Ekspresi Mayor Teddy saat Ditunjuk Prabowo Jadi Seskab di Kabinet Merah Putih

preview_player
Показать описание
MyFeet Indonesia, melangkah dengan penuh gaya, berjalan dengan sehat, efektif mencegah dan merawat Flat Feet (kaki datar) dan nyeri sakit lainnya.







JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo Subianto menunjuk ajudannya, Mayor Teddy Indra Wijaya, menjadi Sekretaris Kabinet (Seskab) pada Kabinet Merah Putih.

"Mayor Teddy Indra Wijaya, Sekretaris Kabinet," ujar Prabowo di Istana Merdeka, Jakarta, Minggu (20/10/2024).

Teddy yang mengenakan batik coklat pun maju ke depan dan memberi hormat kepada Prabowo saat namanya diumumkan sebagai seskab.

Video editor: Firmansyah

#prabowo #mayorteddy #kabinetmerahputih




Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Selamat pak tedy.pangkat mayor jabatan sekelas jendral

boyebon
Автор

Teddy sdh teruji selama menjadi ajudan dan memang perlu loyalitas.

binmangun
Автор

Selamat Mas Mayor .
Semoga sukses dimanapun kamu diletakkan ...teruslah berprestasi .
Jangan lupa Nikah yaaa.

supini
Автор

Kalau mnurut saya dari wajahny kurang stuju beliau di angkat saseskab krna psti krjaanya lebih berat. Kalau ajudan kan cuma bawa berkas lalu ngikut kmna pak prabowo kmna prgi

dianayuasyfa
Автор

Walaupun jadi sekertaris kabinet mayor tedi tetep aktif jadi tni di pengaruh pensiun karena posisi itu bisa di dapat oleh perwira aktif. Sesuai yg di katakan pak dasco.

wawandongdang