Tersangka Pembunuhan Ibu Anak di Subang Terungkap Usai Pelaku Menyerahkan Diri ke Polisi

preview_player
Показать описание
#subang #ibuanak
SUBANG, KOMPAS.TV - Dua tahun menjadi misteri, pembunuhan ibu dan anak di Subang, Jawa Barat, akhirnya terungkap.

Polda Jawa Barat, menetapkan lima tersangka dalam kasus ini.

Lima orang tersangka, ditetapkan dalam kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang.

Kelima tersangka tersebut adalah Yosep, suami korban, Danu, keponakan dan sepupu korban, istri muda Yosep, dan kedua anak tiri korban.

Pelaku pembunuhan ibu dan anak terungkap setelah salah satu pelaku yang juga sepupu korban, Danu, menyerahkan diri dan meminta untuk menjadi justice collaborator dalam kasus ini.

Polisi masih mendalami motif serta peran para tersangka dalam pembunuhan ibu dan anak ini.

#subang #ibuanak #pembunuhanberencana

=============================================================
Sahabat Kompas TV Bangka jangan lupa di Like, Comment, dan Subscribe.
Pantau terus Channel Youtube Kompas TV Bangka dengan berita terkininya.
Aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan berita-berita terkini di Indonesia.

=============================================================
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

kasus ini terungkap bukan karena polisi tapi karena C danu!

Richmusichanel
Автор

Danu anak sholeh mau mengaku tapi dia tidakmmbunuh hanya di pralat yosep....makany sekarang danu pintr ..mau menggiring pmbunuh2yg sesungguhny..biar kan danu duluan yg jadi umpany insya Allah besok hakim mengeluarkan danukarena tidak brsalah

indraalamsyah
Автор



tapi alhamdulillah dan terimakasih sdh mau menyerahkan diri berarti kamu merasa bersalah ..

inainu-bxwd
Автор

Setidaknya makasih Danu udh nyerahin diri. Lelah nunggu titik terang

annisanurhasanah
Автор

Mohon maaf sy tdk mengerti hukum jdi sebagai org awam sy hanya mau bertanya Kenapa istri kedua dan anak anak nya tdk di tahan?? Kan sdh jdi tersangka.

romamarlis
Автор

Kloau GK ada pengakuan dari Danu GK bakal terbongkar, , , kerjanya cuma cawe cawe doang

biancaodielovidie
Автор

Makasih pak polisi atas kinerja nya..🤣

RIKYCHANNEL-fq
Автор

Cuma si yosep ma danu yg di bui.. Si mimin ma kedua anaknya gak

watimuhayati