Apa Bedanya Kursus Bahasa Inggris dengan Kuliah Sastra Inggris?

preview_player
Показать описание
Kursus Bahasa Inggris adalah salah satu cara terbaik belajar bahasa Inggris. Banyak dari kita menguasai skill dasar bahasa Inggris melalui kursus. Tapi, kursus berbeda dengan kuliah Sastra Inggris. Ada hal-hal lain dari kuliah Sastra Inggris yang tidak didapatkan di kursus bahasa Inggris. Apa saja? Lihat video karya Wawan Eko Yulianto yang setting, storyboard, dan tokoh-tokohnya dipinjam dari Whisper of the Heart arahan Hayao Miyazaki dari Studio Ghibli ini.
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Apik iki. Perlu dibaca org2 berwawasan sempit yg mengira kuliah di Sasing hanya belajar vocab dan grammar.

atisjojo