Tutorial Cara Kerja Relay Timer Digital (H3Y-2)

preview_player
Показать описание
Tutorial Cara Kerja Relay Timer

Di video kali ini menjelaskan cara kerja relay timer yang berfungsi sebagai 4 mode kerja yaitu,
- Sebagai On Delay
- Sebagai Delayed Release
- Sebagai Cycle Delay (Start of falling edge) dan
-Sebagai Cycle of rising edge
Relay timer tipe H3Y-2 memiliki 9 spesifikasi waktu,
- Detik (S)
- Menit (n)
- Jam (H)
- per 0,1 detik (0,S)
- per 0,1 menit (0,n)
- per 0,1 jam (0,H)
- per 10 detik (SS)
- per 10 menit (nn)
- per 10 jam (HH)
Dimana range waktu pada relay dari 0,1detik-990jam

Bahan simulasi :
# MCB Broco C6
# Terminal sambung (32A)
# Lampu pilot Putih dan Merah 220V
# Socket dan Relay MG6A-4T2 (H3Y-2) 5A/250V
# Kabel NYA 1,5mm
# Kabel NYAF 0,5mm

Simak videonya

#Relaytimer #Ondelay #Cycledelay #Delayedrelease
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Bos, model kerja n1/ power on delay dan power off delay apakah harus menggunakan 2 buah relay? mohon pencerahannya🙏🙏🙏

engkuskusyana
Автор

Boleh mnt tolg kirimin link tempat belinya kak??🙏

faisaludin
Автор

mau tanya pak, saya bikin rangkaian flip flop dgn 2 timer, saat timer 1 mengaktifkan timer 2, timer 2 malah short. mohon solusinya pak

fazwinazizurrahmanalkaf