filmov
tv
Special Dialogue: Mengatur Layanan Over The Top # 1
Показать описание
Perkembangan aplikasi dan layanan internet sudah semakin banyak dan variatif. Kita tentu tidak asing dengan Whatsapp, Facebook, Twitter, Path, dan lain-lain. Dengan aplikasi itu kita bisa mengirim pesan berbagi foto melakukan voice call bahkan video call. Layanan itu semua bisa dilakukan tanpa tambahan biaya. Syaratnya cukup dengan memiliki akses internet. Layanan inilah yang disebut OTT atau Over The Top. Untuk membahas lebih dalam masalah pengaturan layanan OTT, ikuti dialognya bersama Kepala Pusat Informasi dan Humas Kementerian Komunikasi Informasi Ismail Cawidu, Komisioner Badan Regulasi Telekomunikasi Indonesia Mohammad Imam Nashiruddin, dan pmerhati media sosial Wicaksono atau lebih dikenal sebagai Ndorokakung di dunia maya.
@BeritaSatuTV
@BeritaSatuTV