Fashion Show Aleza

preview_player
Показать описание
Dalam The Collaborators series, Aleza menggandeng para influencers untuk berkreasi melalui koleksi-koleksi dengan gaya yang beragam untuk dinikmati semua wanita.

Aleza merupakan salah satu brand lokal Indonesia yang memiliki style modest dan percaya setiap wanita memiliki keunikan tersendiri dalam setiap penampilan dan gaya berbusana mereka.

Dalam kolaborasinya, Aleza merangkul lima perempuan yang luar biasa dengan style, personality, dan karier yang berbeda Mereka adalah Vira Tandia, Sarah Sofyan, Analisa Widyaningrum, Sabrina Sosiawan dan Ayla Dimitri yang mengusung tema ‘Colors of Women’ untuk menceritakan keunikan semua wanita. Colors of Women juga membawa tema "To be comfortable in your own skin" karena perempuan Indonesia memiliki warna kulit yang beragam.
Рекомендации по теме