UU Disahkan di DPR, Pemindahan Ibu Kota Negara Akan Berlangsung Secara Bertahap Hingga 2045

preview_player
Показать описание
JAKARTA, KOMPAS.TV - Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Suharso Monoarfa mengapresiasi pengesahan Rancangan Undang-undang Ibu Kota Negara (RUU IKN) menjadi undang-undang.

Namun ia mengatakan, pengesahan tersebut tak serta-merta membuat pemindahan ibu kota negara langsung dilakukan.

Pembangunan dan pemindahan ibu kota negara (IKN), akan dilakukan secara bertahap sampai 2045 dengan mempertimbangkan kemampuan fiskal.


Untuk 2022-2024, fokus pembangunan ibu kota negara adalah bagaimana desain pelaksanaan yang paling prioritas sehingga momentum itu bisa berjalan.

Ketua Pansus RUU IKN Ahmad Doli Kurnia Tanjung mengatakan pekerjaan rumah untuk pemindahan ibu kota negara ke depan masih sangat panjang.

Pihaknya menyebut sudah membuat pondasinya terlebih dahulu untuk bergerak sampai menyelesaikan ibu kota benar-benar pindah sampai 2045.

Video editor: Adrianus Ardya


Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Mayoritas putra daerah kalimantan itu hidup bergantung pada alam berburu, bercocok tanam di hutan...
Dengan hadirnya ibukota di kalimantan bisa di pastikan akan banyak peraturan yg akan mencekik usaha mereka..
Kasihan mereka..

batikasli
Автор

Kita lari marathon dan estafet. Bukan sprint yang berakhir dalam waktu singkat. Energi harus dicadangkan, berkesinambungan lintas generasi.

rafaelyovanhendriek.skedmb
Автор

Udah pindah aja cepetan...
Ngutang lagi.. Ngutang lagi wkwkwk..

nurdinmuhamadtop
Автор

bagus, , , ahirnya pemerintah pusat mau lari juga. jika tetap di jakarta pasti akan terus demo jika ada kebijakan di luar logika. tapi kalau di kalimantan siapa yang mau mendemo kebijakan yang tidak sesuan kehendak masyarakat. jika di kalimantan pemerintah akan lebih bebas membuat peraturan / kebijakan / kehendak sendiri dan golongan. karna, hanya orang jawa yang .... (artikan dan lanjutkan sendiri)

SiBrenk
Автор

IKN bagusnya di palangkaraya sesuai IDE Bung karno.

kunkodi
Автор

Ah ini mah ujung2nya cuan, proyek pembangunan nya. Pindah kesono juga klo produksi motor mobil gak dikurangin sama aja bodong. Blum rakyat dicekek pajak ikut2an susah jadinya. Mau sampe kapan sih pimpinan di negara ini lempeng. Mbok skali2 mikirin rakyatnya. *JANGAN CUAN MULU OTAKNYA*

doflaminggo
Автор

punya rumah lama tapi bocor atapnya. Cari rumah baru lagi yg jauh, pengen yg bagus yg besar tp gak punya duit

mbahjosss
Автор


"Bagi2 Project...
"Sebelum Undang2 Tembak Mati Bagi Oknum2 Komplotan Koruptor & Oknum2 Mafia Narkoba, Indonesia Masih Rana Carut Marut.

pristiagung
Автор

Ayoo segera bangun dan pindahkan ibu kota jkt sdh penuh sesak macet banjir, prediksi sbgian jkt banjir

triyono
Автор

Selamat kepada Kota Nusantara sebagai Ibu Kota Negara Republik Indonesia !

oppaarif
Автор

ADUUUH... BOS RAKYAT LAGI SUSAH... RAKYAT MASIH DIBEBANI PAJAK.... RAKYAT MASIH DI BEBANI HARGA HARGA BARANG YG TINGGI.... RAKYAT MASIH MISKIN.... JANGAN DITAMBAH LAGI DERITA RAKYAT DGN PEMBANGUNAN IBU KOTA NEGARA YANG SARAT HUTANG
... STOOOOP.. JURAGAN BESAR.. !!!

shinta
Автор

Siap siap mangkrak. 😂jangan NUSANTARA TAPI NUSA BELANTARA aja

sobatnusantara
Автор

Ini soal lagu bro, kalo kalo lagu lawas masi enak didenger tentang Nusantara yo ntah lagunya Mas kus ples, kalo gak salah tentang lagunya Mas Djamal tentang Nusantara, masih ada yg ndenger bro, yo trserah po yg liris ulang, po yo ori lha wong sekarang yo jaman dijital bro, , , , kalo kalo, , , , masih ada yg ndenger, pokok e pyelah bro, biso didenger lagi, mbok menowo bro mungkin yg muda2 yo dorung tau krungu, maklumlah mungkin duk jamane, yo zugak sangking aneka kreatip dg karya mereka sesuai jamannya, yo lum tau ngrungokno, salam NuswAntorolah poro

wsxaryo
Автор

IKN Nusantara menjadi simbol kemajuan dan lahirnya sejarah manis peradaban bangsa.. Salut, bangga dan siap mengawal pembangunan IKN!

budimanhading
Автор

Mending dananya buat mensejahterakan masyarakat

May-enek
Автор

Di Jakarta banyak informasi aja enggak beres apa lagi Kalimantan .haha

nd
Автор

Yang mau di pindahkan siapa aja. Pegawai negerinya atau sekalian rakyatnya, kalau jumlah yg pindahin 5 juta orabf terus perharinta 1000 orang berarti yg di butuhkan 5000 hari. 10 tahun baru selese.. Minta tolong aladin aja biar cepet

kopindesoku
Автор

Mohon maaf tanpa ada maksud lain terutama masyarakat calon ibu kota baru di kaltim. Itu berbahaya buat pertahanan negara. Karena ibukota negara sangat mudah dijangjau musuh. Musuh masuk lewat selatan makasar atau lewat sabah atau serawak malaysia dengan berjalan pasukan infantri dan kaveleri musuh sangat mudah menjangkau ibukota negara.

robusta
Автор

alhamdulillah salam dari PASER kaltim ❤️❤️❤️🙏

timangbuyung
Автор

Siap siap.indonesia akan jdi negara maju canggih dan kaya raya....berbahan akan pokok y

ipin