Kisah Nabi Isa, dari Kelahiran hingga Mukjizatnya

preview_player
Показать описание
Nabi Isa Alaihissalam adalah salah satu nabi dan rasul Allah yang diutus kepada Bani Israil di Palestina. Ia dihormati sebagai salah satu dari rasul-rasul Allah dan termasuk nabi yang bergelar Ulul Azmi. Nabi Isa memiliki mukjizat-mukjizat yang luar biasa, seperti kelahirannya yang ajaib tanpa ayah, kemampuannya menghidupkan orang mati, menyembuhkan orang buta, dan berbicara sejak bayi.

Nabi Isa juga dikenal dengan sebutan Al-Masih, yang berarti "Yang Diurapi," Ruhullah, yang menunjukkan kedekatannya dengan Allah. Dia dianggap sebagai sosok yang sangat saleh dan tunduk kepada Allah dalam ajaran Islam.

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

❤semoga berkah dan bermanfaat atas segala sesuatu nya 🤲🤲🤲🎉

astuti-lh
Автор

Seru dongengannya menemani tidur, trims 🎉🎉🎉🎉🎉🎉

hellogaes
Автор

Ilmu yang mempelajari tidak ada yang sulit bagi Allah, Maryam bisa di anugerahi seorang putra, yang berbuat adil apa lagi kalian yang sudah punya pasangan

dinosuparnoparno
Автор

Assalamualaikum trimksih Ustaz pngcerhnnya🙏🙏🙏 Slm lm ♥️♥️♥️ dri Pantai Timur Kemaman Terengganu #01/06/2024#03.38am

ZAKARIAALI-hyul
Автор

Sesungguhnya MUHAMAD YA RASULLULLAH adalah RASUL TERAKHIR 😊

bsmarzuqmubarak-htbh
Автор

suaranya kayak kepala sekolah saya, semangat pak nm

athanabilprasojo
Автор

ISYA
Ibu Setiya Yayang Aku
Ingat Sholat Yakin Yakin Allah Swt

jafartan
Автор

Sejarah sebelum adanya umat islam, , "

derryputra
Автор

Sedikit lagi sebelum terlupa dalam kisah ini
Kita juga boleh mengambil contoh, , , atau cermin
Ini untuk mengajar atau mendidik anak anak kita
Atau anak saudara kita supaya
Selamat di dunia dan akhirat
Kerana ALLAH TAALA beri tanggujawab
SUPAYA anda mendidik nya
Jika baik didikan kan MAKA SELAMAT LAH ANDA DUNIA AKHIRAT
jika TIDAK
MAKA AMANAH yang ALLAH TAALA BAGI ITU bisa JADI DOSA BESAR bagi diri kita kerana tidak mendidik nya dengan BENAR, , , 😊❤

bsmarzuqmubarak-htbh
Автор

Jika mereka BAIK maka SYURGA tempat nya dan aman sentosa bahagia dan ceria, , , 🤙😎🆒

bsmarzuqmubarak-htbh
Автор

Kita dengar kan sedikit bahagian ini untuk kefahaman lebih lanjut
Bapak dan alur nya RASUL dan NABI

bsmarzuqmubarak-htbh
Автор

Mohon penjelasan.
Sy pernah menonton film kisah nabi Isa fersi Islam . Bahwa yg disalib itu Yudas iscariot yg wajahnya diserupakan dgn nabi karena dia adalah salah satu murid nabi Isa yg berkhianat. Tapi penjelasan pa ustad..yg ditangkap itu muridnya yg setia yg bersedia diserupakan dgn nabi. ..jadi..mana yg benar..

endahnur
Автор

Permisi nabi isa ini budiman anak pilihan agama tetapi ada yang menginginkan budiman jadi kafir sampai-sampai melibatkan sel-selnya dajjal. Terima kasih

Reincarnation_god
Автор

Bab ini sedikit sahaja perkongsian saya
Kita mengatakan bahawasanya
NABI ISA ITU ADALAH ANAK UTUSAN ALLAH TAALA
Boleh sahaja sebagai mana anak anak kita
Yang kita selalu berkata ANAK ANAK pemberian dari ALLAH TAALA boleh sesuai 😅

kerana SESUNGGUH nya SEMUA MILIK ALLAH TAALA
nak bagi ka taknak bagi ka
ALLAH TAALA MASYAALLAH YA ROBB, , ,

bsmarzuqmubarak-htbh
Автор

Di Indonesia budaya memakai tudung atau songkok atau kopiah itu adat
Ada yang islam dan bukan 😅
Itu jelas MASYAALLAH terima kaseh 🆒😎👍

bsmarzuqmubarak-htbh
Автор

❤❤❤
YESUS yang SUCI dan KUDUS adalah TUHAN yang menciptakan Mahkluk Hidup dari Tanah Liat dan menghidupkannya dengan Hembusan Nafas, Jangan biarkan dirimu disesatkan, namun berDOAlah dan Hiduplah Damai dengan Semua Orang,

*Filipi 2:9-11*

Itulah sebabnya Allah sangat meninggikan Dia dan mengaruniakan kepada-Nya nama di atas segala nama,

supaya dalam nama Yesus bertekuk lutut segala yang ada di langit dan yang ada di atas bumi dan yang ada di bawah bumi,

dan segala lidah mengaku: "Yesus Kristus adalah Tuhan, " bagi kemuliaan Allah, Bapa! HALLELUIA, AMEN 🙏🙏🙏❤

rinaldotapangan
Автор

Menghina ALLAH TAALA maka orang tersebut akan di azab
Kerana itu ALLAH TAALA telah pun menyediakan SH'URGA Dan NE'RAKA
Enggak perlu khuatir
Sesuai dengan hadist, , ,
MEREKA akan jadi bahan
Bakaran bagi orang atau manusia yang beriman kufur atau orang dan manusia melakukan kesalahan, , , 😊

bsmarzuqmubarak-htbh
Автор

Assalamualaikum nama ustadz nya siapa??

abdillahabdi
Автор

Maryam saudari musa dan harun yaitu dari ayah yang sama yaitu Imran. Berarti mereka hidup di mesir. Dan pastinya Isa juga ada di mesir saat di kandung maupun di lahirkan, logikanya begitu. Berarti di masa itu ada dua ( 2 ) nabi besar, ada yang masih bayi ( Isa ) dan nabi yang dewasa yaitu Musa. Bahkan dengar2 ada juga nabi yg hidup di masa yang bersamaan itu yaitu Daud yg katanya mengejar2 Isa untuk di bunuh ??? Dan menjadi pertanyaan juga kok Isa lahirnya di palestina sedangkan keluarga imran ini tinggal di mesir ???

hellogaes
Автор

ALLAH ISLAM SUMPAH MARIAM NABI ISA NATE GILO ISPA PLE ISA BAPOK BAKA GILO

ariffaz