TUTORIAL LENGKAP CARA MENGOLAH DATA BAB 4 SKRIPSI PENELITIAN KUANTITATIF (REGRESI BERGANDA)

preview_player
Показать описание
Bab 4 adalah inti dari bagian skripsi. Bab ini berisi tentang penjabaran hasil analisis dari penelitian skripsi. Sistematika penulisan skripsi di bab empat, berisikan tentang hasil penelitian. Jadi apa yang diperoleh di lapangan, maka itulah yang dilaporkan. Di sini pulalah, penelitia membahas sedetail dan sejelas mungkin.

Terkait dengan teknik penyajian, ada tiga cara, yaitu penyajian tekstual, penyajian tabular dan penyajian grafik. Penyajian tekstual, peneliti mendeskripsikan sedetail mungkin, dan diupayakan secara singkat. Berbeda lagi dengan penyajian tabular berbentuk tabel dan grafik.

Silahkan kunjungi penjelasan tertulis di

Untuk mendukung channel ini silahkan subscrib channel skripsi bisa dan beberapa akun medsos kami :)

Join grup WA Skripsi Bisa

#skripsibisa #tipsskripsi #BAB4Skripsi
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Mungkin ada yang butuh, supaya gak bingung bolak baliknya.
08:00 = Uji validitas
12:35 = Uji Reliabilitas
15:40 = Analisis deskriptif
24:20 = Persiapan uji klasik & linear berganda
28:45 = Uji normalitas
30:42 = Uji Multikol-
32:00 = Uji hetero-
35:20 = Uji F
36:40 = Uji T
37:54 = Uji determinasi.

velnussablongarment
Автор

sya mengucapkan banyak terima kasih pada channel ini dan bpk, karna berkat channel ini sya sudah selesai sidang, benar” sangat membantu para mahasiswa pada bab 4 Semoga pembelajaranya menjadi amal jariyah untuk bapak, aamiin

rarazhu
Автор

Masyaallah sangat jelas, runut dan mudah dipahami, diikuti, dipraktekkan. Terima kasih ilmunya. Semoga menjadi alam jariah anda.

henydevita
Автор

Masyaallah sangat membantu bab 4 saya, ilmu nya bener bener bermanfaat

widiaade
Автор

Saya rekomendasikan ke mahasiswa saya, terimakasih tutorial ban 4 nya. salam dosen muda

AdhanEfendi
Автор

Terimakasih Pak atas ilmu nya,
Saya saat ini sedang proses bimbingan. Semoga bisa berjalan dengan lancar hingga persidangan nanti. Aamiin

duke.ds
Автор

penjelasannya sangat mudah dimengerti untuk saya yang belajar dari nol, terimakasih kak🥰🙏

kadekerzasridantini
Автор

Detail dan lengkap bgt 😭 makasih kak 👍

desianaisrael
Автор

Wiih barakallaah pak
Bermanfaat sekali

aidafitriyah
Автор

Terimakasih pak, ilmunya sangat bermanfaat 🙏

mariaanggelinadede
Автор

terima kasihh sangat membantu banget, panjang umur sehat selalu pak

faysamaharanijefir
Автор

MasyaAllah Terimakasih banyak pak ilmunya, sehat selalu

astrisafhirameilani
Автор

terima kasih sangat jelas dan mudah dipahami.

afridarachmatulummah
Автор

info sangat lengkap dan sangat membantu.. terima kasih banyak pak

ririruru
Автор

Mohon bikin tutorial lengkap bab IV skripsi kuantitatif metode analisi ls jalur pak🙏

azharjullyansyahputra
Автор

Terima kasih atas ilmunya pemahaman saya bisa pada uji F, X2 berpengaruh thd Y, tapi pada Uji T tidak berpengaruh, terus yang kita yang mana pak...atau untuk contoh kasus ini cara membuat narasinya ini karena hasilnya kasih banyak sebelumnya

MuhammadIrfan-jsqz
Автор

Mohon maaf pak saya ingin bertanya, untuk penggunaan 2 variable x dan y saja, apakah uji datanya tetap sama seperti di video? 🙏 sebelumnya terimakasih..

ajiedoni
Автор

Terimakasih pak, vidionya sangat mudah dimengerti

iqbaldamanik
Автор

mas, mau tanya. kalau semisal dalam variabel x ada 4 indikator bagaimana cara untuk mendapatkan data agar bisa dihitung dengan rumus regresi? terima kasih sebelumnya

dellakodu
Автор

Nadia Ayuninggita Zaldi
Program Studi Manajemen (C)

nadiaayuninggitazaldi