Pernyataan Presiden FIFA Gianni Infantino soal Tragedi Kanjuruhan

preview_player
Показать описание
Presiden FIFA Gianni Infantino menyebut peristiwa kerusuhan di Stadion Kanjuruhan yang merenggut nyawa ratusan orang merupakan hari kelam sepak bola dunia.

Infantino menyampaikan belasungkawa kepada keluarga dan rekan-rekan korban yang kehilangan nyawa dalam kejadian tragis tersebut.

Ia juga menyampaikan pikiran dan doa FIFA beserta komunitas sepak bola global ditujukan kepada para korban, mereka yang terluka, bersama dengan rakyat Indonesia, Konfederasi Sepak Bola Asia, hingga Liga Sepak Bola Indonesia.

Sebagai informasi, kerusuhan terjadi usai laga Arema FC vs Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruhan, Malang, pada Sabtu (1/10/2022).

Simak selengkapnya dalam video berikut ini.

Video Editor: Alexandra Birgitta Anandaputri

Produser: Ira Gita Natalia Sembiring

Musik: Good Gig In the Clouds - Joel Cummins

#PSSI #Kanjuruhan #QuoteHighlight #KompasQuoteHighlight #JernihkanHarapan #tragedikanjuruhan
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Sepak bola indonesia terus memakan korban sekarang karena sudah melenceng dari pungsi dan nilai yang sesungguhnya, mungkin perjudian lebih kuat didalamnya.

rangkai
Автор

Terima kasih FIFA atas empati dan perhatiannya.🙏

Limas-sx
Автор

Tangkap biang keladinya, provokator yg turun ke lapangan dan membuat rusuh, harus ditangkap dan diadili demi keadilan bagi para korban

ngobrolsantuy
Автор

Korban yg tewas itu mayoritas sesak nafas krn berdesakan dan terinjak injak mau keluar stadiun panik akibat gas air mata aparat keamanan yg tdk profesional.. FIFA sdh tau itu..

gombalmukiyopujaanku
Автор

SUPORTER AREMA AREK MALANG BIKIN INDONESIA MALU DI MATA DUNIA 😡😡😡😡 WOI SUPORTER AREMA SONO KALIAN PERGI KE RUSSIA DAFTAR JADI TENTARA BAYARANNYA PUTIN DARIPADA BUAT MALU INDONESIA#BUBARKAN AREMA STOP SUPORTER BAR BAR PRIMITIF ❤️❤️❤️❤️❤️ INDONESIA TIDAK BUTUH AREMA, INDONESIA BUTUH CLUB BERKUALITAS BUKAN PREMANISME

nothingpras
Автор

Kasus KDRT Lesty&Bilar juga ikut mendunia, Valentino Rossi juara moto GP berkomentar atas masalah ini..⬇️⬇️⬇️

yunustmo