Tak Ada Lagi Tes Aneh-Aneh Ala Sirkus Dalam Ujian SIM C

preview_player
Показать описание
MetroTV, Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Jateng melakukan perombakan besar-besaran terhadap materi ujian praktik SIM C. Perubahan mendasar nampak pada ujian Zigzag dan angka 8 yang selama ini menjadi biang kerok para pemohon SIM gagal.

#polisi #simc #kendaraan #Metrotv #topreviewmetrotv #metrohariini
-----------------------------------------------------------------------

Follow juga sosmed kami untuk mendapatkan update informasi terkini!

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Wajib kan lagi dong kenapa di hilangkan. Ntar polisi nya jd kurus dong kalau gak di terapkan lagi hahahha

aripratama
Автор

Kok gampang banget tes nya, harusnya malah yang lama dipersulit, putaran angka 8 sambil wheeliee standing, motor kopling, kaki gak boleh turun, itu baru tes.

Adi_Luam_AlBantani
Автор

telat.. saya sudah punya SIM C Rp. 500 ribu.
cuma nunggu di foto langsung jadi

lineage
Автор

Nah mmg harus dirubah. Mana ada di jalan bentuk angka 8, zig-zag. Dulu sampe 3 kali tes gagal gara2 angka 8. Pdhl 3x jg gagal gara2 angka 8, tp karena maksimal tes sampe 3x walaupun msh gagal jd bisa dilulusin. Gara2 itu gaji JD dipotong 3hari kambing. Gara2 ga nurutin teman, dia BS tes cm 1x pdhl gagal, sengaja ditabrakin pembatas dr start Krn Uda feeling gabisa. Eh trnyata punya ilmu, tinggal selipin 💯, semua beres. Bener jg sih Drpd ngasih calo LBH mahal

syanurachmat
Автор

D batam klo cowok gk boleh test pake motor metik

fyono