakan hasil Visum di Magelang jika terjadi pemerkosaan atau pelecehan oleh Brigadir J kepada pihak Kapolda Jateng??, kan penegak hukum paham sekali akan prosedur yang wajib jika terjadi perihal tersebut, bukan

wanjoyowanjoyo
Автор

Komnas H∆M mmg gak berguna malah mnjdi pnghalang dlm proses pnegakan hukum dan keadilan.

edvotheblitis
Автор

setahu gw fungsi komnas ham ngurusin kematian brig J yang hak hidupnya direnggut paksa, ini kok malah ngurusin pelakunya ya😊

lofelemon
Автор

Oknum komnas ham ini sudah selayaknya dibawa kedepan hakim karna menista orang mati tanpa bukti. Tidak bisa dibiarkan ada orang bebas semena mena menista orang yang sudah mati tanpa ada bukti apa apa.

murfishan
Автор

Motifnya begini. Di Magelang ibu PC merayu brigadir J untuk berbuat tak senonoh, Krn sangat jelas bahwa ibu PC sangat suka kepada brig J.. tp brig J menolak, ...saat rayu merayu itulah dia kedapatan oleh kuat Maruf. Terus ibu PC menekankan ke kuat Maruf agar jangan bilang bilang tentang kejadian itu. Dan ibu PC menekankan juga kuat Maruf agar dia juga menekan brig J untuk diam tidak memberitahukan kejadian itu kepada siapa pun juga. Makannya kuat Maruf berani mengancam, bahkan sampai ada kata akan di bunuh kepada brig J yg notabene dia hanya supir sedangkan brig j polisi. (Maksudnya saya akan bunuh kamu kalau hal itu terbongkar)..trus Dalam perjalanan pulang dari Magelang ke Jakarta kuat Maruf dan PC satu mobil sedangkan brig J di mobil lain ( jelas karena suasana sudah tidak nyaman antara PC dan brig j).. akhirnya PC dan kuat maruf merancang sebuah skenario pemutar balikan fakta untuk di lapor ke pak FS. (Bukan niat membunuh, melainkan hanya berniat agar brig J tidak lagi jadi bagian dari ajudan keluarga (di pecat). Setibanya di Jakarta dan di lapor kejadian itu bahwa brig J hendak melakukan pelecehan seksual ke PC, maka pak FS naik pitam. Pak FS percaya akan laporan itu tp dia tetap melakukan konfrontir dulu . Akhirnya pak FS mengkonfrotir laporan itu ke brig J, tp brig j tidak mau mengakui nya dan justru mengatakan bahwa si ibu PC lah yg berusaha menggodanya, hal itu di anggap sebuah pemutar balikan fakta oleh pak FS, pak FS menganggap kalau brig J malah memfitnah istrinya . yg membuatnya semakin naik pitam dan melakukan aksi penembakan itu bersama barada R.. begitu ceritanya kira kira.. 😀

Mistery_cam
Автор

Gue mah nyimak aja lah.seterah mereka mau kemana tujuannya.salah bnr nanti urusan mereka diakhirat.

risyantiyanti
Автор

APAPUN CERITANYA KEPOLISIAN INDONESIA DAN PENYIDIK, JAKSA TIDAK BERGUNA, KARENA MEREKA TIDAK SANGGUP MENAHAN PC SEBAGAI TERSANGKA PEMBUNUHAN BERENCANA DGN ALASAN YG TDK MSK AKAL,

SELAIN TERSANGKA KASUS PEMBUNUHAN BERENCANA, PC JUGA TELAH MEMBUAT LAPORAN PALSU TERJADI TEMBAK MENEMBAK DAN MENGALAMI PELECEHAN DI DUREN 3,

PC JELAS2 IKUT TERLIBAT MENUTUPI DAN IKUT ANDIL DALAM KASUS PEMBUNUHAN BERENCANA YG DILAKUKAN SUAMINYA YG PSIKOPAT!

DENGAN TDK MENAHAN PC NAMA INSTITUSI KEPOLISIAN INDONESIA MENJADI TARUHAN TERCORENG DAN SANGAT MEMALUKAN DIMATA DUNIA & DIMATA SELURUH RAKYAT INDONESIA!

MENGAPA KAPOLRI TIDAK BERANI MENGELUARKAN PERINTAH TELEGRAM KPD PENYIDIK ATAU JAKSA UNTUK MENANGKAP PC?
ADA APA DGN KAPOLRI KITA???

MANA RASA KEADILAN HUKUM BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA WAHAI PAK KAPOLRI?

karmadechenlhamo
Автор

Logikanya mana nihhh bukti nga ada pelecehan tapi kok bisa ambil kesimpulan pelecehan seksual waduh gawat ini indonesia harusnya ada bukti baru masyarakat percaya emang benar hukum indonesia blom jelas

gandatuapangihutan
Автор

Bukannya alm.joshua yg mergokin makrup sama pecek lagi enak enak makanya keduanya sekongkol bikin laporan ke sampo supaya di hukum malah kena dor

arya_wira
Автор

BANK KAMARUDIN AYO SERING MUNCUL LAGI ... BANTAH ITU NARASI" YG MULAI BERPIHAK PADA SAMBO YG TANPA DATA AKURAT

tiskuswati